Bolatimes.com - Liverpool sedang diterpa badai Covidi-19. Akiba kondisi ini, The Reds telah meminta Liga Sepak Bola Inggris (EFL) untuk menjadwal ulang laga kontra Arsenal di leg pertama semifinal Piala Liga Inggris.
Duel Arsenal vs Liverpool di semifinal Piala Liga Inggris itu dijadwalkan berlangsung pada Jumat (7/1/2022) dini hari WIB.
Namun karena jumlah kasus COVID-19 di tubuh Liverpool sedang meningkat, The Reds meminta keringanan EFL untuk menunda pertandingan.
Baca Juga:
Harapan Besar Christian Eriksen Bisa Tampil di Piala Dunia 2022 Qatar
Liverpool membatalkan sesi latihan tim utama yang berlangsung Selasa.
"The Reds secara resmi sudah meminta EFL agar menjadwal ulang pertandingan itu setelah dugaan tes positif lebih lanjut tercatat dialami pemain dan staf, bersama faktor-faktor lain yang memengaruhi seleksi pemain, termasuk sakit dan cedera," kata Liverpool.
"Di antara pertimbangan yang mendorong permintaan ini ke EFL adalah perlunya pendukung tandang untuk diberi diberi tahu secepat mungkin mengenai setiap kemungkinan penundaan."
Baca Juga:
Usai Nonton Timnas Indonesia, Tsania Marwa Ingin Punya Pacar Pesepak Bola
Manajer Juergen Klopp, bersama penjaga gawang Alisson Becker, penyerang Roberto Firmino dan bek Joel Matip harus absen saat imbang 2-2 melawan Chelsea akhir pekan lalu setelah kembali dinyatakan positif terpapar COVID-19.
Virgil van Dijk, Thiago Alcantara, Fabinho dan Curtis Jones juga terpaksa diisolasi bulan lalu, demikian seperti dilansir dari Antara.
Baca Juga:
Tugas Berat Park Hang-seo usai Vietnam Tumbang di Piala AFF 2020
Berita Terkait
-
4 Alasan Man United Harus Singkirkan Erik ten Hag
-
Xabi Alonso Benar-Benar akan Jadi Milik Liverpool, Bisa Bikin Bayern Muenchen Gigit Jari
-
Link Live Streaming Resmi dan Jadwal Semifinal Piala FA: Man United Jumpa Klub Divisi 2 Usai Duel Gila vs Liverpool
-
VAR Selamatkan Setan Merah dan Gol Telat Casemiro Bikin Manchester United Harus Ladeni Liverpool
-
Drawing 16 Besar Liga Europa, Final Dini AC Milan vs Liverpool, Siapa yang Atur?
-
M Salah di Posisi 4, Ini 20 Pemain Teratas dengan Dua Digit Gol dan Assist
-
Gelandang Persib Banjir Dukungan Usai 1 vs 4: Declan Rice Hingga Ratusan Komentar
-
Jelang Jepang vs Indonesia, Persib dan Liverpool Kompak Lakukan Ini
-
Pemain Asal Liverpool Tegaskan Timnas Indonesia akan Jadi Pelampiasan Jepang: Tidak Punya Pilihan Lagi!
-
Pemain Arsenal Kritik Keras Jadwal Piala Asia 2023, Merasa Aneh Lawan Timnas Indonesia di Tengah Kompetisi
Terpopuler
-
RESMI: BRI Liga 1 Musim Depan Terapkan Aturan 8 Pemain Asing, Bebas dari Mana Saja
-
Jadwal Babak 16 Besar Euro 2024, Dibuka oleh Laga Swiss vs Italia
-
Daftar Tim yang Lolos ke Babak 16 Besar Euro 2024, Ada Negara Kejutan
-
Resmi! Shin Tae-yong Tidak akan Hadir di Drawing Kualifikasi Piala Dunia 2026
-
Klasemen Grup A Piala AFF U-16 2024: Indonesia Ditempel Ketat Laos dengan Poin Sama
Terkini
-
Lamine Yamal, Bocah 16 Tahun 362 Hari Cetak Gol di Euro 2024
-
Bek Timnas Indonesia Akan Jaga Striker Italia di Laga Perdana Serie A
-
Jadwal Perempatfinal Euro 2024, Jerman vs Spanyol hingga Portugal vs Prancis
-
Jadwal Babak 16 Besar Euro 2024, Dibuka oleh Laga Swiss vs Italia
-
Dilepas Gratis SC Heerenveen, Media Belanda Bongkar Masa Depan Gelandang Timnas Indonesia
-
Ambisi Granit Xhaka Bisa Semulus Bayer Leverkusen? Percaya Timnas Swiss Juara di Bawah Kendali Murat Yakin
-
BUBUK! Jerman Memang Keterlaluan, Andy Robertson Buka-bukaan Skotlandia Hancur di Laga Pertama Euro 2024 Grup A
-
Ini Tiga Negara yang Baru Bergabung ke Babak Final Euro 2024
-
Jadwal Vietnam vs Indonesia Kualifikasi Piala Dunia Zona Asia Putaran Kedua
-
5 Fakta Menarik Jelang Laga Euro 2024, Tiket Nonton Tahap Pertama Jadi Buruan Suporter