Bolatimes.com - Romelu Lukaku mengalami penurunan performa sejak bergabung lagi dengan Chelsea. Pelatih Thomas Tuchel pun membeberkan penyebab merosotnya karier penyerang asal Belgia tersebut.
Thomas Tuchel mengatakan bahwa kebugaran Lukaku saat ini belum cukup baik. Penyebabnya adalah Lukaku sempat mengalami cedera dan COVID-19.
Terbukti, gagal memberikan dampak sejak kembali ke Chelsea dari Inter Milan tahun lalu. Penyerang 28 tahun itu tercatat hanya mencetak lima gol di Liga Inggris musim ini.
Baca Juga:
Hasil Coppa Italia: Cukur AC Milan 0-3, Inter Milan Lolos ke Partai Final
“Yang dia butuhkan hanyalah percikan itu. Dia mungkin akan menjadi starter alami melawan Crystal Palace mengingat menit bermain Kai (Havertz),” kata Tuchel kepada wartawan menjelang pertandingan kandang kontra Arsenal pada Kamis (21/4/2022), yang dikutip Antara dari Reuters.
"Namun, setelah periode cedera dia kurang fit untuk pertandingan. Saya tidak menyalahkan dia, itu hanya fakta, Romelu seharusnya mencetak gol melawan Real Madrid dan Crystal Palace, tetapi bila dia bermain, kami membutuhkan kemampuannya."
Chelsea sekarang berada di urutan ketiga dalam klasemen Liga Inggris dengan 62 poin, unggul lima poin dari Tottenham Hotspur yang berada di posisi keempat.
Baca Juga:
Hasil Liga Inggris: Terlalu Perkasa, Liverpool Hajar Manchester United 4-0
"Kami akan berjuang keras. Kami memiliki empat pertandingan penting yang akan datang dalam waktu singkat dengan Arsenal, West Ham, Man United dan Everton, ini adalah tantangan besar secara fisik tetapi mental untuk terjun ke kompetisi utama yaitu Liga Premier," ucap Tuchel.
“Sepertinya semuanya cukup aman (di persaingan empat besar), tetapi segalanya bisa berubah begitu cepat,'' pungkasnya.
Baca Juga:
Ipswich Town vs Wigan Athletic, Elkan Baggott Punya Peluang Starter Lagi
Berita Terkait
-
Bek Kiri Rp 695,2 Miliar Keturunan Indonesia Direkrut Klub Premier League, Dikontrak 6 Tahun
-
Kualifikasi Euro 2024: Romelu Lukaku Lampaui Catatan Rekor Gol David Healy, dan Robert Lewandowski
-
Romelu Lukaku Pencetak Gol Terbanyak Kualifikasi Euro 2024, Langkahi Cristiano Ronaldo Sekaligus Ukir Sejarah Baru
-
Resmi! Pemain Keturunan Indonesia Merapat ke Borussia Dortmund
-
Manchester United Makin Terpuruk, Erik Ten Hag Tenggelamkan Setan Merah di Neraka Liga Inggris?
-
Ruh Setan Merah Benar-Benar Mati, Manchester United Lawan Tim Papan Bawah Saja Kalah
-
Liverpool Diprediksi Juara, Persaingan Ketat Lima Besar Makin Panas, Pep Guardiola Mulai Bicara Gelar Liga Inggris
-
Goran Paulic Bela Lini Serang Persib yang Disorot Lantaran Mendadak Mandul
-
Striker Persib dan Eks Anak Asuh Legenda Chelsea Liburan dan Latihan Bareng di Pantai
-
Cerita Levy Madinda Saat Masih Perkuat Persib: 'Korbankan Diri Hadapi Teror' Layaknya Cesar Azpilicueta
Terpopuler
-
RESMI: BRI Liga 1 Musim Depan Terapkan Aturan 8 Pemain Asing, Bebas dari Mana Saja
-
Jadwal Babak 16 Besar Euro 2024, Dibuka oleh Laga Swiss vs Italia
-
Daftar Tim yang Lolos ke Babak 16 Besar Euro 2024, Ada Negara Kejutan
-
Resmi! Shin Tae-yong Tidak akan Hadir di Drawing Kualifikasi Piala Dunia 2026
-
Klasemen Grup A Piala AFF U-16 2024: Indonesia Ditempel Ketat Laos dengan Poin Sama
Terkini
-
Lamine Yamal, Bocah 16 Tahun 362 Hari Cetak Gol di Euro 2024
-
Bek Timnas Indonesia Akan Jaga Striker Italia di Laga Perdana Serie A
-
Jadwal Perempatfinal Euro 2024, Jerman vs Spanyol hingga Portugal vs Prancis
-
Jadwal Babak 16 Besar Euro 2024, Dibuka oleh Laga Swiss vs Italia
-
Dilepas Gratis SC Heerenveen, Media Belanda Bongkar Masa Depan Gelandang Timnas Indonesia
-
Ambisi Granit Xhaka Bisa Semulus Bayer Leverkusen? Percaya Timnas Swiss Juara di Bawah Kendali Murat Yakin
-
BUBUK! Jerman Memang Keterlaluan, Andy Robertson Buka-bukaan Skotlandia Hancur di Laga Pertama Euro 2024 Grup A
-
Ini Tiga Negara yang Baru Bergabung ke Babak Final Euro 2024
-
Jadwal Vietnam vs Indonesia Kualifikasi Piala Dunia Zona Asia Putaran Kedua
-
5 Fakta Menarik Jelang Laga Euro 2024, Tiket Nonton Tahap Pertama Jadi Buruan Suporter