Bolatimes.com - Presiden Atletico Madrid, Enrique Cerezo, menyambut baik hasil undian babak 16 besar Liga Champions musim 2018/2019. Seperti diketahui, Los Colchoneros akan bersua Juventus.
Undian babak 16 Liga Champions yang berlangsung di Nyon, Swiss, Senin (17/12/2018). Salah satu hasilnya adalah duel sengit antara Juventus versus Atletico.
Secara matematis, bertemu Juventus di babak awal Liga Champions akan menjadi petaka sebuah tim. Terlebih klub Kota Turin kini semakin kuat dengan dihuni Cristiano Ronaldo di lini depan serta Leonardo Bonucci di jantung pertahanan.
Baca Juga:
Juara Liga 1, Persija Jakarta Cuma Terima Trofi Bukan Hadiah Uang
Namun, hal itu tidak berlaku bagi Atletico Madrid. Enrique Cerezo selaku presiden klub secara tegas tak gentar menghadapi juara bertahan Serie A karena pernah mengalahkan mereka di masa lalu.
''Kami sudah pernah mengalahkan mereka di masa lalu,'' kata Cerezo, dikutip Bolatimes.com dari AS.
Final Liga Champions baka dihelat di Wanda Metropolitano, kandang Atletico Madrid. Menurut Cerezo, itu bakal menjadi motivasi para pemain untuk menghempaskan Juventus.
Baca Juga:
Hasil Lengkap Undian Babak 32 Besar Liga Europa
''Itu menjadi motivasi ekstra untuk kami,'' tuturnya menambahkan.
Sekadar informasi, Juventus dan Atletico memang pernah bersua di Liga Champions pada 5 tahun silam. Hasilnya, Atletico berhasil unggul 1-0 dan imbang 0-0.
Pada babak 16 besar Liga Champions nanti, Juventus bakal bertandang lebih dulu ke Wanda Metropolitano dahulu pada 12 Februari 2019. Setelah itu, pasukan Massimiliano Allegri berganti menjamu Atletico pada 5 Maret 2019.
Baca Juga:
Hasil Lengkap Undian Babak 16 Besar Liga Champions: MU vs PSG
Berita Terkait
-
Miroslav Fernando Kembangkan Talenta di Eropa usai Terpental dari Seleksi Timnas Indonesia U-16
-
Inter Milan 'Kedinginan di Puncak' Serie A, Juventus Sanggup Kejar 12 Poin?
-
Simeone Ketagihan Permalukan Real Madrid, Los Blancos Punya Catatan Apik Jelang Bentrok Lawan Atletico
-
Gelandang Persib Kenang Pengalaman dan Tekanan di Si Nyonya Tua
-
Tiga 'Ritual' Stefano Beltrame Sebelum Bertanding, Sudah Dipraktikkan di Persib, Belum?
-
Media Italia Gambarkan Suasana Saat Stefano Beltrame Debut Bersama Juventus
-
Berbagai Kejutan Menarik di Sepanjang Musim Liga Champions
-
Catatan Lini Pertahanan Inter Milan Menakjubkan, Mampukah Atletico Madrid Bobol Gawang Nerazzuri di Liga Champion?
-
Intip Potensi Lawan Berat Inter Milan Milan di Babak 16 Besar Liga Champion, Klub Ini Bisa Jadi Batu Sandungan
-
Pemain Keturunan Ini Sukses Bikin MU Pesakitan di Liga Champions, Benarkah Target Shin Tae-yong untuk Dinaturalisasi?
Terpopuler
-
RESMI: BRI Liga 1 Musim Depan Terapkan Aturan 8 Pemain Asing, Bebas dari Mana Saja
-
Jadwal Babak 16 Besar Euro 2024, Dibuka oleh Laga Swiss vs Italia
-
Daftar Tim yang Lolos ke Babak 16 Besar Euro 2024, Ada Negara Kejutan
-
Resmi! Shin Tae-yong Tidak akan Hadir di Drawing Kualifikasi Piala Dunia 2026
-
Klasemen Grup A Piala AFF U-16 2024: Indonesia Ditempel Ketat Laos dengan Poin Sama
Terkini
-
Lamine Yamal, Bocah 16 Tahun 362 Hari Cetak Gol di Euro 2024
-
Bek Timnas Indonesia Akan Jaga Striker Italia di Laga Perdana Serie A
-
Jadwal Perempatfinal Euro 2024, Jerman vs Spanyol hingga Portugal vs Prancis
-
Jadwal Babak 16 Besar Euro 2024, Dibuka oleh Laga Swiss vs Italia
-
Dilepas Gratis SC Heerenveen, Media Belanda Bongkar Masa Depan Gelandang Timnas Indonesia
-
Ambisi Granit Xhaka Bisa Semulus Bayer Leverkusen? Percaya Timnas Swiss Juara di Bawah Kendali Murat Yakin
-
BUBUK! Jerman Memang Keterlaluan, Andy Robertson Buka-bukaan Skotlandia Hancur di Laga Pertama Euro 2024 Grup A
-
Ini Tiga Negara yang Baru Bergabung ke Babak Final Euro 2024
-
Jadwal Vietnam vs Indonesia Kualifikasi Piala Dunia Zona Asia Putaran Kedua
-
5 Fakta Menarik Jelang Laga Euro 2024, Tiket Nonton Tahap Pertama Jadi Buruan Suporter