Bolatimes.com - Pelatih Timnas Indonesia U-22, Indra Sjafri turut mendaftarkan Elkan Baggott dan Pratama Arhan di SEA Games 2023. Mereka diyakini untuk memperkokoh lini belakang skuat Garuda Muda.
Lebih lanjut, Indra Sjafri sejatinya ingin memanggil Bagus Kahfi yang saat ini sedang berkarier di Liga Yunani. Namun ia mengurungkan niat karena Bagus sedang berjuang menjalani debut bersama Asteras Tripolis FC.
"Karena kemarin kita berdiskusi dengan klub Bagus. Bagus lagi diberikan kesempatan oleh klubnya,'' ujar Indra Sjafri setelah memimpin sesi latihan di lapangan Stadion Gelora Bung Karno, Jakarta, Sabtu (1/4/2023).
Baca Juga:
Media Vietnam Kasihani Shin Tae-yong, Prestasinya Mentereng tapi Kontraknya Belum Jelas
''Saya pikir dia lebih baik di klubnya ketimbang ke SEA Games, jadi Bagus tidak saya daftarkan, Tapi Elkan, Arhan, saya daftarkan," imbuhnya.
Lebih lanjut, pria yang juga Direktur Teknik PSSI menyatakan tim asuhannya akan melakukan empat kali uji coba sebelum mengikuti ajang multicabang SEA Games 2023 pada Mei mendatang.
Rencananya, Timnas Indonesia U-20 menghadapi Tajikistan, China hingga Lebanon. Namun baru Lebanon yang merespons.
Baca Juga:
Profil Wiljan Pluim, Sang Legenda yang Antar PSM Makassar Juara BRI Liga 1 2022
"Nanti kita sudah mendesain program dengan uji coba internasional empat kali, dengan Lebanon dan Tajikistan. Tapi yang sudah konfirmasi pasti itu Lebanon. Tajikistan dan China yang kita minta lagi menunggu konfirmasinya,"
"Jadi kalau Lebanon, kami perkirakan pertandingan pertamanya nanti di tanggal 11 dan pertandingan kedua di tanggal 13," pungkasnya
Baca Juga:
Rebut Gelar BWF World Tour Perdana, Gregoria Mariska Tunjung Tak Mau Cepat Puas
Berita Terkait
-
Jay Idzes Resmi Debut di Serie A Italia, Tampil Starter Lawan Fiorentina
-
Indra Sjafri Manfaatkan Turnamen di Korea Selatan untuk Uji Pemain Baru
-
Rumah Tangga Pratama Arhan Retak, Azizah Salsha Digosipkan Berselingkuh
-
Marselino Ferdinan Resmi Gabung Klub Divisi 2 Inggris, Lebih Tinggi dari Elkan Baggott
-
Update Terkini Kondisi Welber Jardim Jelang Lawan Malaysia di Semifinal Piala AFF U-19 2024
-
Shin Tae-yong Dioperasi 6 Jam, Berat Badan Turun 5 Kg
-
Jadwal Lengkap Timnas Indonesia U-19 di Piala AFF U-19 2024
-
Bek Timnas Indonesia Akan Jaga Striker Italia di Laga Perdana Serie A
-
Belum Terdaftar di Sidang CAS, Maarten Paes Justru Berpotensi Main di Kualifikasi Piala Dunia 2026
-
Kenzo Riedewald, Keponakan Eks Pemain Crystal Palace yang Nyatakan Ingin Bela Timnas Indonesia
Terpopuler
-
RESMI: BRI Liga 1 Musim Depan Terapkan Aturan 8 Pemain Asing, Bebas dari Mana Saja
-
Jadwal Babak 16 Besar Euro 2024, Dibuka oleh Laga Swiss vs Italia
-
Daftar Tim yang Lolos ke Babak 16 Besar Euro 2024, Ada Negara Kejutan
-
Resmi! Shin Tae-yong Tidak akan Hadir di Drawing Kualifikasi Piala Dunia 2026
-
Klasemen Grup A Piala AFF U-16 2024: Indonesia Ditempel Ketat Laos dengan Poin Sama
Terkini
-
Indomie Dukung Persib Sebagai Wakil Indonesia Di AFC Champions League 2 Musim 2024/2025
-
Jay Idzes Resmi Debut di Serie A Italia, Tampil Starter Lawan Fiorentina
-
Indra Sjafri Manfaatkan Turnamen di Korea Selatan untuk Uji Pemain Baru
-
Marselino Ferdinan Resmi Gabung Klub Divisi 2 Inggris, Lebih Tinggi dari Elkan Baggott
-
Persib Bandung Vs PSBS Biak: Regulasi Larangan Suporter Tamu Masih Berlaku
-
Piala Presiden 2024, Cerminan Hiburan Rakyat dan Indonesia
-
Persib Bandung Luncurkan Program Membersib
-
Dapatkan Tiketnya dan Berikan Dukungan Terbaik di Pesta Rakyat Persib
-
Update Terkini Kondisi Welber Jardim Jelang Lawan Malaysia di Semifinal Piala AFF U-19 2024
-
Persib Bandung Tak Pasang Target Tinggi di Piala Presiden 2024