Bolatimes.com - Legenda Jepang, Keisuke Honda, memasang target tinggi bersama Kamboja di SEA Games 2023. Tak ada tujuan lain bagi dirinya selain juara.
Keisuke Honda menilai medali emas SEA Games sangat penting bagi sepak bola Kamboja. Meski dirinya tahu ada negara-negara tangguh Asia Tenggara lainnya.
Ada juara bertahan Vietnam, Thailand, hingga Indonesia yang pasti akan menetapkan target yang sama. Apalagi skuat Garuda cukup penasaran untuk juara lagi setelah terakhir kali pada 1991.
Namun, Honda tidak gentar. Bahkan mantan pemain AC Milan ini siap mundur ddari jabatannya sebagai pelatih Timnas Kamboja apabila gagal mempersembahkan medali emas.
"Saya akan melakukan yang terbaik untuk membantu Kamboja U-23 memenangkan medali emas SEA Games ke-32,” kata Keisuke Honda dalam sebuah wawancara dengan Khmer Times.
"Itu sangat berarti bagi Kamboja serta masa depan Kamboja. Jika tidak mencapai tujuan itu, saya siap untuk meninggalkan posisi pelatih kepala," imbuhnya.
Honda sendiri menjadi pelatih Kamboja sejak Agustus 2018. Namun, belum ada kontribusi maksimal lantaran sang pelatih masih nyambi sebagai pemain profesional.
Kini Honda berstatus tanpa klub sejak Januari 2022. Kemungkinan dirinya saat ini bisa fokus memberikan yang terbaik untuk Kamboja.
Berita Terkait
-
Jay Idzes Resmi Debut di Serie A Italia, Tampil Starter Lawan Fiorentina
-
Indra Sjafri Manfaatkan Turnamen di Korea Selatan untuk Uji Pemain Baru
-
Rumah Tangga Pratama Arhan Retak, Azizah Salsha Digosipkan Berselingkuh
-
Marselino Ferdinan Resmi Gabung Klub Divisi 2 Inggris, Lebih Tinggi dari Elkan Baggott
-
Update Terkini Kondisi Welber Jardim Jelang Lawan Malaysia di Semifinal Piala AFF U-19 2024
-
Shin Tae-yong Dioperasi 6 Jam, Berat Badan Turun 5 Kg
-
Pemain Keturunan Belum Starter, Timnas Putri Indonesia Kalah 2-3 dari Hong Kong
-
Jadwal Lengkap Timnas Indonesia U-19 di Piala AFF U-19 2024
-
Daftar 24 Pemain Timnas Putri Indonesia vs Hong Kong, Ada Trio Keturunan Amerika Serikat
-
Bek Timnas Indonesia Akan Jaga Striker Italia di Laga Perdana Serie A
Terpopuler
-
RESMI: BRI Liga 1 Musim Depan Terapkan Aturan 8 Pemain Asing, Bebas dari Mana Saja
-
Jadwal Babak 16 Besar Euro 2024, Dibuka oleh Laga Swiss vs Italia
-
Daftar Tim yang Lolos ke Babak 16 Besar Euro 2024, Ada Negara Kejutan
-
Resmi! Shin Tae-yong Tidak akan Hadir di Drawing Kualifikasi Piala Dunia 2026
-
Klasemen Grup A Piala AFF U-16 2024: Indonesia Ditempel Ketat Laos dengan Poin Sama
Terkini
-
Indomie Dukung Persib Sebagai Wakil Indonesia Di AFC Champions League 2 Musim 2024/2025
-
Jay Idzes Resmi Debut di Serie A Italia, Tampil Starter Lawan Fiorentina
-
Indra Sjafri Manfaatkan Turnamen di Korea Selatan untuk Uji Pemain Baru
-
Marselino Ferdinan Resmi Gabung Klub Divisi 2 Inggris, Lebih Tinggi dari Elkan Baggott
-
Persib Bandung Vs PSBS Biak: Regulasi Larangan Suporter Tamu Masih Berlaku
-
Piala Presiden 2024, Cerminan Hiburan Rakyat dan Indonesia
-
Persib Bandung Luncurkan Program Membersib
-
Dapatkan Tiketnya dan Berikan Dukungan Terbaik di Pesta Rakyat Persib
-
Update Terkini Kondisi Welber Jardim Jelang Lawan Malaysia di Semifinal Piala AFF U-19 2024
-
Persib Bandung Tak Pasang Target Tinggi di Piala Presiden 2024