Bolatimes.com - Pemain asal Indonesia, Saddil Ramdani resmi diperpanjang kontrak oleh klub Liga Malaysia, Sabah FC. Hal tersebut diketahui dari unggahan Instagram resmi Sabah FC.
Saddil Ramdani bergabung ke Sabah FC pada Februari lalu. Saddil bermain apik bersama Sabah FC di gelaran Liga Super Malaysia.
Berkat penampilan apiknya itu, Saddil akhirnya diganjar kontrak baru. Bukan hanya Saddil, dua rekannya di Sabah FC, yakni Randy Baruh dan Alto Luis juga mendapatkan kontrak baru.
Baca Juga:
3 Alasan Jerman akan Bungkam Inggris di Babak 16 Euro 2020
"3 pemain Sabah FC, Saddil Ramdani, Randy Baruh, dan Alto Lunis menandatangani perpanjang kontrak hingga November 2022," tulis caption di unggahan Instagram Sabah FC.
"Ini adalah salau satu rancangan manajemen Sabah FC menuju ke arah yang lebih profesional dan komprehensif."
"Berdasarkan prestasi di dalam dan luar lapangan, pihak manajemen sangat puas dengan komitmen yang ditunjukkan tiga pemain ini," ungkapnya,
Baca Juga:
Cetak 2 Gol Lawan Bolivia, Lionel Messi 'Dikecup' Mesra Model Seksi Ini
Sementara itu, Saddil Ramdani menjadi bagian penting bagi klub yang diasuh oleh Kurniawan Dwi Yulianto tersebut di ajang Liga Super Malaysia.
Tercatat, Saddil Ramdani sudah tampil dalam 10 pertandingan Sabah FC dengan mencatatkan tiga gol. Sabah FC berada di posisi ketujuh klasemen liga dengan raihan 16 poin dari 12 laga.
Baca Juga:
Disebut Penyusup Seksi, Adu Pose Maria Shumilina dan Kinsey Wolanski
Berita Terkait
-
Coach Justin Sudah Lama Ingatkan Saddil Ramdani untuk Jaga Attitude: Tolonglah Turunkan Ego, Lu Bukan Siapa-siapa
-
Jawaban Shin Tae-yong saat Ditanya Kenapa Coret Saddil Ramdani dari Skuad Timnas Indonesia
-
Resmi Dicoret Dari Skuad Timnas di Piala Asia 2023, Begini Reaksi Saddil Ramdani, Merasa Tak Dihormati?
-
Prediksi Starting Line Up Timnas Indonesia vs Irak di Piala Asia tanpa Saddil Ramdani, bakal Gacor?
-
Bersinar dengan Sabah FC, Media Malaysia Bahas Saddil Ramdani yang Dicoret dari Skuad Timnas Indonesia
-
Pertaruhan Shin Tae-yong Pakai Jasa Pemain Naturalisai, Ini Daftar 26 Nama Didaftarkan ke Piala Asia 2023
-
Ternyata Ini Alasan Shin Tae-yong Depak Saddil Ramdani dari Timnas Indonesia Jelang Piala Asia 2023 Bergulir
-
Bocor! Coach Shin Tae-yong Bakal Bawa 8 Pemain Timnas Indonesia untuk Piala Asia 2023, Ada Stefano Lilipaly
-
Saddil Ramdani Sampaikan Perpisahan Pada Sabah FC, Pernah Dapat Tawaran Main di Austria
-
6 Nama Pemain Ini Disinyalir Akan Perkuat Timnas Indonesia dalam Piala Asia 2023, Shin Tae-yong: Justin Hubner Dibawa ke
Terpopuler
-
RESMI: BRI Liga 1 Musim Depan Terapkan Aturan 8 Pemain Asing, Bebas dari Mana Saja
-
Jadwal Babak 16 Besar Euro 2024, Dibuka oleh Laga Swiss vs Italia
-
Daftar Tim yang Lolos ke Babak 16 Besar Euro 2024, Ada Negara Kejutan
-
Resmi! Shin Tae-yong Tidak akan Hadir di Drawing Kualifikasi Piala Dunia 2026
-
Klasemen Grup A Piala AFF U-16 2024: Indonesia Ditempel Ketat Laos dengan Poin Sama
Terkini
-
Lamine Yamal, Bocah 16 Tahun 362 Hari Cetak Gol di Euro 2024
-
Bek Timnas Indonesia Akan Jaga Striker Italia di Laga Perdana Serie A
-
Jadwal Perempatfinal Euro 2024, Jerman vs Spanyol hingga Portugal vs Prancis
-
Jadwal Babak 16 Besar Euro 2024, Dibuka oleh Laga Swiss vs Italia
-
Dilepas Gratis SC Heerenveen, Media Belanda Bongkar Masa Depan Gelandang Timnas Indonesia
-
Ambisi Granit Xhaka Bisa Semulus Bayer Leverkusen? Percaya Timnas Swiss Juara di Bawah Kendali Murat Yakin
-
BUBUK! Jerman Memang Keterlaluan, Andy Robertson Buka-bukaan Skotlandia Hancur di Laga Pertama Euro 2024 Grup A
-
Ini Tiga Negara yang Baru Bergabung ke Babak Final Euro 2024
-
Jadwal Vietnam vs Indonesia Kualifikasi Piala Dunia Zona Asia Putaran Kedua
-
5 Fakta Menarik Jelang Laga Euro 2024, Tiket Nonton Tahap Pertama Jadi Buruan Suporter