Bolatimes.com - Kabar duka datang dari Italia, Sinisa Mihajlovic selaku eks pelatih AC Milan meninggal dunia dalam usia 53 tahun setelah menderita penyakit leukimia.
Duka mendalam tak hanya bagi dunia sepak bola Italia, tetapi seluruh dunia atas meninggalnya Sinisa Mihajlovic pada Jumat (16/12/2022).
Sinisa Mihajlovic merupakan legenda Serie A Italia yang sempat bermain untuk beberapa klub ternama, termasuk Lazio, Inter Milan dan AC Milan.
Pria kelahiran Yugoslavia itu meninggal dunia setelah berjuang melawan penyakit ganas yang dideritanya sejak 2019 lalu, leukimia.
Meski sedang melawan sakit yang tak tertahankan, Sinisa Mihajlovic tetap mengertakan tugasnya secara profesional sebagai pelatih Bologna.
Meskipun pada 6 September 2022 lalu, kerja sama dengan Bologna disudahi lebih cepat setelah rentetan hasil buruk yang dialami tim.
Kurangnya konsentrasi dan fokus menjadi penyebab utama mengingat kondisinya yang tidak baik, mengingat sosoknya yang memiliki riwayat melatih klub-klub top lain.
Mengawali karier sepak bola di tim lokal Yugoslavia, Borovo pada 1986-1988, Sinisa Mihajlovic berposisi sebagai bek tengah.
Sebelum bergabung dengan klub-klub kondang negaranya termasuk Vojvodina (1988-1990) dan Red Star Belgrade (1990-1992).
Dari situlah kariernya beranjak dan membuat AS Roma tertarik merekrutnya, meskipun puncak karier sepak bolanya bersama Lazio dan Inter Milan medio 1998-2006.
Diawali scudetto untuk Lazio pada musim 1999-2000, disusul prestasi gemilang bersama Inter Milan, mulai juara Liga Italia 2006-2006, Copa Italia dan Supercoppa Italiana.
Di tahun 2006, Mihajlovic pensiun dan memulai karier barunya sebagai pelatih, diawali menjadi asisten pelatih di Inter Milan selama dua tahun.
Kemudian mulai memegang beberapa klub kondang Liga Italia, termasuk Bologna, Fiorentina, Sampdoria, Torino, hingga AC Milan pada musim 2015-2016.
Biodata Sinisa Mihajlovic
Nama Lengkap: Sinisa Mihajlovic
Tanggal lahir / Umur: 20 Feb 1969
Tempat kelahiran: Vukovar
Kewarganegaraan: Serbia
Tanggal Kematian: 16.12.2022 (53)
Posisi: Bek-Tengah
Tinggi: 1,85 m
Mantan pemain internasional: 150.pngSerbia-Mont.
Jumlah penampilan / Gol: 4 / 1
Karier Klub
1988 - HNK Boirovo - Vojvodina
1991 - Vojvodina - Red Star
1992 - Red Star - AS Roma
1994 - AS Roma - Sampdoria
1998 - Sampdoria - Lazio
2004 - Lazio - Inter
2006 - Inter - Pensiun
Karier Melatih
2006 - Inter - Asisten Pelatih
2008 - Bologna - Pelatih Kepala
2009 - Catania - Pelatih Kepala
2010 - Fiorentina - Pelatih Kepala
2012 - Serbia - Pelatih Kepala
2013 - Sampdoria - Platih Kepala
2015 - AC Milan - Pelatih Kepala
2016 - Torino - Pelatih Kepala
2018 - Sporting CP - Pelatih Kepala
2019 - Bologna - Pelatih Kepala
Berita Terkait
-
Jay Idzes Resmi Debut di Serie A Italia, Tampil Starter Lawan Fiorentina
-
Bek Timnas Indonesia Akan Jaga Striker Italia di Laga Perdana Serie A
-
Olivier Giroud Siap Bikin Kejutan, Siap-Siap AC Milan Gigit Jari
-
5 Ribu Gol Pulisic di AC Milan Bikin Merinding, Legenda Brasil Bisa Geleng-Geleng
-
Inter Milan 'Kedinginan di Puncak' Serie A, Juventus Sanggup Kejar 12 Poin?
-
Drawing 16 Besar Liga Europa, Final Dini AC Milan vs Liverpool, Siapa yang Atur?
-
Kekuatan Napolis di Tangan Pelatih Francesco Calzona, Barcelona Jangan Lengah
-
Prediksi Pertandingan Atalanta vs Frosinone Liga Italia 16 Januari 2024
-
Sempat Dilirik Shin Tae-yong, Gelandang AC Milan Keturunan Indonesia Jadi Sorotan Publik San Siro
-
Dipecundangi Juventus, Pelatih Napoli Ogah Mengakui Kekalahan hingga Salahkan Nasib
Terpopuler
-
RESMI: BRI Liga 1 Musim Depan Terapkan Aturan 8 Pemain Asing, Bebas dari Mana Saja
-
Jadwal Babak 16 Besar Euro 2024, Dibuka oleh Laga Swiss vs Italia
-
Daftar Tim yang Lolos ke Babak 16 Besar Euro 2024, Ada Negara Kejutan
-
Resmi! Shin Tae-yong Tidak akan Hadir di Drawing Kualifikasi Piala Dunia 2026
-
Klasemen Grup A Piala AFF U-16 2024: Indonesia Ditempel Ketat Laos dengan Poin Sama
Terkini
-
Lamine Yamal, Bocah 16 Tahun 362 Hari Cetak Gol di Euro 2024
-
Bek Timnas Indonesia Akan Jaga Striker Italia di Laga Perdana Serie A
-
Jadwal Perempatfinal Euro 2024, Jerman vs Spanyol hingga Portugal vs Prancis
-
Jadwal Babak 16 Besar Euro 2024, Dibuka oleh Laga Swiss vs Italia
-
Dilepas Gratis SC Heerenveen, Media Belanda Bongkar Masa Depan Gelandang Timnas Indonesia
-
Ambisi Granit Xhaka Bisa Semulus Bayer Leverkusen? Percaya Timnas Swiss Juara di Bawah Kendali Murat Yakin
-
BUBUK! Jerman Memang Keterlaluan, Andy Robertson Buka-bukaan Skotlandia Hancur di Laga Pertama Euro 2024 Grup A
-
Ini Tiga Negara yang Baru Bergabung ke Babak Final Euro 2024
-
Jadwal Vietnam vs Indonesia Kualifikasi Piala Dunia Zona Asia Putaran Kedua
-
5 Fakta Menarik Jelang Laga Euro 2024, Tiket Nonton Tahap Pertama Jadi Buruan Suporter