Bolatimes.com - Meski bukan yang paling tua, Manchester derbi merupakan salah satu sajian yang ditunggu para penikmat Liga Inggris, duel Manchester United melawan Manchester City akan tersaji pada pekan ke-20.
Adu banteng Manchester United dan Manchester City di awal tahun 2023 menjadi sajian menarik bagi para penikmat Liga Inggris musim 2022-2023.
Sejarah panjang derbi Manchester melahirkan beberapa pemain dengan catatan gol terbanyak, mengingat duel ini selalu menghadirkan banyak gol.
Baca Juga:
Menikah Pakai Jersey Lionel Messi, Pemain Persis Solo Jadi Perhatian Media Asing
Lantas siapa saja pemain yang paling banyak dalam mencetak gol di ajang derbi Manchester? berikut ini deretan pemain yang paling rajin mencetak gol.
1. Wayne Rooney
Berstatus sebagai top skor sepanjang masa Manchester United, Rooney bermukim di Old Trafford selama 13 tahun mulai 2004 hingga 2017.
Baca Juga:
Sempat Disebut Komunikasi Shin Tae-yong dengan Exco PSSI Retak, Indra Sjafri Beri Penjelasan Ini
Sebanyak 25 laga derbi Manchester dilakoni Rooney di semua kompetisi, dari semua laga ia sukses mencetak 11 gol di laga derbi.
2. Francis Lee
Menjadi seorang legenda Manchester City, kemampuan Francis Lee tak perlu diragukan lagi selama tujuh tahun medio 1967-1974.
Baca Juga:
Daftar Negara yang Cocok Jadi Lawan Indonesia di FIFA Matchday sebelum Tampil di Piala Asia 2023
Sembilan kali bertemu Man United, di laga derbi dan sukses mencetak 9 gol dari keseluruhannya termasuk hattrick pada pekan ke-21 First Division 1970-1971.
Catatan gol Aguero di laga derbi Manchester sama dengan raihan seniornya, Francis Lee yakni sembilan gol dari 16 laga yang dilakoni.
Baca Juga:
Tak Mau Kalah di Laga Kandang, Madam Pang Lagi-lagi Suntik Semangat Pemain Thailand dengan Bonus
Selama 10 tahun, Aguero membela Manchester City, ia termasuk salah satu penentu gelar juara Premier League pertama kali untuk Noisy Neighbour.
4. Eric Cantona
Terlepas dari kontroversialnya sosok Cantona, pemain asal Prancis ini termasuk salah satu legenda Manchester United sejak kedatangannya di era 1990-an.
Di bawah asuhan Sir Alex Ferguson, Cantona sukses mencetak 7 gol selama derbi Manchester yang pernah ia jalani sepanjang kariernya.
5. Colin Bell
Namanya mungkin tak sementereng pemain lainnya, namun Colin Bell merupakan salah satu pemain dengan catatan gol terbanyak pada derbi Manchester sepanjang kariernya.
Selama 13 tahun membela Si Biru, Bell sukses mencetak tujuh gol sepanjang pertemuan dengan Manchester United di semua kompetisi.
Berita Terkait
-
Ini Nilai Biaya Gila jika Manchester United Benar-Benar Ingin Singkirkan Pelatih Ten Hag
-
Link Live Streaming Resmi dan Jadwal Semifinal Piala FA: Man United Jumpa Klub Divisi 2 Usai Duel Gila vs Liverpool
-
VAR Selamatkan Setan Merah dan Gol Telat Casemiro Bikin Manchester United Harus Ladeni Liverpool
-
Erik ten Hag Dipastikan Terusir, Ini 3 Kandidat Pelatih Manchester United, Zinedine Zidane Paling Dijagokan
-
M Salah di Posisi 4, Ini 20 Pemain Teratas dengan Dua Digit Gol dan Assist
-
Roberto Mancini Menjadi Pelatih Termahal di Piala Asia 2023, Mengalahkan Bayaran Pep Guardiola di Manchester City
-
Real Madrid dan Man City Bersaing Dapatkan Jasa Penguasa Si Jalak Harupat sebagai Rekrutan Anyar
-
Manchester United Makin Terpuruk, Erik Ten Hag Tenggelamkan Setan Merah di Neraka Liga Inggris?
-
Ruh Setan Merah Benar-Benar Mati, Manchester United Lawan Tim Papan Bawah Saja Kalah
-
Pengalaman Thomas Doll Berhadapan Dengan Erik ten Hag dan Jurgen Klopp, Doll Punya Catatan Bagus
Tag
Terpopuler
-
RESMI: BRI Liga 1 Musim Depan Terapkan Aturan 8 Pemain Asing, Bebas dari Mana Saja
-
Jadwal Babak 16 Besar Euro 2024, Dibuka oleh Laga Swiss vs Italia
-
Daftar Tim yang Lolos ke Babak 16 Besar Euro 2024, Ada Negara Kejutan
-
Resmi! Shin Tae-yong Tidak akan Hadir di Drawing Kualifikasi Piala Dunia 2026
-
Klasemen Grup A Piala AFF U-16 2024: Indonesia Ditempel Ketat Laos dengan Poin Sama
Terkini
-
Lamine Yamal, Bocah 16 Tahun 362 Hari Cetak Gol di Euro 2024
-
Bek Timnas Indonesia Akan Jaga Striker Italia di Laga Perdana Serie A
-
Jadwal Perempatfinal Euro 2024, Jerman vs Spanyol hingga Portugal vs Prancis
-
Jadwal Babak 16 Besar Euro 2024, Dibuka oleh Laga Swiss vs Italia
-
Dilepas Gratis SC Heerenveen, Media Belanda Bongkar Masa Depan Gelandang Timnas Indonesia
-
Ambisi Granit Xhaka Bisa Semulus Bayer Leverkusen? Percaya Timnas Swiss Juara di Bawah Kendali Murat Yakin
-
BUBUK! Jerman Memang Keterlaluan, Andy Robertson Buka-bukaan Skotlandia Hancur di Laga Pertama Euro 2024 Grup A
-
Ini Tiga Negara yang Baru Bergabung ke Babak Final Euro 2024
-
Jadwal Vietnam vs Indonesia Kualifikasi Piala Dunia Zona Asia Putaran Kedua
-
5 Fakta Menarik Jelang Laga Euro 2024, Tiket Nonton Tahap Pertama Jadi Buruan Suporter