Bolatimes.com - Timnas Thailand U-16 memastikan diri lolos ke partai final Piala AFF U-16 2018 usai menekuk Timnas Myanmar U-16 1-0 pada laga semifinal di Stadion Gelora Delta, Sidoarjo, Kamis (9/8/2018) sore WIB.
Laga kedua tim berjalan dengan ketat selama 80 menit. Praktis hanya gol tunggal Thanarin Thumsen yang menjadi pembeda bagi Thailand. Kapten The War Elephants -julukan Timnas Thailand U-16- ini mencetak gol di menit ke-46 untuk memupus harapan Myanmar lolos ke partai puncak.
Kemenangan ini pun mengantarkan Thailand lolos ke final. Laga puncak sendiri rencananya akan digelar di Stadion Gelora Delta pada 11 Agustus 2018.
Baca Juga:
Ini Rahasia di Balik Aksi Ciamik Bomber Timnas U-16 Bagus Kahfi
Bagi Thailand ini merupakan kali keenam berhasil lolos ke final Piala AFF U-16. Thailand sendiri menjadi juara di tiga edisi, yakni 2007, 2011, dan 2015.
Untuk lawan yang dihadapi, masih menunggu hasil semifinal lainnya. Seperti diketahui Timnas Indonesia U-16 akan menantang Timnas Malaysia U-16 dalam laga semifinal yang bakal berlangsung panas, Kamis (9/8/2018) malam ini pukul 19.00 WIB. Stadion Gelora Delta masih akan jadi venue laga.
Baca Juga:
Hindari Tikungan Barcelona, AS Roma Janjikan Kluivert Lamborghini
Berita Terkait
-
Hasil Timnas Indonesia U-16 vs Vietnam, Garuda Muda Pesta Besar!
-
Ketum PSSI Gerah dengan Selebrasi Lebay Timnas Australia U-16
-
Main dengan 10 Pemain, Timnas Indonesia U-16 Kalah 3-5 dari Australia
-
Klasemen Grup A Piala AFF U-16 2024: Indonesia Ditempel Ketat Laos dengan Poin Sama
-
Tanpa Ampun! Vietnam Permalukan Brunei 15-0 di Laga Perdana Piala AFF U-16 2024
-
Komentar Nova Arianto usai Timnas Indonesia U-16 Bantai Singapura di Laga Debut
-
Wasit Thailand Sivakorn Pu-Udom Kembali Jadi Wasit VAR Laga Timnas Indonesia U-23, Erick Thohir Lapor ke FIFA?
-
Sivakorn Pu-Udom Kembali Jadi Wasit VAR Laga Timnas Indonesia U-23 Kontra Irak, Erick Thohir Dituntut Turun Tangan
-
Timnas Indonesia vs Australia Jadi Laga Pembuka Babak 16 Besar Piala Asia, Ini Jadwal Lengkapnya!
-
Kapten Timnas Indonesia, Asnawi Mangkualam Resmi Digaet Klub Thailand, Prestasi Port FC Dipertanyakan
Terpopuler
-
RESMI: BRI Liga 1 Musim Depan Terapkan Aturan 8 Pemain Asing, Bebas dari Mana Saja
-
Jadwal Babak 16 Besar Euro 2024, Dibuka oleh Laga Swiss vs Italia
-
Daftar Tim yang Lolos ke Babak 16 Besar Euro 2024, Ada Negara Kejutan
-
Resmi! Shin Tae-yong Tidak akan Hadir di Drawing Kualifikasi Piala Dunia 2026
-
Klasemen Grup A Piala AFF U-16 2024: Indonesia Ditempel Ketat Laos dengan Poin Sama
Terkini
-
Indomie Dukung Persib Sebagai Wakil Indonesia Di AFC Champions League 2 Musim 2024/2025
-
Jay Idzes Resmi Debut di Serie A Italia, Tampil Starter Lawan Fiorentina
-
Indra Sjafri Manfaatkan Turnamen di Korea Selatan untuk Uji Pemain Baru
-
Marselino Ferdinan Resmi Gabung Klub Divisi 2 Inggris, Lebih Tinggi dari Elkan Baggott
-
Persib Bandung Vs PSBS Biak: Regulasi Larangan Suporter Tamu Masih Berlaku
-
Piala Presiden 2024, Cerminan Hiburan Rakyat dan Indonesia
-
Persib Bandung Luncurkan Program Membersib
-
Dapatkan Tiketnya dan Berikan Dukungan Terbaik di Pesta Rakyat Persib
-
Update Terkini Kondisi Welber Jardim Jelang Lawan Malaysia di Semifinal Piala AFF U-19 2024
-
Persib Bandung Tak Pasang Target Tinggi di Piala Presiden 2024