
Bolatimes.com - Justin Hubner resmi menjadi warga negara Indonesia (WNI) usai menjalani sumpah setia di Kanwil Kemenkumham DKI Jakarta pada Rabu (6/12/2023).Dengan status tersebut Hubner berpeluang dapat memperkuat Timnas Indonesia di Piala Asia 2023.
Hubner yang bakal menjadi penggawa Skuad Garuda disambut antusias oleh suporter sepak bola Indonesia.
Mereka mengaku bangga sebab Justin Hubner menjadi satu-satunya pemain yang akan berlaga di Premier League.
Baca Juga:
Inilah Alasan Justin Hubner Menjatuhkan Pilihan pada Timnas Indonesia Dibanding Belanda
“Bakalan jadi pemain Indonesia pertama yang debut di EPL, karena udah di bawa sama Wolves, kemungkinan akan debut musim ini, keren sih ini,” ujar @stmsejabodetabek saat berkomentar pada akun @pengamatsepakbola.
“Pemain Indonesia pertama yang main di EPL,” tulis @ddeeaannn.
Sebelumnya Justin Hubner diberitakan lebih memilih membela Timnas Indonesia dari pada Timnas Belanda.
Baca Juga:
Menghitung Peluang PSIS Semarang Gusur Persib dan Bali United di Klasemen BRI Liga 1
Salah satu alasan Hubner adalah dirinya telah mengikat janji dengan sahabatnya Noah Gesser untuk menyusul Ivan Jenner ke Indonesia.
Hal itu ternyata juga disinggung oleh suporter Timnas melalui komentar pada unggahan @pengamatsepakbola.
“Almarhum Noah tersenyum melihat sahabatnya telah menepati janjinya,” tulis @willysatrioo.
Baca Juga:
Gara-gara Ini, Ibnu Jamil Ucapkan Terima Kasih Kepada Bobotoh
Diharapkan dengan hadirnya Justin Hubner di pasukan Shin Tae-yong dapat menjadikan Timnas Indonesia semakin kuat, sebagaimana komentar @9khatami.
“Semoga makin kuat Timnas Indonesia,” ujarnya.
Justin Hubner yang berposisi sebagai bek tengah diharapkan mampu menjaga lini pertahanan Indonesia dari kebobolan.(*)
Baca Juga:
Foto Ini Membuktikan Kualitas Jersey Persib
Berita Terkait
-
Shin Tae-yong Legowo Dipecat dari Timnas Indonesia
-
Ultras Garuda Ke Patrick Kluivert: Kami Butuh Pembuktian!
-
Shin Tae-yong ke Nova Arianto: Tolong Jaga Pemain Lokal Kita
-
8 Komentar Menarik Shin Tae-yong Selama Lima Tahun Melatih Timnas Indonesia
-
Pemain LOSC Lille Mitchel Bakker Dilaporkan Keturunan Maluku, PSSI Bergerak
-
Erick Thohir Ingin Timnas Indonesia Konsisten Lolos ke Piala Dunia
-
Marselino Ferdinan Minta Maaf Gagal Lolos Fase Grup Piala AFF 2024
-
Erick Thohir: Lawan Filipina Harus Menang!
-
Komentar Shin Tae-yong usai Sukses Kalahkan Myanmar, Mainkan 8 Debutan
-
Tiket Timnas Indonesia Ludes Terjual, Erick Thohir: Alhamdulillah
Terpopuler
-
RESMI: BRI Liga 1 Musim Depan Terapkan Aturan 8 Pemain Asing, Bebas dari Mana Saja
-
Jadwal Babak 16 Besar Euro 2024, Dibuka oleh Laga Swiss vs Italia
-
Daftar Tim yang Lolos ke Babak 16 Besar Euro 2024, Ada Negara Kejutan
-
Resmi! Shin Tae-yong Tidak akan Hadir di Drawing Kualifikasi Piala Dunia 2026
-
Klasemen Grup A Piala AFF U-16 2024: Indonesia Ditempel Ketat Laos dengan Poin Sama
Terkini
-
PSS Sleman Fokus Tingkatkan Kebugaran dan Performa Penggawa
-
Imran Nahumarury Berharap Adaptasi Pemain Asing Baru Malut United Lancar
-
Shin Tae-yong Legowo Dipecat dari Timnas Indonesia
-
Debut Manis Pratama Arhan bersama Bangkok United, Kalahkan Buriram United 3-2
-
Ultras Garuda Ke Patrick Kluivert: Kami Butuh Pembuktian!
-
Shin Tae-yong ke Nova Arianto: Tolong Jaga Pemain Lokal Kita
-
8 Komentar Menarik Shin Tae-yong Selama Lima Tahun Melatih Timnas Indonesia
-
Pemain LOSC Lille Mitchel Bakker Dilaporkan Keturunan Maluku, PSSI Bergerak
-
Erick Thohir Ingin Timnas Indonesia Konsisten Lolos ke Piala Dunia
-
Marselino Ferdinan Minta Maaf Gagal Lolos Fase Grup Piala AFF 2024