
Bolatimes.com - Ivar Jenner sukses membawa Jong Utrecht mengalahkan tim yang membantai klub Marselino Ferdinan, Groningen FC di Eerste Divisie 2023/2024. Ia pun dipercaya tampil sebagai starter.
Seperti diketahui, Jong Utrecht mampu melibas Groningen FC pada laga pekan kedua Eerste Divisie 2023/2024 dengan skor tipis 1-0.
Ivar Jenner dipercaya pelatih Ivar van Dinteren untuk tampil sebagai starter pada laga yang digelar di Stadion Galgenwaard, Selasa (22/8) dini hari WIB.
Baca Juga:
Piala AFF U-23 2023: Indonesia atau Vietnam, Pelatih Thailand Tak Tahu Siapa yang Lebih Kuat
Ivar pun tak mau sia-siakan kesempatan ini. Ia membuktikannya dengan tampil cemerlang sepanjang laga.
Bahkan ia nyaris bermain full selama 90 menit. Tetapi pelatih Ivar van Dinteren menariknya di menit terakhir jelang usai pertandingan.
Ivar digantikan oleh Bjorn Hardley. Sepanjang laga, gelandang Timnas Indonesia tersebut mampu memberikan warna di lini tengah Jong Utrecht.
Baca Juga:
Rekam Jejak Luis Rubiales, Ketum PSSI-nya Spanyol yang Cium Bibir Pemain Timnas Putri
Memang Ivar tak mencetak gol pada laga tersebut. Gol Jong Utrecht dilesakkan oleh sepakan Mees Rijks menyambut tendangan sudut Rafik El Arguioui di menit ke-38.
Kemenangan ini membuat Jong Utrecht berada di peringkat 11 klasemen sementara. Klub yang dibela Ivar Jenner ini memiliki poin sama dengan Groningen yang berada di peringkat ketujuh, tetapi kalah selisih gol.
Baca Juga:
Kiper PSIS Semarang Resmi Somasi Dua Netizen, Siap Bawa ke Ranah Hukum
Berita Terkait
-
Shin Tae-yong Legowo Dipecat dari Timnas Indonesia
-
Ultras Garuda Ke Patrick Kluivert: Kami Butuh Pembuktian!
-
Shin Tae-yong ke Nova Arianto: Tolong Jaga Pemain Lokal Kita
-
8 Komentar Menarik Shin Tae-yong Selama Lima Tahun Melatih Timnas Indonesia
-
Pemain LOSC Lille Mitchel Bakker Dilaporkan Keturunan Maluku, PSSI Bergerak
-
Erick Thohir Ingin Timnas Indonesia Konsisten Lolos ke Piala Dunia
-
Marselino Ferdinan Minta Maaf Gagal Lolos Fase Grup Piala AFF 2024
-
Erick Thohir: Lawan Filipina Harus Menang!
-
PSSI Kecam Pemain Myanmar: Bisa Mematahkan Karier Orang!
-
Komentar Shin Tae-yong usai Sukses Kalahkan Myanmar, Mainkan 8 Debutan
Terpopuler
-
RESMI: BRI Liga 1 Musim Depan Terapkan Aturan 8 Pemain Asing, Bebas dari Mana Saja
-
Jadwal Babak 16 Besar Euro 2024, Dibuka oleh Laga Swiss vs Italia
-
Daftar Tim yang Lolos ke Babak 16 Besar Euro 2024, Ada Negara Kejutan
-
Resmi! Shin Tae-yong Tidak akan Hadir di Drawing Kualifikasi Piala Dunia 2026
-
Klasemen Grup A Piala AFF U-16 2024: Indonesia Ditempel Ketat Laos dengan Poin Sama
Terkini
-
PSS Sleman Fokus Tingkatkan Kebugaran dan Performa Penggawa
-
Imran Nahumarury Berharap Adaptasi Pemain Asing Baru Malut United Lancar
-
Shin Tae-yong Legowo Dipecat dari Timnas Indonesia
-
Debut Manis Pratama Arhan bersama Bangkok United, Kalahkan Buriram United 3-2
-
Ultras Garuda Ke Patrick Kluivert: Kami Butuh Pembuktian!
-
Shin Tae-yong ke Nova Arianto: Tolong Jaga Pemain Lokal Kita
-
8 Komentar Menarik Shin Tae-yong Selama Lima Tahun Melatih Timnas Indonesia
-
Pemain LOSC Lille Mitchel Bakker Dilaporkan Keturunan Maluku, PSSI Bergerak
-
Erick Thohir Ingin Timnas Indonesia Konsisten Lolos ke Piala Dunia
-
Marselino Ferdinan Minta Maaf Gagal Lolos Fase Grup Piala AFF 2024