Bolatimes.com - Argentina dikabarkan akan menjadi lawan timnas Indonesia di FIFA Matchday. Media asing menyebutkan hal itu sebagai balas budi terkait Piala Dunia U-20 2023.
Sebagaimana diketahui, Piala Dunia U-20 2023 sejatinya bakal diadakan di Indonesia. Namun, hal itu batal usai FIFA mencabut status tuan rumah Indonesia.
Argentina kemudian ditunjuk sebagai pengganti Indonesia. Otomatis, tim Tango junior juga menggantikan spot Garuda Nusantara sebagai peserta.
Baca Juga:
Timnas Indonesia U-22 Wajib Waspada, Berikut 3 Pemain Timor Leste yang Diprediksi Bikin Repot
Terkini kabar mengejutkan bahwa Argentina akan menjadi lawan timnas Indonesia. Lantas mengapa alasannya?
"Sumber dari beberapa asosiasi nasional yang terlibat menyatakan bahwa jadwal paling mungkin adalah Argentina memainkan pertandingan pertama di China, mungkin lawan Australia dan kemudian bertandang ke Indonesia untuk menghadapi tim tuan rumah yang menduduki peringkat 149 FIFA." tulis laporan infobae dinukil Sabtu (6/5/2023).
"Pertandingan itu menggambarkan bagaimana manfaat dari pertemuan dengan juara bertahan jauh melampaui olahraga. Menyusul kemenangan di Qatar, cap Argentina sedemikian rupa sehingga pejabat sepak bola Australia didorong menyetujui pertandingna di China dengan harapan memperkuat hubungan politik dan ekonomi antara kedua negara."
Baca Juga:
3 Pemain Timnas Indonesia U-22 yang Wajib Diitirahatkan Lawan Timor Leste
"Permainan lawan indonesia sendiri dapat dilihat sebagai hadiah pragmatis: Argentina bulan lalu jadi tuan rumah Piala Dunia U-20 tahun ini setelah Indonesia dicoret dari turnamen karena protes atas partisipasi Israel," imbuh laporan tersebut.
Sementara itu, pertandingan timnas Indonesia vs Argentina disebut bakal digelar pada 19 atau 20 Juni 2023 mendatang saat FIFA Matchday atau jeda internasional.
Baca Juga:
Usai Bantai Kamboja, Kapten Timnas Indonesia U-22 Optimis Bisa Melaju ke Final SEA Games 2023
Berita Terkait
-
Jay Idzes Resmi Debut di Serie A Italia, Tampil Starter Lawan Fiorentina
-
Indra Sjafri Manfaatkan Turnamen di Korea Selatan untuk Uji Pemain Baru
-
Rumah Tangga Pratama Arhan Retak, Azizah Salsha Digosipkan Berselingkuh
-
Marselino Ferdinan Resmi Gabung Klub Divisi 2 Inggris, Lebih Tinggi dari Elkan Baggott
-
Update Terkini Kondisi Welber Jardim Jelang Lawan Malaysia di Semifinal Piala AFF U-19 2024
-
Shin Tae-yong Dioperasi 6 Jam, Berat Badan Turun 5 Kg
-
Jadwal Lengkap Timnas Indonesia U-19 di Piala AFF U-19 2024
-
Bek Timnas Indonesia Akan Jaga Striker Italia di Laga Perdana Serie A
-
Belum Terdaftar di Sidang CAS, Maarten Paes Justru Berpotensi Main di Kualifikasi Piala Dunia 2026
-
Kenzo Riedewald, Keponakan Eks Pemain Crystal Palace yang Nyatakan Ingin Bela Timnas Indonesia
Terpopuler
-
RESMI: BRI Liga 1 Musim Depan Terapkan Aturan 8 Pemain Asing, Bebas dari Mana Saja
-
Jadwal Babak 16 Besar Euro 2024, Dibuka oleh Laga Swiss vs Italia
-
Daftar Tim yang Lolos ke Babak 16 Besar Euro 2024, Ada Negara Kejutan
-
Resmi! Shin Tae-yong Tidak akan Hadir di Drawing Kualifikasi Piala Dunia 2026
-
Klasemen Grup A Piala AFF U-16 2024: Indonesia Ditempel Ketat Laos dengan Poin Sama
Terkini
-
Indomie Dukung Persib Sebagai Wakil Indonesia Di AFC Champions League 2 Musim 2024/2025
-
Jay Idzes Resmi Debut di Serie A Italia, Tampil Starter Lawan Fiorentina
-
Indra Sjafri Manfaatkan Turnamen di Korea Selatan untuk Uji Pemain Baru
-
Marselino Ferdinan Resmi Gabung Klub Divisi 2 Inggris, Lebih Tinggi dari Elkan Baggott
-
Persib Bandung Vs PSBS Biak: Regulasi Larangan Suporter Tamu Masih Berlaku
-
Piala Presiden 2024, Cerminan Hiburan Rakyat dan Indonesia
-
Persib Bandung Luncurkan Program Membersib
-
Dapatkan Tiketnya dan Berikan Dukungan Terbaik di Pesta Rakyat Persib
-
Update Terkini Kondisi Welber Jardim Jelang Lawan Malaysia di Semifinal Piala AFF U-19 2024
-
Persib Bandung Tak Pasang Target Tinggi di Piala Presiden 2024