Bolatimes.com - Shayne Pattyanam secara resmi berpisah dengan Viking FK klub asal Norwegia di akhir musim 2023. Pemain yang berstatus sebagai punggawa Timnas Indonesia menyatakan, ingin mencari tantangan baru, bahkan dalam cerita Instagram miliknya, dia menyusul Ronaldo Kwateh.
Namun, belum diketahui tantangan baru yang diambil Shayne Pattyanama, tapi sebelumnya terdapat tawaran dari tim asal Swedia yakni Hammarby IF.
Hammarby IF pada Juli 2023 mengatakan tertarik dengan bek kiri Viking FK saat itu, namun Shayne Pattynama tetap bertahan dengan klubnya.
Baca Juga:
Laga Liga 1 Hari Ini! Bali United Berpeluang Kudeta Posisi Persib Bandung
Kini, status Shayne Pattynama belum memiliki klub baru usai berpisah dengan Viking FK. Bek kiri Timnas Indonesia dikaitkan dengan beberapa tim oleh warganet.
Namun, baru-baru ini Shayne mengunggah dirinya menyusul ke negara tempat berkarir dari Ronaldo Kwateh.
Benar sekali, dikutip dari cerita eksklusif Instagram @s.pattynama, Jumat, (8/12), Shayne terlihat bak menyusul Ronaldo Kwateh. Dia pergi ke Turki.
Baca Juga:
3 Pemain Naturalisasi Timnas Indonesia yang Memiliki Garis Keturunan dari Jawa
"Subscribe(berlangganan) untuk melihat konten kami di Istanbul (Turki)," tulis Shayne.
Jika dilihat dari foto sang pemain, dia sedang menikmati liburan akhir musimnya di Turki. Sementara, Ronaldo Kwateh juga sedang berada di Turki, namun dia tengah merumput dengan klub Bodrum FK.
Baca Juga:
Babak Baru Erik Ten Hag vs Jadon Sancho, Manajer Manchester United Blak-blakan Katakan Ini
Mengetahui, Shayne telah pisah dengan Viking FK dan berada di Turki, warganet meminta tim Liga 1 untuk minggir dulu.
"Pelan-pelan naik, semoga konsisten di Eropa, klub liga 1 engga usah sosoan nawar deh, tempat latihan ae masih nyewa," kata @dohana***, dikutip dari akun Instagram @futboll.indonesiaa.
Berita Terkait
-
Jay Idzes Resmi Debut di Serie A Italia, Tampil Starter Lawan Fiorentina
-
Indra Sjafri Manfaatkan Turnamen di Korea Selatan untuk Uji Pemain Baru
-
Rumah Tangga Pratama Arhan Retak, Azizah Salsha Digosipkan Berselingkuh
-
Marselino Ferdinan Resmi Gabung Klub Divisi 2 Inggris, Lebih Tinggi dari Elkan Baggott
-
Update Terkini Kondisi Welber Jardim Jelang Lawan Malaysia di Semifinal Piala AFF U-19 2024
-
Shin Tae-yong Dioperasi 6 Jam, Berat Badan Turun 5 Kg
-
Jadwal Lengkap Timnas Indonesia U-19 di Piala AFF U-19 2024
-
Bek Timnas Indonesia Akan Jaga Striker Italia di Laga Perdana Serie A
-
Belum Terdaftar di Sidang CAS, Maarten Paes Justru Berpotensi Main di Kualifikasi Piala Dunia 2026
-
Kenzo Riedewald, Keponakan Eks Pemain Crystal Palace yang Nyatakan Ingin Bela Timnas Indonesia
Terpopuler
-
RESMI: BRI Liga 1 Musim Depan Terapkan Aturan 8 Pemain Asing, Bebas dari Mana Saja
-
Jadwal Babak 16 Besar Euro 2024, Dibuka oleh Laga Swiss vs Italia
-
Daftar Tim yang Lolos ke Babak 16 Besar Euro 2024, Ada Negara Kejutan
-
Resmi! Shin Tae-yong Tidak akan Hadir di Drawing Kualifikasi Piala Dunia 2026
-
Klasemen Grup A Piala AFF U-16 2024: Indonesia Ditempel Ketat Laos dengan Poin Sama
Terkini
-
Indomie Dukung Persib Sebagai Wakil Indonesia Di AFC Champions League 2 Musim 2024/2025
-
Jay Idzes Resmi Debut di Serie A Italia, Tampil Starter Lawan Fiorentina
-
Indra Sjafri Manfaatkan Turnamen di Korea Selatan untuk Uji Pemain Baru
-
Marselino Ferdinan Resmi Gabung Klub Divisi 2 Inggris, Lebih Tinggi dari Elkan Baggott
-
Persib Bandung Vs PSBS Biak: Regulasi Larangan Suporter Tamu Masih Berlaku
-
Piala Presiden 2024, Cerminan Hiburan Rakyat dan Indonesia
-
Persib Bandung Luncurkan Program Membersib
-
Dapatkan Tiketnya dan Berikan Dukungan Terbaik di Pesta Rakyat Persib
-
Update Terkini Kondisi Welber Jardim Jelang Lawan Malaysia di Semifinal Piala AFF U-19 2024
-
Persib Bandung Tak Pasang Target Tinggi di Piala Presiden 2024