Bolatimes.com - Timnas Indonesia dipastikan bakal berkandang di Stadion Utama Gelora Bung Karno (SUGBK) untuk menghadapi ajang AFF 2018. Hal ini ditegaskan Wakil Ketua umum PSSI Joko Driyono.
Piala AFF akan berlangsung pada 8 November-15 Desember 2018. Indonesia tergabung di Grup B bersama dengan Thailand, Filipina, Singapura, dan pemenang playoff antara Brunei Darussalam vs Timor Leste.
Pada Piala AFF edisi kali ini akan menggunakan format berbeda yakni home away. Indonesia yang ada di Grup B akan melakoni laga home di SUGBK saat melawan pemenang play off (13 November) dan Filipina (25 November).
Baca Juga:
Parma vs Juventus: 6 Catatan Menarik Jelang Duel Klasik
Sementara melawan Singapura (9 November) dan Thailand (17 November) skuat Garuda akan melakoni laga away.
''Piala AFF yang senior ini sudah fix dan kami bisa pastikan kalau SUGBK akan menggelar laga kandang bagi timnas. Semua event yang ada di Jakarta sudah selesai jadi kami sudah bisa menggunakan stadion itu. Ya intinya semua laga home timnas akan dimainkan di SUGBK,'' kata Joko Driyono.
PSSI telah menunjuk Pelatih Luis Milla Aspas untuk menukangi tim senior yang akan berlaga di Piala AFF 2018. Namun, pelatih asal Spanyol tersebut belum memberikan jawaban atas permintaan dari PSSI itu.
Baca Juga:
Kalah dari AC Milan, Pelatih AS Roma Akui Salah Strategi
Sebagaimana diketahui, PSSI akan memperpanjang kontrak Luis Milla selama satu tahun setelah tugasnya selesai bersama timnas Indonesia U-23 di Asian Games 2018.
Berita ini sudah dimuat di suara.com
Baca Juga:
Cristiano Ronaldo Kecewa Tak Jadi Pemain Terbaik UEFA 2017/18
Berita Terkait
-
Shin Tae-yong Legowo Dipecat dari Timnas Indonesia
-
Ultras Garuda Ke Patrick Kluivert: Kami Butuh Pembuktian!
-
Shin Tae-yong ke Nova Arianto: Tolong Jaga Pemain Lokal Kita
-
8 Komentar Menarik Shin Tae-yong Selama Lima Tahun Melatih Timnas Indonesia
-
Pemain LOSC Lille Mitchel Bakker Dilaporkan Keturunan Maluku, PSSI Bergerak
-
Erick Thohir Ingin Timnas Indonesia Konsisten Lolos ke Piala Dunia
-
Marselino Ferdinan Minta Maaf Gagal Lolos Fase Grup Piala AFF 2024
-
Erick Thohir: Lawan Filipina Harus Menang!
-
PSSI Kecam Pemain Myanmar: Bisa Mematahkan Karier Orang!
-
Komentar Shin Tae-yong usai Sukses Kalahkan Myanmar, Mainkan 8 Debutan
Terpopuler
-
RESMI: BRI Liga 1 Musim Depan Terapkan Aturan 8 Pemain Asing, Bebas dari Mana Saja
-
Jadwal Babak 16 Besar Euro 2024, Dibuka oleh Laga Swiss vs Italia
-
Daftar Tim yang Lolos ke Babak 16 Besar Euro 2024, Ada Negara Kejutan
-
Resmi! Shin Tae-yong Tidak akan Hadir di Drawing Kualifikasi Piala Dunia 2026
-
Klasemen Grup A Piala AFF U-16 2024: Indonesia Ditempel Ketat Laos dengan Poin Sama
Terkini
-
PSS Sleman Fokus Tingkatkan Kebugaran dan Performa Penggawa
-
Imran Nahumarury Berharap Adaptasi Pemain Asing Baru Malut United Lancar
-
Shin Tae-yong Legowo Dipecat dari Timnas Indonesia
-
Debut Manis Pratama Arhan bersama Bangkok United, Kalahkan Buriram United 3-2
-
Ultras Garuda Ke Patrick Kluivert: Kami Butuh Pembuktian!
-
Shin Tae-yong ke Nova Arianto: Tolong Jaga Pemain Lokal Kita
-
8 Komentar Menarik Shin Tae-yong Selama Lima Tahun Melatih Timnas Indonesia
-
Pemain LOSC Lille Mitchel Bakker Dilaporkan Keturunan Maluku, PSSI Bergerak
-
Erick Thohir Ingin Timnas Indonesia Konsisten Lolos ke Piala Dunia
-
Marselino Ferdinan Minta Maaf Gagal Lolos Fase Grup Piala AFF 2024