Rizki Laelani
Pemain Timnas Irak yang berhasil mencetak gol ke gawang Timnas Indonesia. (afcasiancup)

Jalannya Pertandingan

Sedikit perubahan dilakukan Indonesia di awal babak kedua. Sayangnya, gawang Ernando sempat bobol di menit ke-50 oleh Amir Al-Ammari. Beruntung bagi Tim Merah Putih, gol itu dianulir wasit lantaran ada offside. Indonesia mendapat peluang di menit ke-58 tetapi sundulan Rafael menyamping.

Kedua kesebelasan berusaha mengintip kelengahan-kelengahan yang terjadi. Sayangnya, lini belakang Indonesia kembali lengah.

Sebuah serangan membuat bola terbang ke kotak penalti Indonesia. Hussein lalu sukses memanfaatkan situasi itu untuk mencetak gol ketiga.

Sementara Timnas Indonesia hanya mampu mencetak satu gol melalui umpan Yakob Sayuri yang kemudian dikonfersi menjadi gol oleh Marselino Ferdinan pada menit 37.

Kemenangan Irak atas Indonesia ini menjadi modal menempel Jepang yang ada di posisi puncak klasemen sementara Grup D Piala Asia. (*)

Load More