Bolatimes.com - Media Vietnam mengabarkan sosok yang akan menambah kekuatan Timnas Indonesia di sisa Kualifikasi Piala Dunia 2026 putaran kedua dan Piala Asia 2023. Ternyata pemain yang dimaksud adalah kapten klub Liga Inggris.
Oleh sebabnya Media Vietnam tak mau menganggap remeh Timnas Indonesia meski dibanti Irak 1-5 di laga perdana Kualifikasi Piala Dunia 2026.
Seperti diketahui, Vietnam sendiri juga akan berjumpa dengan Timnas Indonesia di ajang Piala Asia 2023 maupun Kualifikasi Piala Dunia 2026.
Baca Juga:
Tiga Pemain Persib Ini Berpotensi Menghilang dari Starter Saat Hadapi Dewa United
Pertemuan dengan Indonesia di Piala Asia 2023 dijadwalkan berlangsung pada 19 Januari 2024. Sementara di Kualifikasi Piala Dunia 2026, rencananya digelar pada 21 dan 26 Maret 2024.
Media Vietnam menyoroti sosok calon pemain Timnas Indonesia yang sedang dalam tahap naturalisasi oleh PSSI. Pemain itu bermain di klub Liga Inggris, Wolverhampton Wanderers (Wolves) U-21.
"Bintang muda yang akan bermain di Timnas Indonesia ini, memberikan kesan besar sebelum menghadapi Vietnam di Piala Asia 2023," tulis The Thao 247, dikutip pada Sabtu, (25/11).
"Salah satu pemain naturalisasi yang akan bermain untuk timnas Indonesia adalah Justin Hubner - bek kelahiran Belanda yang menunjukkan performa impresif dengan tim Wolverhampton Wanderers U21," imbuhnya.
Memang benar, Justin Hubner saat ini dalam proses naturalisasi, bahkan Ketum PSSI mengatakan, bek Wolves tinggal menunggu surat kepres, sebelum disumpah jadi Warga Negara Indonesia.
Selain Justin, ada nama Jay Idzes, Ragnar Oratmangoen dan Nathan Tjoe-A-on yang membuat media Vietnam memperhitungkan Indonesia di dua ajang itu.
Baca Juga:
Persib Tidak Harus Cemas! Nick Kuipers Sebut Ricky Kambuaya Selalu Berada Paling Depan
Justin saat ini bermain dengan Wolves U21 yang mentas di Liga Inggris U21. Selain itu Nathan adalah pemain Swansea City, kontestan Kasta Kedua Liga Inggris. Dan Jay bermain di Serie B dengan Vanezia, serta Ragnar berseragam Fortuna Sittard Eredivisie.
Berita Terkait
-
Jay Idzes Resmi Debut di Serie A Italia, Tampil Starter Lawan Fiorentina
-
Indra Sjafri Manfaatkan Turnamen di Korea Selatan untuk Uji Pemain Baru
-
Rumah Tangga Pratama Arhan Retak, Azizah Salsha Digosipkan Berselingkuh
-
Marselino Ferdinan Resmi Gabung Klub Divisi 2 Inggris, Lebih Tinggi dari Elkan Baggott
-
Update Terkini Kondisi Welber Jardim Jelang Lawan Malaysia di Semifinal Piala AFF U-19 2024
-
Shin Tae-yong Dioperasi 6 Jam, Berat Badan Turun 5 Kg
-
Jadwal Lengkap Timnas Indonesia U-19 di Piala AFF U-19 2024
-
Bek Timnas Indonesia Akan Jaga Striker Italia di Laga Perdana Serie A
-
Belum Terdaftar di Sidang CAS, Maarten Paes Justru Berpotensi Main di Kualifikasi Piala Dunia 2026
-
Kenzo Riedewald, Keponakan Eks Pemain Crystal Palace yang Nyatakan Ingin Bela Timnas Indonesia
Terpopuler
-
RESMI: BRI Liga 1 Musim Depan Terapkan Aturan 8 Pemain Asing, Bebas dari Mana Saja
-
Jadwal Babak 16 Besar Euro 2024, Dibuka oleh Laga Swiss vs Italia
-
Daftar Tim yang Lolos ke Babak 16 Besar Euro 2024, Ada Negara Kejutan
-
Resmi! Shin Tae-yong Tidak akan Hadir di Drawing Kualifikasi Piala Dunia 2026
-
Klasemen Grup A Piala AFF U-16 2024: Indonesia Ditempel Ketat Laos dengan Poin Sama
Terkini
-
Indomie Dukung Persib Sebagai Wakil Indonesia Di AFC Champions League 2 Musim 2024/2025
-
Jay Idzes Resmi Debut di Serie A Italia, Tampil Starter Lawan Fiorentina
-
Indra Sjafri Manfaatkan Turnamen di Korea Selatan untuk Uji Pemain Baru
-
Marselino Ferdinan Resmi Gabung Klub Divisi 2 Inggris, Lebih Tinggi dari Elkan Baggott
-
Persib Bandung Vs PSBS Biak: Regulasi Larangan Suporter Tamu Masih Berlaku
-
Piala Presiden 2024, Cerminan Hiburan Rakyat dan Indonesia
-
Persib Bandung Luncurkan Program Membersib
-
Dapatkan Tiketnya dan Berikan Dukungan Terbaik di Pesta Rakyat Persib
-
Update Terkini Kondisi Welber Jardim Jelang Lawan Malaysia di Semifinal Piala AFF U-19 2024
-
Persib Bandung Tak Pasang Target Tinggi di Piala Presiden 2024