Bolatimes.com - Berikut rekap hasil pertandingan Piala Dunia 2022 semalam pada Jumat (25/11/2022) hingga Sabtu (26/11/2022) dini hari WIB yang memainkan matchday kedua di Grup A dan B. Timnas Belanda serta Inggris gagal menang serta tuan rumah Qatar harus tersingkir.
Pertandingan Piala Dunia 2022, Jumat (25/11/2022) dimulai dengan Wales vs Iran. Kali ini wakil dari Asia berhasil bersinar kembali.
Iran sukses mengalahkan Wales dengan skor 2-0. Dalam laga itu, Wayne Hennessey menjadi pemain yang dikartu merah pertama di ajang Piala Dunia 2022.
Baca Juga:
Wejangan Berkelas Shin Tae-yong Usai TC Timnas Indonesia U-20 Berakhir
Lebih lanjut, terdapat pertandingan Qatar menghadapi Senegal. Lagi-lagi tuan rumah tidak berdaya.
Juara Piala Asia bertekuk lutut kala menghadapi juara Piala Afrika. Senegal mampu menang dengan skor meyakinkan 3-1.
Di laga selanjutnya, Belanda gagal meraih kemenangan ketika melawan Ekuador. Anak asuh Louis van Gaal sejatinya berhasil unggul lebih dulu berkat gol Cody Gakpo.
Baca Juga:
Witan Sulaeman Dipastikan Telat Gabung TC Timnas Indonesia, Egy Maulana Vikri Belum Pasti
Akan tetapi, Ekuador memperlihatkan semangat juang yang tinggi. Pada akhirnya sang kapten Enner Valencia mencetak gol balasan yang membuat laga berakhir imbang 1-1.
Pertandingan Piala Dunia 2022 semalam ditutup oleh Inggris vs Amerika Serikat. Sayangnya tim berjuluk The Three Lions juga gagal menang, meski diunggulkan.
Harry Kane dkk ditahan imbang Amerika Serikat dengan skor 0-0. Hasil itu membuat kedua tim sama-sama punya peluang besar untuk lolos ke babak selanjutnya.
Baca Juga:
Media Inggris: Gillingham FC Tidak Wajib Melepas Elkan Baggott ke Timnas Indonesia
Berikut rekap hasil pertandingan Piala Dunia 2022 semalam pada Jumat (25/11/2022) hingga Sabtu (26/11/2022) dini hari WIB:
- Wales vs Iran 0-2
- Qatar vs Senegal 1-3
- Belanda vs Ekuador 1-1
- Inggris vs Amerika Serikat 0-0
Berita Terkait
-
Tolak Tawaran Shin Tae-yong, Pemain Keturunan Berlaga di Liga Inggris Ini Hanya Jadi Penghias Bangku Cadangan
-
Jelang Uji Coba Lawan Libya dan Iran, Nilai Skuad Garuda Lebih Mentereng Tapi Kalah di Ranking FIFA
-
Peta Kekuatan Libya dan Iran yang akan Jadi Lawan Timnas Indonesia di Laga Uji Coba
-
Selain Libya, Timnas Indonesia akan Lawan Iran Sebelum Piala Asia 2023, Ini Jadwal Pertandingannya
-
Terikat Janji Dengan Noah Gesser, Jadi Alasan Justin Hubner Pilih Timnas Indonesia Ketimbang Belanda
-
Fix! Timnas Indonesia Diperkuat oleh Pemain Liga Premier Inggris di Piala Asia 2023
-
Timnas Indonesia Gagal Uji Coba dengan Iran, Negara Asal Afrika Jadi Penggantinya
-
SENGIT! Ini Hasil Undian Euro 2024: Prancis dan Belanda akan Saling Sikut, Spanyol dan Italia Gabung Grup B
-
Jadwal Timnas Indonesia U-23 di Piala Asia U-23, Pertandingan Perdana Langsung Diuji Mental?
-
Demi Perkuat Timnas di Piala Asia, Calon Pemain Naturalisasi Justin Hubner Bakal ke Indonesia Pekan Depan, Benarkah?
Tag
Terpopuler
-
5 Data Fakta Kesalahan Leroy Sane yang Berujung Kekalahan Jerman dari Austria
-
Bikin Malu Dipecundangi Austria, Leroy Sane Pemain yang Harus Disalahkan
-
Tak Setuju Saddil Ramdani Menjadi MOTM Kontra Filipina, Suporter Timnas Indonesia Pilih Ernando Ari, ini Alasannya
-
Menjadi Man of the Match, Saddil Ramdani Dapat Pujian dari Suporter Timnas Indonesia di Laga Kontra Filipina
Terkini
-
Resmi! Timnas Jepang Umumkan Skuadnya untuk Lawan Thailand Jelang Piala Asia 2023
-
Kalah Dari Spanyol 4-0 Pada 2012, Presiden FIGC Gravina Sesumbar Tidak Ada Tim Yang Tidak Bisa Dikalahkan Italia
-
Terjebak di Group Neraka, Spanyol Bakal Keluarkan Seluruh Amunisi Sejak Laga Pertama Euro 2024
-
3 Striker Haus Gol The Panzer, Disebut Paling Mengerikan, Ini Kekuatan Timnas Jerman Grup A Euro 2024
-
Menakar Kekuatan Grup A Euro 2024, Jerman Diprediksi Juara Grup
-
SENGIT! Ini Hasil Undian Euro 2024: Prancis dan Belanda akan Saling Sikut, Spanyol dan Italia Gabung Grup B
-
Daftar Skuad Wolves Lawan Arsenal: Ada Calon Pemain Naturalisasi Timnas Indonesia!
-
Jadwal Pertandingan Final Piala Dunia U-17 Indonesia: Prancis vs Jerman
-
Debut di Inter Milan, Kiper Keturunan Indonesia Emil Audero Banjir Pujian, Disebut Lebih Baik dari Sosok ini
-
Link Live Streaming Liga Champions Galatasaray vs Manchester United Dini Hari Nanti, Tonton di Sini