Bolatimes.com - Raphael Maitimo dan Sergio Van Dijk mendirikan sebuah klub bernama Maluku United.
Hal ini tampak dalam sebuah unggahan akun Twitter @raphaelmaitimo. Ia mengunggah jadwal perilisan klub baru bernama Maluku United.
Pada postingan yang dibagikan tertulis jadwal pembukaan sekaligus pengumunan Maluku United.
Baca Juga:
PSSI Siap Edukasi Suporter Lewat Jalur Pendidikan, Penting untuk Masa Depan
Sergio van Dijk dan Raphael Maitimo sebagai pendiri Maluku United akan mengadakan konferensi bisnis pers pada Jumat (4/11/2022) di The City Hotel Ambon.
Kemudian di hari berikutnya, terdapat agenda makan malam VIP bisnis yang diselenggarakan di tempat yang sama.
Baca Juga:
Hasil Denmark Open 2022: Lawan Mundur karena Cedera, Apri/Fadia Lolos Mudah
Pada Minggu (6/11/2022), mereka melakukan agenda Grand Opening klinik sepak bola Maluku United. Acara tersebut berlangsung di Karang Panjang, Stadion Mandala mulai pukul 12 WIT.
Raphael Maitimo dan Sergio van Dijk akan melakukan persentasi di hadapan publik dalam acara tersebut.
Sekadar informasi, Raphael Maitimo merupakan pemain keturunan yang dilabeli pemain Indonesia saat tiba dan bermain di LPI.
Baca Juga:
Hasil Denmark Open 2022: Dominasi Terhenti, The Daddies Kalah saat Melawan Ganda Taiwan
Saat di LPI, Maitimo bermain untuk Bali Devata. Namun setelah LPI bubar, ia kembali ke Belanda. Ia pun kembali ke Indonesia dengan bergabung Mitra Kukar dan bertahan hingga saat ini.
Sedangkan Sergio van Dijk merupakan pemain yang dinaturalisasi pada 2014 karena penampilannya yang menawan di Eropa.
Setahun kemudian ia bermain untuk Timnas Indonesia di pra Piala Asia 2015, dan performanya sangat menurun. Ia hanya mampu mencetak satu gol dari enam laga yang sudah dijalani, setelah jasanya jarang dipakai Sergio Van Dijk kemudian disebut pulang ke Belanda.
Berita Terkait
-
Jay Idzes Resmi Debut di Serie A Italia, Tampil Starter Lawan Fiorentina
-
Indra Sjafri Manfaatkan Turnamen di Korea Selatan untuk Uji Pemain Baru
-
Rumah Tangga Pratama Arhan Retak, Azizah Salsha Digosipkan Berselingkuh
-
Marselino Ferdinan Resmi Gabung Klub Divisi 2 Inggris, Lebih Tinggi dari Elkan Baggott
-
Update Terkini Kondisi Welber Jardim Jelang Lawan Malaysia di Semifinal Piala AFF U-19 2024
-
Shin Tae-yong Dioperasi 6 Jam, Berat Badan Turun 5 Kg
-
Jadwal Lengkap Timnas Indonesia U-19 di Piala AFF U-19 2024
-
Bek Timnas Indonesia Akan Jaga Striker Italia di Laga Perdana Serie A
-
Belum Terdaftar di Sidang CAS, Maarten Paes Justru Berpotensi Main di Kualifikasi Piala Dunia 2026
-
Kenzo Riedewald, Keponakan Eks Pemain Crystal Palace yang Nyatakan Ingin Bela Timnas Indonesia
Terpopuler
-
RESMI: BRI Liga 1 Musim Depan Terapkan Aturan 8 Pemain Asing, Bebas dari Mana Saja
-
Jadwal Babak 16 Besar Euro 2024, Dibuka oleh Laga Swiss vs Italia
-
Daftar Tim yang Lolos ke Babak 16 Besar Euro 2024, Ada Negara Kejutan
-
Resmi! Shin Tae-yong Tidak akan Hadir di Drawing Kualifikasi Piala Dunia 2026
-
Klasemen Grup A Piala AFF U-16 2024: Indonesia Ditempel Ketat Laos dengan Poin Sama
Terkini
-
Indomie Dukung Persib Sebagai Wakil Indonesia Di AFC Champions League 2 Musim 2024/2025
-
Jay Idzes Resmi Debut di Serie A Italia, Tampil Starter Lawan Fiorentina
-
Indra Sjafri Manfaatkan Turnamen di Korea Selatan untuk Uji Pemain Baru
-
Marselino Ferdinan Resmi Gabung Klub Divisi 2 Inggris, Lebih Tinggi dari Elkan Baggott
-
Persib Bandung Vs PSBS Biak: Regulasi Larangan Suporter Tamu Masih Berlaku
-
Piala Presiden 2024, Cerminan Hiburan Rakyat dan Indonesia
-
Persib Bandung Luncurkan Program Membersib
-
Dapatkan Tiketnya dan Berikan Dukungan Terbaik di Pesta Rakyat Persib
-
Update Terkini Kondisi Welber Jardim Jelang Lawan Malaysia di Semifinal Piala AFF U-19 2024
-
Persib Bandung Tak Pasang Target Tinggi di Piala Presiden 2024