Bolatimes.com - Piala Malaysia merupakan turnamen paling bergengsi di kompetisi sepak bola Malaysia, bahkan pemain Indonesia pernah menyabet gelar tersebut.
Salah satu pemain Indonesia yang pernah meraih trofi Piala Malaysia adalah Bambang Pamungkas, dia juga mengungkapkan jika turnamen tersebut paling bergengsi di negeri jiran.
Hal itu diungkap Bambang Pamungkas dalam podcast yang diselenggarakan oleh kanal YouTube Sport77 Official, bahwa masyarakat Malaysia lebih antusias melihat timnya juara Piala Malaysia ketimbang Liga.
Baca Juga:
Persib Krisis Gelandang Bertahan, Bojan Hodak Sebut Empat Nama Pemain Ini Sebagai Solusi
Menurut Bambang Pamungkas, Piala Malaysia adalah kompetisi tertua di sepak bola negara tersebut, oleh sebabnya disebut turnamen paling bergengsi.
Namun tahukah Anda? Bahwa ada segelintir nama pemain Indonesia yang pernah merengkuh trofi Piala Malaysia, siapa saja? Simak rangkuman dari Bolatimes berikut.
Nama Pemain Indonesia yang Pernah Juara Piala Malaysia
1. Bambang Pamungkas
Bambang Pamungkas striker Indonesia yang merumput bersama Selangor FC 2004-2005, berhasil merengkuh gelar juara Piala Malaysia 2005. Dia bahkan mencetak gol di laga final, hingga dinobatkan sebagai pemain asing terbaik.
2. Elie Aiboy
Baca Juga:
Kedalaman Lini Belakang Timnas Indonesia Mewah, Bung Towel Tanya Shin Tae-yong Begini
Kompatriot Bambang Pamungkas di Selangor FC, Elie Aiboy juga membantu klub asal jiran tersebut merebut trofi Piala Malaysia 2005, posisinya sebagai sayap, sering membantu Bepe untuk mencetak gol.
Andik Vermansyah merupakan pemain Selangor FC 2013-2018, di klub tersebut dia mampu menyabet gelar Piala Malaysia 2015.
4. Jordi Amat
Terakhir adalah Jordi Amat, pemain keturunan Indonesia-Spanyol ini bahkan mampu dua kali juara turnamen berngengsi di negeri jiran, yakni Piala Malaysia. Gelar juara tersebut disabet pada 2022 dan 2023.
Berita Terkait
-
Jay Idzes Resmi Debut di Serie A Italia, Tampil Starter Lawan Fiorentina
-
Indra Sjafri Manfaatkan Turnamen di Korea Selatan untuk Uji Pemain Baru
-
Rumah Tangga Pratama Arhan Retak, Azizah Salsha Digosipkan Berselingkuh
-
Marselino Ferdinan Resmi Gabung Klub Divisi 2 Inggris, Lebih Tinggi dari Elkan Baggott
-
Update Terkini Kondisi Welber Jardim Jelang Lawan Malaysia di Semifinal Piala AFF U-19 2024
-
Shin Tae-yong Dioperasi 6 Jam, Berat Badan Turun 5 Kg
-
Pemain Keturunan Belum Starter, Timnas Putri Indonesia Kalah 2-3 dari Hong Kong
-
Jadwal Lengkap Timnas Indonesia U-19 di Piala AFF U-19 2024
-
Daftar 24 Pemain Timnas Putri Indonesia vs Hong Kong, Ada Trio Keturunan Amerika Serikat
-
Bek Timnas Indonesia Akan Jaga Striker Italia di Laga Perdana Serie A
Terpopuler
-
RESMI: BRI Liga 1 Musim Depan Terapkan Aturan 8 Pemain Asing, Bebas dari Mana Saja
-
Jadwal Babak 16 Besar Euro 2024, Dibuka oleh Laga Swiss vs Italia
-
Daftar Tim yang Lolos ke Babak 16 Besar Euro 2024, Ada Negara Kejutan
-
Resmi! Shin Tae-yong Tidak akan Hadir di Drawing Kualifikasi Piala Dunia 2026
-
Klasemen Grup A Piala AFF U-16 2024: Indonesia Ditempel Ketat Laos dengan Poin Sama
Terkini
-
Indomie Dukung Persib Sebagai Wakil Indonesia Di AFC Champions League 2 Musim 2024/2025
-
Jay Idzes Resmi Debut di Serie A Italia, Tampil Starter Lawan Fiorentina
-
Indra Sjafri Manfaatkan Turnamen di Korea Selatan untuk Uji Pemain Baru
-
Marselino Ferdinan Resmi Gabung Klub Divisi 2 Inggris, Lebih Tinggi dari Elkan Baggott
-
Persib Bandung Vs PSBS Biak: Regulasi Larangan Suporter Tamu Masih Berlaku
-
Piala Presiden 2024, Cerminan Hiburan Rakyat dan Indonesia
-
Persib Bandung Luncurkan Program Membersib
-
Dapatkan Tiketnya dan Berikan Dukungan Terbaik di Pesta Rakyat Persib
-
Update Terkini Kondisi Welber Jardim Jelang Lawan Malaysia di Semifinal Piala AFF U-19 2024
-
Persib Bandung Tak Pasang Target Tinggi di Piala Presiden 2024