Bolatimes.com - Meme Shin Tae-yong berharap Timnas Indonesia dapat lawan tim ranking 100 besar FIFA, tetapi malah diberi rival peringkat satu dunia viral di media sosial.
Timnas Indonesia ramai jadi bahasan setelah dipastikan akan menghadapi Argentina pada laga persahabatan FIFA Matchday Juni 2023 mendatang.
Persatuan Sepak Bola Indonesia (PSSI) mengonfirmasi pertandingan Timnas Indonesia kontra Argentina setelah mengantongi izin dari FIFA.
Baca Juga:
Potret Penampakan Teknologi VAR Low Budget, Indonesia Gak Mau Tiru Nih?
Sebelumnya, Asosiasi Sepak Bola Argentina (AFA) lebih dulu mengumumkan laga tersebut pada Rabu (20/5/2023) yang seketika menghebohkan jagat depak bola Tanah Air.
Bersama dengan itu, muncul tanggapan menggelitik yang dibagikan netizen Indonesia lewat meme. Muncul meme yang menampilkan foto Shin Tae-yong dengan wajah tersenyum dengan tangan memegang kepala.
Foto itu, disandingan dengan gambar bintang Timnas Argentina, Lionel Messi dengan tulisan "Assalamualaikum Yong".
Baca Juga:
Tak Mau Lionel Messi Cedera, Erick Thohir Pastikan Tak Ada Lapangan yang Berlubang
"Untuk FIFA Matchday Juni, Ketum PSSI (Erick Thohir) sudah bicara soal calon lawan kita," kata Shin Tae-yong usai pada Maret 2023 lalu.
"Ya saya berharap Indonesia bisa melawan tim-tim ranking 100-an FIFA, agar bisa memperkuat taktik dan organisasi permainan dari Indonesia," imbuh pelatih asal Korea Selatan tersebut.
Baca Juga:
Pemain Indonesia Dapat Panggilan Bela Timnas Qatar untuk Piala Asia U-17 2023, PSSI Kecolongan?
Tak disangka, keinginan itu diwujudkan oleh PSSI di bawah komando Erick Thohir. Tak tanggung-tanggung, PSSI memberikan lawan negara ranking satu yang menjadi juara Piala Dunia 2022, Argentina.
Menurut jadwal yang dirilis FIFA, pertandingan Timnas Indonesia versus Argentina digelar pada 19 Juni 2023. Duel dimainkan di Stadion Utama Gelora Bung Karno, (SUGBK), Jakarta.
Baca Juga:
Makin Indonesia, Gadis Kamboja Phyadeth Rotha Kini Gandrungi Lagu Jawa yang Dinyanyikan Happy Asmara
Berita Terkait
-
Jay Idzes Resmi Debut di Serie A Italia, Tampil Starter Lawan Fiorentina
-
Indra Sjafri Manfaatkan Turnamen di Korea Selatan untuk Uji Pemain Baru
-
Rumah Tangga Pratama Arhan Retak, Azizah Salsha Digosipkan Berselingkuh
-
Marselino Ferdinan Resmi Gabung Klub Divisi 2 Inggris, Lebih Tinggi dari Elkan Baggott
-
Update Terkini Kondisi Welber Jardim Jelang Lawan Malaysia di Semifinal Piala AFF U-19 2024
-
Shin Tae-yong Dioperasi 6 Jam, Berat Badan Turun 5 Kg
-
Jadwal Lengkap Timnas Indonesia U-19 di Piala AFF U-19 2024
-
Bek Timnas Indonesia Akan Jaga Striker Italia di Laga Perdana Serie A
-
Belum Terdaftar di Sidang CAS, Maarten Paes Justru Berpotensi Main di Kualifikasi Piala Dunia 2026
-
Kenzo Riedewald, Keponakan Eks Pemain Crystal Palace yang Nyatakan Ingin Bela Timnas Indonesia
Terpopuler
-
RESMI: BRI Liga 1 Musim Depan Terapkan Aturan 8 Pemain Asing, Bebas dari Mana Saja
-
Jadwal Babak 16 Besar Euro 2024, Dibuka oleh Laga Swiss vs Italia
-
Daftar Tim yang Lolos ke Babak 16 Besar Euro 2024, Ada Negara Kejutan
-
Resmi! Shin Tae-yong Tidak akan Hadir di Drawing Kualifikasi Piala Dunia 2026
-
Klasemen Grup A Piala AFF U-16 2024: Indonesia Ditempel Ketat Laos dengan Poin Sama
Terkini
-
Indomie Dukung Persib Sebagai Wakil Indonesia Di AFC Champions League 2 Musim 2024/2025
-
Jay Idzes Resmi Debut di Serie A Italia, Tampil Starter Lawan Fiorentina
-
Indra Sjafri Manfaatkan Turnamen di Korea Selatan untuk Uji Pemain Baru
-
Marselino Ferdinan Resmi Gabung Klub Divisi 2 Inggris, Lebih Tinggi dari Elkan Baggott
-
Persib Bandung Vs PSBS Biak: Regulasi Larangan Suporter Tamu Masih Berlaku
-
Piala Presiden 2024, Cerminan Hiburan Rakyat dan Indonesia
-
Persib Bandung Luncurkan Program Membersib
-
Dapatkan Tiketnya dan Berikan Dukungan Terbaik di Pesta Rakyat Persib
-
Update Terkini Kondisi Welber Jardim Jelang Lawan Malaysia di Semifinal Piala AFF U-19 2024
-
Persib Bandung Tak Pasang Target Tinggi di Piala Presiden 2024