Bolatimes.com - Hasil berbeda di laga perdana Kualifikasi Piala Dunia 2026 ronde 2 diraih Timnas Indonesia dan Malaysia. Pasukan Garuda babak belur di Basra International Stadium.
Timnas Indonesia pada pertandingan pertamanya di Kualifikasi Piala Dunia 2026 ronde 2 zona Asia harus terlebih dahulu bertandang ke markas Irak. Semntara Malaysia bertindak sebagai tuan rumah melawan Krigistan.
Nasib kurang baik nampaknya menimpa skuad asuhan Shin Tae-yong, di hadapan 65.000 pendukung Irak, Timnas Indonesia menelan hasil negatif.
Di sisi lain, Malaysia yang disokong penuh pendukungnya mampu memanfaatkan momen tersebut dengan baik.
Pasukan Garuda tertinggal melalui gol Bashar Rasan, bahkan mereka ketinggalan dua gol, setelah Jordi Amat menyundul bola ke gawang sendiri. Tapi, di penghujung babak kedua, Shayne Pattynama berhasil memperkecil ketinggalan, skor jadi 1-2.
Babak kedua berjalan, Irak tak mau mengendorkan serangannya, alhasil pada menit ke-60 Osama Rashid mampu menjebol gawang Indonesia. Pada menit-menit akhir, Youssef Amyn menambah pundi-pundi gol Irak, dan ditutup gol Al Hamadi pada menit ke-88, skor akhir 1-5 untuk kekalahan Indonesia.
Baca Juga:
Pakai Baju Batik, Ragnar Oratmangoen Sapa Pendukung Timnas: Assalamu'alaikum Indonesia
Malaysia tak sial seperti Indonesia, meski babak pertama ketinggalan 1-2 dari Krigistan, Harimau Malaya menyudahi laga dengan skor 4-3. Anak asuh Kim Pan-gon mampu comeback, Faisal Halim mampu mengunci tiga poin pertama mereka.
Berita Terkait
-
Shin Tae-yong Legowo Dipecat dari Timnas Indonesia
-
Ultras Garuda Ke Patrick Kluivert: Kami Butuh Pembuktian!
-
Shin Tae-yong ke Nova Arianto: Tolong Jaga Pemain Lokal Kita
-
8 Komentar Menarik Shin Tae-yong Selama Lima Tahun Melatih Timnas Indonesia
-
Pemain LOSC Lille Mitchel Bakker Dilaporkan Keturunan Maluku, PSSI Bergerak
-
Erick Thohir Ingin Timnas Indonesia Konsisten Lolos ke Piala Dunia
-
Marselino Ferdinan Minta Maaf Gagal Lolos Fase Grup Piala AFF 2024
-
Peter Cklamovski Jadi Pelatih Baru Timnas Malaysia, Target 100 Besar Dunia
-
Erick Thohir: Lawan Filipina Harus Menang!
-
Komentar Shin Tae-yong usai Sukses Kalahkan Myanmar, Mainkan 8 Debutan
Terpopuler
-
RESMI: BRI Liga 1 Musim Depan Terapkan Aturan 8 Pemain Asing, Bebas dari Mana Saja
-
Jadwal Babak 16 Besar Euro 2024, Dibuka oleh Laga Swiss vs Italia
-
Daftar Tim yang Lolos ke Babak 16 Besar Euro 2024, Ada Negara Kejutan
-
Resmi! Shin Tae-yong Tidak akan Hadir di Drawing Kualifikasi Piala Dunia 2026
-
Klasemen Grup A Piala AFF U-16 2024: Indonesia Ditempel Ketat Laos dengan Poin Sama
Terkini
-
PSS Sleman Fokus Tingkatkan Kebugaran dan Performa Penggawa
-
Imran Nahumarury Berharap Adaptasi Pemain Asing Baru Malut United Lancar
-
Shin Tae-yong Legowo Dipecat dari Timnas Indonesia
-
Debut Manis Pratama Arhan bersama Bangkok United, Kalahkan Buriram United 3-2
-
Ultras Garuda Ke Patrick Kluivert: Kami Butuh Pembuktian!
-
Shin Tae-yong ke Nova Arianto: Tolong Jaga Pemain Lokal Kita
-
8 Komentar Menarik Shin Tae-yong Selama Lima Tahun Melatih Timnas Indonesia
-
Pemain LOSC Lille Mitchel Bakker Dilaporkan Keturunan Maluku, PSSI Bergerak
-
Erick Thohir Ingin Timnas Indonesia Konsisten Lolos ke Piala Dunia
-
Marselino Ferdinan Minta Maaf Gagal Lolos Fase Grup Piala AFF 2024