Bolatimes.com - Buat pesepak bola, usia 30 tahun ke atas sudah memasuki usia senja. Tak sedikit para pemain di kompetisi Eropa sudah menurun performanya.
Contohnya saja Samir Nasri. Eks penggawa Manchester City itu masih berusia 33 tahun. Tapi, melihat kondisi fisiknya yang sudah menurun, membuatnya pensiun lebih awal.
Tapi, Bolatimes sudah merangkum sejumlah pemain berusia 30 tahun di Eropa yang tetap meroket kariernya alih-alih menurun. Berikut laporan singkatnya:
Baca Juga:
Sedang Berlangsung, Link Live Streaming BWF World Tour Finals 2021 Hari Ini
1. N'Golo Kante
Kante memang sudah berusia 30 tahun. Tapi, jika melihat performanya bersama Chelsea dan Timnas Prancis, seakan usianya masih muda.
Kante punya visi dan misi permaian yang apik. Mengawal lini tengah di klub dan tim nasional, Kante seolah tak tergantikan.
Baca Juga:
Jadwal BWF World Tour Finals 2021 Hari Ini, Kevin/Marcus Jumpa Wakil India
Sama seperti Kante, usia Van Dijk sudah menginjak 30 tahun. Kendati sempat absen lama karena cedera ACL yang dideritanya, namun kapasitas bek asal Belanda ini tak perlu diragukan lagi.
Mengilapnya performa Liverpool sejak ia datang 2018 silam adalah bukti. Titel Liga Inggris dan Liga Champions adalah sederet prestasi yang sudah ditorehkan Van Dijk.
Baca Juga:
The Minions Kalahkan Ganda Taiwan, Penampilan Kevin Sanjaya Curi Atensi
3. Kevin De Bruyne
De Bruyne sudah berusia 30 tahun musim ini. Namun, perannya kian vital saja saat di Man City dan Timnas Belgia.
De Bruyne sangat cerdas, dan memiliki visi yang tajam seperti elang. Sejauh ini dia telah membantu Man City meraih tiga gelar Liga Inggris pada musim 2017–2018, 2018–2019, dan 2020–2021.
Baca Juga:
Jadwal IYC 2021: Indonesia Vs Barcelona Digelar Pekan Ini
4. Lionel Messi
Usia Messi sudah 34 tahun. Tapi, bomber asal Argentina ini masih bermain di level tertinggi.
Bersama PSG, pemain dengan nama panggung La Pulga ini perlahan namun pasti mulai menunjukkan tajinya. Beberapa laga yang sudah ia lalui bersama Les Parisiens, Messi kerap mencetak gol.
Termutakhir, Messi baru saja meraih gelar Ballon d'Or 2021. Hadiah ini berkat dirinya sukses membawa Tim Tango juara Copa America 2020.
Usia Lewandowski sudah 33 tahun. Tapi, bomber Timnas Polandia ini seolah menolak tua.
Pada musim 2020/21, Lewandowski berhasil menorehkan rekor. Eks Borussia Dortmund ini mencetak 41 gol dalam 29 pertandingan bersama Bayern di Liga Jerman. Pencapaiannya itu membuat dia memutus rekor 49 tahun milik Gerd Muller.
Berita Terkait
-
Pecah Rekor, Erling Haaland Perpanjang Kontrak 10 Tahun di Manchester City
-
Liverpool Sodori Kontrak Baru, Virgil van Dijk Mau Nerima?
-
Diminati Man City, Tijjani Reijnders: Saya Akan Tandatangani Kontrak Baru di AC Milan
-
Mohamed Salah Isyaratkan Tinggalkan Liverpool
-
Bek Kiri Rp 695,2 Miliar Keturunan Indonesia Direkrut Klub Premier League, Dikontrak 6 Tahun
-
4 Alasan Man United Harus Singkirkan Erik ten Hag
-
Xabi Alonso Benar-Benar akan Jadi Milik Liverpool, Bisa Bikin Bayern Muenchen Gigit Jari
-
Link Live Streaming Resmi dan Jadwal Semifinal Piala FA: Man United Jumpa Klub Divisi 2 Usai Duel Gila vs Liverpool
-
VAR Selamatkan Setan Merah dan Gol Telat Casemiro Bikin Manchester United Harus Ladeni Liverpool
-
Drawing 16 Besar Liga Europa, Final Dini AC Milan vs Liverpool, Siapa yang Atur?
Tag
Terpopuler
-
RESMI: BRI Liga 1 Musim Depan Terapkan Aturan 8 Pemain Asing, Bebas dari Mana Saja
-
Jadwal Babak 16 Besar Euro 2024, Dibuka oleh Laga Swiss vs Italia
-
Daftar Tim yang Lolos ke Babak 16 Besar Euro 2024, Ada Negara Kejutan
-
Resmi! Shin Tae-yong Tidak akan Hadir di Drawing Kualifikasi Piala Dunia 2026
-
Klasemen Grup A Piala AFF U-16 2024: Indonesia Ditempel Ketat Laos dengan Poin Sama
Terkini
-
Pecah Rekor, Erling Haaland Perpanjang Kontrak 10 Tahun di Manchester City
-
Hasil Drawing Piala Dunia Antarklub 2025, Grup G Seram
-
Diminati Man City, Tijjani Reijnders: Saya Akan Tandatangani Kontrak Baru di AC Milan
-
Tragedi Memilukan! Buntut Kontroversi Wasit, Bentrokan Suporter Tewaskan Puluhan Orang
-
Lamine Yamal, Bocah 16 Tahun 362 Hari Cetak Gol di Euro 2024
-
Bek Timnas Indonesia Akan Jaga Striker Italia di Laga Perdana Serie A
-
Jadwal Perempatfinal Euro 2024, Jerman vs Spanyol hingga Portugal vs Prancis
-
Jadwal Babak 16 Besar Euro 2024, Dibuka oleh Laga Swiss vs Italia
-
Dilepas Gratis SC Heerenveen, Media Belanda Bongkar Masa Depan Gelandang Timnas Indonesia
-
Ambisi Granit Xhaka Bisa Semulus Bayer Leverkusen? Percaya Timnas Swiss Juara di Bawah Kendali Murat Yakin