Bolatimes.com - Lautaro Martinez girang setelah mengantar Inter Milan lolos ke final LIga Champions setelah menyingkirkan AC Milan dengan skor 1-0 di leg kedua semifinal pada Rabu (17/5/2023) dini hari WIB tadi.
Dalam laga yang dimainkan di Giuseppe Meazza itu, Lautaro Martinez mencetak gol kemenangan Inter pada menit ke-74 setelah menerima umpan Romelu Lukaku dan melaju ke partai puncak turnamen terakbar antarklub Eropa itu dengan agregat 3-0.
“Saya berterima kasih kepada keluarga saya karena mereka selalu ada untuk saya, bermain sepak bola bagi saya adalah hal terindah di dunia. Final Liga Champions adalah mimpi yang menjadi kenyataan. Saya sangat senang,” kata Lautaro seperti dilansir football-italia, Rabu.
Baca Juga:
FIFA Ikut Beri Respons Setelah Timnas Indonesia U-22 Sabet Emas di SEA Games 2023, Begini Katanya
Striker yang baru saja menggondol trofi Piala Dunia 2022 Qatar itu mengatakan capaian itu menambah target tim di musim ini. Inter sendiri di musim ini mencapai dua final yaitu final Coppa Italia dan Liga Champions dan berpotensi meraih gelar ganda jika memenangi keduanya.
“Kami memulai musim ini dan menetapkan tujuan kami sendiri dan hari ini kami telah menambahkan tujuan penting bagi kami semua,” kata Lautaro.
Tim Biru Hitam tampil dengan performa apik di UCL musim ini. Tim asuhan Simone Inzaghi itu lolos sebagai runner-up dengan 10 poin di babak penyisian grup dan menyingkirkan Barcelona yang ada di posisi ketiga.
Baca Juga:
3 Penyebab AC Milan Tumbang Lawan Inter Milan hingga Gagal ke Final Liga Champions
Lalu di babak knock-out 16 besar mereka menyingkirkan Porto dengan agregat 1-0, di babak delapan besar menyingkirkan Benfica dengan agregat 5-3, dan menyingkirkan Milan dengan agregat 3-0 di semifinal.
“Kami kalah dalam beberapa pertandingan di liga, tapi di Liga Champions kami menunjukkan bahwa Inter ada dan ada pemain penting yang bisa membuat perbedaan di tim ini,” ucap Lautaro.
Laga final UCL akan dimainkan di Ataturk Olympic Stadium, Minggu (10/6) melawan pemenang antara Real Madrid atau Manchester City yang baru akan memainkan partai semifinal dini hari nanti, Kamis (18/5) pukul 02.00 WIB.
Baca Juga:
Profil Songchai Thongcham, Bek Thailand yang Blunder hingga Irfan Jauhari Sukses Cetak Gol
Berita Terkait
-
Olivier Giroud Siap Bikin Kejutan, Siap-Siap AC Milan Gigit Jari
-
5 Ribu Gol Pulisic di AC Milan Bikin Merinding, Legenda Brasil Bisa Geleng-Geleng
-
Drawing 16 Besar Liga Europa, Final Dini AC Milan vs Liverpool, Siapa yang Atur?
-
Berbagai Kejutan Menarik di Sepanjang Musim Liga Champions
-
Catatan Lini Pertahanan Inter Milan Menakjubkan, Mampukah Atletico Madrid Bobol Gawang Nerazzuri di Liga Champion?
-
Sempat Dilirik Shin Tae-yong, Gelandang AC Milan Keturunan Indonesia Jadi Sorotan Publik San Siro
-
Intip Potensi Lawan Berat Inter Milan Milan di Babak 16 Besar Liga Champion, Klub Ini Bisa Jadi Batu Sandungan
-
Pemain Keturunan Ini Sukses Bikin MU Pesakitan di Liga Champions, Benarkah Target Shin Tae-yong untuk Dinaturalisasi?
-
Belum Pulih 100 Persen, Radja Nainggolan Baru Bisa Debut di BRI Liga 1 Pada Tahun Depan
-
Atletico Bungkam Wakil Serie A Lazio, Tiket 16 Besar Sudah di Tangan
Terpopuler
-
RESMI: BRI Liga 1 Musim Depan Terapkan Aturan 8 Pemain Asing, Bebas dari Mana Saja
-
Jadwal Babak 16 Besar Euro 2024, Dibuka oleh Laga Swiss vs Italia
-
Daftar Tim yang Lolos ke Babak 16 Besar Euro 2024, Ada Negara Kejutan
-
Resmi! Shin Tae-yong Tidak akan Hadir di Drawing Kualifikasi Piala Dunia 2026
-
Klasemen Grup A Piala AFF U-16 2024: Indonesia Ditempel Ketat Laos dengan Poin Sama
Terkini
-
Lamine Yamal, Bocah 16 Tahun 362 Hari Cetak Gol di Euro 2024
-
Bek Timnas Indonesia Akan Jaga Striker Italia di Laga Perdana Serie A
-
Jadwal Perempatfinal Euro 2024, Jerman vs Spanyol hingga Portugal vs Prancis
-
Jadwal Babak 16 Besar Euro 2024, Dibuka oleh Laga Swiss vs Italia
-
Dilepas Gratis SC Heerenveen, Media Belanda Bongkar Masa Depan Gelandang Timnas Indonesia
-
Ambisi Granit Xhaka Bisa Semulus Bayer Leverkusen? Percaya Timnas Swiss Juara di Bawah Kendali Murat Yakin
-
BUBUK! Jerman Memang Keterlaluan, Andy Robertson Buka-bukaan Skotlandia Hancur di Laga Pertama Euro 2024 Grup A
-
Ini Tiga Negara yang Baru Bergabung ke Babak Final Euro 2024
-
Jadwal Vietnam vs Indonesia Kualifikasi Piala Dunia Zona Asia Putaran Kedua
-
5 Fakta Menarik Jelang Laga Euro 2024, Tiket Nonton Tahap Pertama Jadi Buruan Suporter