Bolatimes.com - Liga Bolivia bukan termasuk sebagai salah satu liga top dunia, tapi banyak eks pemain top yang sempat merumput di kompetisi ini.
Secara kekuatan, Bolivia sebetulnya punya kekuatan sepak bola yang cukup mumpuni. Ini dibuktikan dari peringkat timnas mereka di ranking FIFA yang kini menduduki posisi 82 (per Desember 2022).
Oleh karena itu, tidak menutup kemungkinan banyak pesepakbola dunia yang coba peruntungan bermain di Liga Bolivia.
Bolivia sendiri dikabarkan bakal menjadi salah satu calon lawan Timnas Indonesia di FIFA Matchday 2023. Lantas, transfer paling random mana saja yang terjadi di Liga Bolivia? Berikut ulasannya!
1. Wilfried Bony
Mantan wonderkid asal Pantai Gading, Wilfried Bony, menjadi transfer random terkini yang terjadi di Liga Bolivia. Ia baru saja bergabung dengan klub Always Ready.
Transfer Bony diresmikan pada 11 Februari 2023 kemarin. Ia datang setelah sebelumnya bermain untuk klub Belanda, NEC Nijmegen.
Dalam perjalanan kariernya, pemain berusia 34 tahun itu sebetulnya pernah memperkuat klub-klub Eropa macam Vitesse, Swansea City, hingga Manchester City.
2. Jean-Christophe Bahebeck
Transfer paling aneh di Liga Bolivia selanjutnya adalah jebolan Paris Saint-Germain, Jean-Christophe Bahebeck. Ia bergabung dengan klub Bolivia, Atletico Palmaflor, pada 2022 lalu.
Pemain berusia 29 tahun itu sempat bermain di beberapa klub Eropa seperti PSG, Saint-Etienne, Utrecht, hingga Partizan. Namun kariernya meredup dengan cepat hingga akhirnya terdampar di Liga Bolivia.
3. Armando Sadiku
Pemain berkewarganegaraan Albania ini merupakan mantan pemain Levante di musim 2018-2020. Namun, ia jarang mendapatkan tempat hingga akhirnya memutuskan berkarier di Bolivia.
Ia pindah ke klub raksasa Bolivia, Bolivar, pada 2021 dan menjadi pemain Albania pertama di Liga Bolivia. Namun, ia cuma mencatatkan 7 penampilan di Liga dengan torehan 2 gol.
Nama pemain satu ini bukan sosok yang asing buat sepak bola Indonesia karena sempat menjadi bagian Persib Bandung pada 2007 silam.
Penampilan Bekamenga pun impresif dengan mencatatkan 17 gol dari 20 penampilan di Liga Indonesia. Atas torehan itu pula ia diboyong oleh klub Prancis, FC Nantes, pada 2008.
Namun perjalannya di Prancis tak mulus-mulus amat. Setelah melanglang buana ke berbagai liga di dunia, ia memutuskan bergabung dengan klub Bolivia, Real Potosi, pada 2021.
Berita Terkait
-
Persib Bandung Tak Pasang Target Tinggi di Piala Presiden 2024
-
Persib Bandung Resmi Datangkan Pemain Jebolan UEFA Conference League
-
Jelang Liga Bergulir Persib Bandung dan Bobotoh Lakukan Diskusi Soal Keuangan
-
Firasat Bojan Hodak Tentang Madura United, Minta Lupakan Kemenangan dan Sejarah Juara Bersama Persib
-
Pesan David da Silva Setelah Berdamai dengan Persib Bandung
-
Jeda Liga 1 Jadi Kesempatan Bojan Hodak Berikan Hal Ini untuk Pemain Persib
-
Jeda Komperisi Liga 1 Tak Membuat Pemain Persib Stefano Beltrame Tenang
-
Pemain Persib Bandung Ryan Kurnia Nikmati Jeda Kompetisi untuk Pemulihan
-
Pelatih Persib Bojan Hodak Lihat Sisi Positif dari Jeda Kompetisi Selama Piala Asia U23
-
Beckham Kecewa Harus Kembali Batal Bela Timnas
Terpopuler
-
RESMI: BRI Liga 1 Musim Depan Terapkan Aturan 8 Pemain Asing, Bebas dari Mana Saja
-
Jadwal Babak 16 Besar Euro 2024, Dibuka oleh Laga Swiss vs Italia
-
Daftar Tim yang Lolos ke Babak 16 Besar Euro 2024, Ada Negara Kejutan
-
Resmi! Shin Tae-yong Tidak akan Hadir di Drawing Kualifikasi Piala Dunia 2026
-
Klasemen Grup A Piala AFF U-16 2024: Indonesia Ditempel Ketat Laos dengan Poin Sama
Terkini
-
Lamine Yamal, Bocah 16 Tahun 362 Hari Cetak Gol di Euro 2024
-
Bek Timnas Indonesia Akan Jaga Striker Italia di Laga Perdana Serie A
-
Jadwal Perempatfinal Euro 2024, Jerman vs Spanyol hingga Portugal vs Prancis
-
Jadwal Babak 16 Besar Euro 2024, Dibuka oleh Laga Swiss vs Italia
-
Dilepas Gratis SC Heerenveen, Media Belanda Bongkar Masa Depan Gelandang Timnas Indonesia
-
Ambisi Granit Xhaka Bisa Semulus Bayer Leverkusen? Percaya Timnas Swiss Juara di Bawah Kendali Murat Yakin
-
BUBUK! Jerman Memang Keterlaluan, Andy Robertson Buka-bukaan Skotlandia Hancur di Laga Pertama Euro 2024 Grup A
-
Ini Tiga Negara yang Baru Bergabung ke Babak Final Euro 2024
-
Jadwal Vietnam vs Indonesia Kualifikasi Piala Dunia Zona Asia Putaran Kedua
-
5 Fakta Menarik Jelang Laga Euro 2024, Tiket Nonton Tahap Pertama Jadi Buruan Suporter