Bolatimes.com - Pemain Belanda menjadi sorotan usai mengomentari postingan Shayne Pattynama di akun Instagram. Apakah dia merupakan anak dari Giovanni van Bronckhorst?
Pada postingan di akun Instagram @s.pattynama, tampak Shayne memposting momen liburan. Diduga ia berada di Dubai untuk mengisi waktu liburannya sembari menunggu proses kelanjutan naturalisasi.
"Kenikmatan (emote matahari)," tulis Shayne di postingannya.
Baca Juga:
Komentari Foto Shin Tae-yong, Striker Keturunan Didukung Gabung Timnas Indonesia
Calon pemain naturalisasi terlihat berada di sebuah kolam renang dengan pemandangan gedung bertingkat di belakangnya.
Postingan tersebut kemudian mengundang respons dari beberapa netizen. Salah satu yang berkomentar yakni seorang pemain sepak bola Belanda bernama Ilias Bronkhorst.
Ia mengomentar postingan Shayne dengan menggunakan Bahasa Indonesia.
Baca Juga:
Harry Maguire Kena Roasting Suporter Iran di Piala Dunia 2022 Qatar, Tulisan Ini Bikin Gagal Fokus
"selamat menikmati bro," tulis @iliasbro.
Hal ini pun memicu netizen Indonesia menerka-nerka sosok pemain Belanda ini.
"Ayo segera menyusul teman-teman ya main di Timnas Indonesia," tulis @fah***.
Baca Juga:
Usia Sama-sama Nyaris Kepala Empat, Lionel Messi Lebih Dewasa Ketimbang Cristiano Ronaldo
"Kayanya doi keturunan juga. Mungkin adiknya Giovanni van Bronckhorst," beber @barr***.
Jika ditelusuri lebih dalam, Ilias Bronkhorst merupakan pemain yang memiliki kewarganegaraan Belanda.
Pemain yang berposisi bek tersebut kini bermain di sebuah klub Belanda NEC Nijmegen. Ia dikontrak hingga 30 Juni 2023.
Dia tidak memiliki hubungan dengan mantan pemain Belanda keturunan Indonesia, Giovanni van Bronckhorst meskipun memiliki nama hampir mirip.
Berita Terkait
-
Jay Idzes Resmi Debut di Serie A Italia, Tampil Starter Lawan Fiorentina
-
Indra Sjafri Manfaatkan Turnamen di Korea Selatan untuk Uji Pemain Baru
-
Rumah Tangga Pratama Arhan Retak, Azizah Salsha Digosipkan Berselingkuh
-
Marselino Ferdinan Resmi Gabung Klub Divisi 2 Inggris, Lebih Tinggi dari Elkan Baggott
-
Update Terkini Kondisi Welber Jardim Jelang Lawan Malaysia di Semifinal Piala AFF U-19 2024
-
Shin Tae-yong Dioperasi 6 Jam, Berat Badan Turun 5 Kg
-
Jadwal Lengkap Timnas Indonesia U-19 di Piala AFF U-19 2024
-
Bek Timnas Indonesia Akan Jaga Striker Italia di Laga Perdana Serie A
-
Belum Terdaftar di Sidang CAS, Maarten Paes Justru Berpotensi Main di Kualifikasi Piala Dunia 2026
-
Kenzo Riedewald, Keponakan Eks Pemain Crystal Palace yang Nyatakan Ingin Bela Timnas Indonesia
Terpopuler
-
RESMI: BRI Liga 1 Musim Depan Terapkan Aturan 8 Pemain Asing, Bebas dari Mana Saja
-
Jadwal Babak 16 Besar Euro 2024, Dibuka oleh Laga Swiss vs Italia
-
Daftar Tim yang Lolos ke Babak 16 Besar Euro 2024, Ada Negara Kejutan
-
Resmi! Shin Tae-yong Tidak akan Hadir di Drawing Kualifikasi Piala Dunia 2026
-
Klasemen Grup A Piala AFF U-16 2024: Indonesia Ditempel Ketat Laos dengan Poin Sama
Terkini
-
Indomie Dukung Persib Sebagai Wakil Indonesia Di AFC Champions League 2 Musim 2024/2025
-
Jay Idzes Resmi Debut di Serie A Italia, Tampil Starter Lawan Fiorentina
-
Indra Sjafri Manfaatkan Turnamen di Korea Selatan untuk Uji Pemain Baru
-
Marselino Ferdinan Resmi Gabung Klub Divisi 2 Inggris, Lebih Tinggi dari Elkan Baggott
-
Persib Bandung Vs PSBS Biak: Regulasi Larangan Suporter Tamu Masih Berlaku
-
Piala Presiden 2024, Cerminan Hiburan Rakyat dan Indonesia
-
Persib Bandung Luncurkan Program Membersib
-
Dapatkan Tiketnya dan Berikan Dukungan Terbaik di Pesta Rakyat Persib
-
Update Terkini Kondisi Welber Jardim Jelang Lawan Malaysia di Semifinal Piala AFF U-19 2024
-
Persib Bandung Tak Pasang Target Tinggi di Piala Presiden 2024