Aktifkan Notifikasimu
Jadilah yang pertama menerima update berita penting dan informasi menarik lainnya.
Bolatimes.com - Timnas Indonesia U-23 mendapatkan dukungan dari FC Utrecht jelang pertandingan leg kedua Kualifikasi Piala Asia U-23 2022 melawan Australia, Jumat (29/10/2021) malam WIB.
Melalui akun Twitter resminya, FC Utrecht memposting foto Bagus Kahfi dan memberikan dukungan kepada skuat asuhan Shin Tae-yong.
"Timnas muda Indonesia, yang juga diperkuat (pemain) FC Utrecht Bagus Kahfi akan bermain lagi sore di Kualifikasi Piala Asia AFC U23 melawan Australia muda," tulisnya.
Mereka juga memberikan informasi jadwal kick off pertandingan yang digelar di Stadion Republican Center, Dushanbe, Tajikistan.
Baca Juga
-
Kabar Terbaru soal Nasib Christian Eriksen di Inter Milan
-
Jelang Duel, Pelatih Persib Bandung Soroti Keunggulan Persipura Jayapura
-
Profil Sergi Barjuan, Caretaker Barcelona yang Gantikan Ronald Koeman
-
Terpuruk di Zona Degradasi, Persipura Jayapura Pede Hadapi Persib Bandung
-
Bongkar Alasan Ronaldo Tinggalkan Juventus, Evra: Dia Jadi Kambing Hitam
"Kick off pukul 2 siang waktu Belanda di Tajikistan. Semoga berhasil, Bagus!" tutup postingan FC Utrecht.
Sementara itu, pada leg pertama Bagus Kahfi cs mengalami kekalahan tipis dari Australia dengan skor 2-3.
Hal itu membuat perjuangan Timnas Indonesia U-23 bakal berat di leg kedua. Sebab, anak asuh Shin Tae-yong setidaknya harus menang dengan minimal dua gol dari Australia jika ingin lolos.
Jika menang hanya satu gol, maka pemenang akan ditentukan lewat adu penalti karena tidak ada aturan gol tandang.
Di sisi lain, Australia punya keuntungan dalam laga ini. Mereka hanya butuh hasil imbang untuk memastikan tiket ke putaran final Piala Asia U-23 2022.
Terkini
- Kisah Pertandingan Sepak Bola Terjauh di Dunia, Butuh Waktu 7 Hari Naik Kereta
- Cari Pengganti Antonio Rudiger, Chelsea Tertarik Datangkan Matthijs de Ligt
- Timnas Vietnam Digenjot Latihan Fisik Jelang Lawan Indonesia di Laga Perdana Piala AFF U-19
- Presiden PSG Optimis Lionel Messi akan Menggila Musim Depan
- Pulang Kampung, Park Hang-seo Dibandingkan dengan BTS
- Presiden PSG Sesumbar Lionel Messi Bakal Bersinar Musim Depan
- Timnas Israel Boleh Main di Indonesia Andai Lolos ke Putaran Final Piala Dunia U-20 2023
- Bruno Fernandes Ngamuk-ngamuk, Semprot Fred dan Alex Telles yang Syuting di Tempat Latihan Man United
- Timnas India Dituding Pakai Ilmu Hitam demi Lolos Piala Asia 2023
- Rumor Gabung Klub Liga Prancis, Nguyen Quai Hai Malah Diejek Fans FC Metz
Berita Terkait
-
Terkuak, Ini Penyebab Ivar Jenner Batal Ikut TC Bersama Timnas Indonesia U-19 Jelang Piala AFF
-
Australia Pertimbangkan Ajukan diri Jadi Tuan Rumah Piala Asia 2023, Saingan Indonesia Bertambah
-
Ditawari Jadi Tuan Rumah Piala Asia 2023, Australia Pikir-pikir
-
Jadwal Semifinal Piala Asia U-23 2022 Malam Ini: Australia vs Arab Saudi dan Uzbekistan vs Jepang
-
Profil Tom Rogic, Gelandang Celtic yang Diincar oleh Persija Jakarta
-
Daftar 31 Tim yang Sudah Kantongi Tiket Lolos ke Piala Dunia 2022, Ada Wakil AFF
-
Mengenang 4 Kegagalan Australia di Play-off Piala Dunia Antarkonfederasi
-
Tingkah Kocak Kiper Pengganti Australia saat Gagalkan Penalti, Bikin Pemain Peru Kena Mental
-
Kalahkan Peru Via Adu Penalti, Australia Lolos ke Piala Dunia 2022
-
4 Negara yang Memperebutkan Dua Tiket Terakhir Piala Dunia 2022