Bolatimes.com - Ivar Jenner dan Justin Hubner sudah berada di Indonesia untuk melakukan proses naturlisasi. Kabar baiknya, kini muncul dua nama pemain lagi yang disebut akan menyusul.
PSSI menyampaikan bahwa Ivar Jenner dan Justin Hubner sudah memenuhi kriteria Shin Tae-yong. Maka dari itu, mereka akan diproses naturalisasi demi bisa membela timnas Indonesia U-19.
"Kedatangan dua pemain berdarah Belanda ini direncanakan akan mengurus proses naturalisasi dan berdiskusi dengan PSSI," tulis pernyataan PSSI di situs resmi pada Minggu (23/10/2022).
Baca Juga:
Dukung Gelar KLB PSSI, Kaesang Pangarep dan Azrul Ananda Bertemu di Solo
Selain dua nama yang sudah di Indonesia, ternyata ada pemain keturunan lainnya yang dikabarkan menyusul. Mereka adalah Justin Gooijer dan Delano van der Heijden.
"Selain Hubner dan Jenner, ada sejumlah pemain keturunan Indonesia lainnya yang masuk rada Shin Tae-yong. Mereka adalah Justin Gooijer dan Delano van der Heijden," tulis laporan The Thao247 disadur pada Senin (24/10/2022).
Selain itu, media Vietnam juga menyoroti keberhasilan Indra Sjafri yang membuat PSSI akan bekerjasama dengan Ajax serta Feyenoord untuk pengembangan pemain muda.
Baca Juga:
Profil Albirex Niigata, Klub Asal Jepang yang Juara Liga Singapura Sebanyak Lima Kali
Sementara itu, timnas Indonesia U-19 sendiri kini sedang fokus menjalani pemusatan latihan di dua negara Eropa, yaitu Turki dan Spanyol. Selain itu ada pula laga uji coba yang akan dijalani Garuda Nusantara.
Pemusatan latihan yang dijalani Marselino Ferdinan dkk ini adalah program untuk persiapan jelang dua ajang bergengsi tahun depan, yakni Piala Asia U-20 2023 dan Piala Dunia U-20 2023.
Baca Juga:
Gacor! Elkan Baggott Jadi Top Skor Sementara Gillingham FC Meski Posisinya Bek
Berita Terkait
-
Update Terkini Kondisi Welber Jardim Jelang Lawan Malaysia di Semifinal Piala AFF U-19 2024
-
Shin Tae-yong Dioperasi 6 Jam, Berat Badan Turun 5 Kg
-
Jadwal Lengkap Timnas Indonesia U-19 di Piala AFF U-19 2024
-
Kenzo Riedewald, Keponakan Eks Pemain Crystal Palace yang Nyatakan Ingin Bela Timnas Indonesia
-
Pernah Tolak Panggilan untuk Bela Timnas Indonesia U-20, Pemain Keturunan Ini Gabung Man City
-
Termotivasi Era Evan Dimas, Dony Tri Pamungkas Ingin Juara Piala AFF U-19 2024
-
Bisa Dapat Striker Baru, Pemain Keturunan Dairenzio Brank Nyatakan Siap Bela Timnas Indonesia
-
Dilatih Indra Sjafri, Timnas Indonesia U-19 Kalah dari Tim PON Sumut
-
Erick Thohir Senang Shin Tae-yong Resmi Perpanjang Kontrak hingga 2027
-
Resmi! Shin Tae-yong Perpanjang Kontrak dengan Timnas Indonesia Sampai 2027
Tag
Terpopuler
-
RESMI: BRI Liga 1 Musim Depan Terapkan Aturan 8 Pemain Asing, Bebas dari Mana Saja
-
Jadwal Babak 16 Besar Euro 2024, Dibuka oleh Laga Swiss vs Italia
-
Daftar Tim yang Lolos ke Babak 16 Besar Euro 2024, Ada Negara Kejutan
-
Resmi! Shin Tae-yong Tidak akan Hadir di Drawing Kualifikasi Piala Dunia 2026
-
Klasemen Grup A Piala AFF U-16 2024: Indonesia Ditempel Ketat Laos dengan Poin Sama
Terkini
-
Indomie Dukung Persib Sebagai Wakil Indonesia Di AFC Champions League 2 Musim 2024/2025
-
Jay Idzes Resmi Debut di Serie A Italia, Tampil Starter Lawan Fiorentina
-
Indra Sjafri Manfaatkan Turnamen di Korea Selatan untuk Uji Pemain Baru
-
Marselino Ferdinan Resmi Gabung Klub Divisi 2 Inggris, Lebih Tinggi dari Elkan Baggott
-
Persib Bandung Vs PSBS Biak: Regulasi Larangan Suporter Tamu Masih Berlaku
-
Piala Presiden 2024, Cerminan Hiburan Rakyat dan Indonesia
-
Persib Bandung Luncurkan Program Membersib
-
Dapatkan Tiketnya dan Berikan Dukungan Terbaik di Pesta Rakyat Persib
-
Update Terkini Kondisi Welber Jardim Jelang Lawan Malaysia di Semifinal Piala AFF U-19 2024
-
Persib Bandung Tak Pasang Target Tinggi di Piala Presiden 2024