Bolatimes.com - Timnas Indonesia memang sangat akrab dengan pemain naturalisasi, sejak 2010 hingga saat ini sederet sosok bahkan sudah mencatatkan caps cukup banyak.
Dibukanya keran naturalisasi timnas Indonesia membuat menjamurnya pesepak bola asing di tatanan sepak bola Tanah Air.
Sejak era Cristian Gonzales hingga Sandy Walsh, naturalisasi masih akrab di telingga penggemar timnas Indonesia.
Baca Juga:
Gelandang Timnas Moldova U-20: Indonesia Lawan yang Sangat Kuat, Pemainnya Cepat
Meski belum menghasilkan prestasi menyereng, tak sedikit pemain naturalisasi yang sudah mencatatkan caps lumayan banyak.
Lantas siapa saja mereka? berikut deretan pemain naturalisasi timnas Indonesia dengan cap paling banyak sampai saat ini.
1. Beto Goncalves
Baca Juga:
5 Penyerang Timnas Indonesia U-19 yang Diprediksi Bobol Gawang Moldova U-20
Beto Goncalves mendapatkan naturalisais pada 2018, hanya beberapa bulan sebelum gelaran Asian Games 2018 digelar di Indonesia.
Beto tercatat sudah mengoleksi 12 caps dengan mencetak 10 gol dalma periode 2018-2019 bersama timnas Indonesia.
Beto juga sempat turun di level U-23 di Asian Games 2018, posisinya sebagai striker membuat sang pemain sukses mengoleksi empat gol dari lima laga.
Baca Juga:
Lapor ke FIFA, KLB PSSI Ternyata Tak Digelar Januari, tapi Maret 2023
2. Victor Igbonefo
Victor merupakan pemain naturalisasi asal Nigeria yang mendapat kewarganegaraan Indonesia pada 2013 silam.
Beto juga menjadi andalan timnas Indonesia saat bermain melawan Arab Saudi di Kualifikasi Piala Asia 2015 meski kalah dengan skor 1-2.
Baca Juga:
Timnas Indonesia Tersenyum Lebar, Ada 2 Pemain Lagi yang Bakal Absen Bela Thailand di Piala AFF 2022
Pemain berposisi sebagai bek, saat ini Victor bermain untuk Persib Bandung dan saat ini sudah mengemas 14 caps untuk timnas Indonesia.
Termasuk bermain di Piala AFF 2020, hingga mengantarkan skuad Garuda ke partai final meski gagal meraih kemenangan.
3. Raphael Maitimo
Namanya melambung sejak menjadi pemain naturalisasi Indonesia, statusnya sebagai alumni timnas Belanda U-17 turut menunjang.
Maitimo menjadi salah satu pemain timnas Indonesia di Piala AFF 2012, tepat di saat konlfik di tubuh PSSI hingga membuat adanya hukuman FIFA.
Posisinya sebagai fullback kanan, namun Maitimo juga dapat dijadikan sebagai pengisi lini tengah tim, ia pun sukses mengoleksi 21 caps dalam kurun waktu 2012-2015.
Sama seperti Maitimo, Lilipaly juga merupakan eks pemain timnas U-17 Belanda dan sudah menyandang pemain timnas Indonesia sejak 2013.
Lilipaly sukses mengemas 27 caps selama membela timnas Indonesia dan mengoleksi tiga gol, sosoknya juga sukses membawa timnas melaju hingga final Piala AFF 2016.
Hingga saat ini, Lilipaly masih menjadi andalan hingga kualifikasi Piala Asia 2023 dan memastikan lolos ke putaran final.
5. Cristian Gonzales
Gonzales mengawali karier bersama timnas Indonesia pada 21 November 2010, tepatnya dalam uji coba melawan Timor Leste.
Puncak karier Gonzales bersama timnas Indonesia adalah final Piala AFF 2010, meski gagal membawakan gelar juara usai kalah dari Malaysia.
Gonzales sudah mengoleksi 32 pertandingan dengan mencatatkan 13 gol dan kariernya pun belum berhenti sampai di situ.
Di usianya yang sudah menginjak 45 tahun, Gonzales masih aktif sebagai pesepak bola profesional di Indonesia sebagai pemain.
Berita Terkait
-
Shin Tae-yong Legowo Dipecat dari Timnas Indonesia
-
Ultras Garuda Ke Patrick Kluivert: Kami Butuh Pembuktian!
-
Shin Tae-yong ke Nova Arianto: Tolong Jaga Pemain Lokal Kita
-
8 Komentar Menarik Shin Tae-yong Selama Lima Tahun Melatih Timnas Indonesia
-
Pemain LOSC Lille Mitchel Bakker Dilaporkan Keturunan Maluku, PSSI Bergerak
-
Erick Thohir Ingin Timnas Indonesia Konsisten Lolos ke Piala Dunia
-
Marselino Ferdinan Minta Maaf Gagal Lolos Fase Grup Piala AFF 2024
-
Erick Thohir: Lawan Filipina Harus Menang!
-
Komentar Shin Tae-yong usai Sukses Kalahkan Myanmar, Mainkan 8 Debutan
-
Tiket Timnas Indonesia Ludes Terjual, Erick Thohir: Alhamdulillah
Terpopuler
-
RESMI: BRI Liga 1 Musim Depan Terapkan Aturan 8 Pemain Asing, Bebas dari Mana Saja
-
Jadwal Babak 16 Besar Euro 2024, Dibuka oleh Laga Swiss vs Italia
-
Daftar Tim yang Lolos ke Babak 16 Besar Euro 2024, Ada Negara Kejutan
-
Resmi! Shin Tae-yong Tidak akan Hadir di Drawing Kualifikasi Piala Dunia 2026
-
Klasemen Grup A Piala AFF U-16 2024: Indonesia Ditempel Ketat Laos dengan Poin Sama
Terkini
-
PSS Sleman Fokus Tingkatkan Kebugaran dan Performa Penggawa
-
Imran Nahumarury Berharap Adaptasi Pemain Asing Baru Malut United Lancar
-
Shin Tae-yong Legowo Dipecat dari Timnas Indonesia
-
Debut Manis Pratama Arhan bersama Bangkok United, Kalahkan Buriram United 3-2
-
Ultras Garuda Ke Patrick Kluivert: Kami Butuh Pembuktian!
-
Shin Tae-yong ke Nova Arianto: Tolong Jaga Pemain Lokal Kita
-
8 Komentar Menarik Shin Tae-yong Selama Lima Tahun Melatih Timnas Indonesia
-
Pemain LOSC Lille Mitchel Bakker Dilaporkan Keturunan Maluku, PSSI Bergerak
-
Erick Thohir Ingin Timnas Indonesia Konsisten Lolos ke Piala Dunia
-
Marselino Ferdinan Minta Maaf Gagal Lolos Fase Grup Piala AFF 2024