Bolatimes.com - Bintang Timnas Curacao, Juninho Bacuna, digeruduk puluhan ribu netizen setelah bermain kasar hingga membuatnya dikartu merah dalam laga melawan Timnas Indonesia.
Timnas Curacao bermain keras ketika melawan Timnas Indonesia pada FIFA Matchday kedua di Stadion Pakansari, Selasa (27/9/2022). Salah satu pemain yang keras adalah Juninho Bacuna.
Pemain yang berkarier di Liga Inggris bersama Birmingham City itu beberapa kali melakukan pelanggaran yang keras, hingga berujung dua kartu kuning dan diusir ke luar lapangan pada menit ke-80.
Juninho Bacuna sempat tak puas dengan keputusan wasit dengan menedang bola ke arah tribune suporter dan berakibat kemarahan pendukung dengan dilempari botol.
Kemarahan publik sepak bola pun masih berlanjut usai sang pemain meninggalkan lapangan. Tak butuh waktu lama, Instagram pemain 25 tahun itu digeruduk 26 ribu lebih netizen.
Merasa tak kuat dengan ucapan netizen, dirinya kemudian menutup kolom komentar per Rabu (28/9/2022) pagi WIB.
Juninho Bacuna sebenarnya salah satu pemain bintang Timnas Curacao. Ia juga langganan Timnas Belanda U-18 hingga U-21 sebelum akhirnya hijrah ke Curacao.
Dirinya pun tampil mengesankan pada pertandingan pertama melawan Timnas Indonesia. Sayangnya, dia tak bisa mengontrol emosi di laga kedua karena tertinggal gol sejak menit awal.
Berita Terkait
-
Shin Tae-yong Legowo Dipecat dari Timnas Indonesia
-
Ultras Garuda Ke Patrick Kluivert: Kami Butuh Pembuktian!
-
Shin Tae-yong ke Nova Arianto: Tolong Jaga Pemain Lokal Kita
-
8 Komentar Menarik Shin Tae-yong Selama Lima Tahun Melatih Timnas Indonesia
-
Pemain LOSC Lille Mitchel Bakker Dilaporkan Keturunan Maluku, PSSI Bergerak
-
Erick Thohir Ingin Timnas Indonesia Konsisten Lolos ke Piala Dunia
-
Marselino Ferdinan Minta Maaf Gagal Lolos Fase Grup Piala AFF 2024
-
Erick Thohir: Lawan Filipina Harus Menang!
-
Komentar Shin Tae-yong usai Sukses Kalahkan Myanmar, Mainkan 8 Debutan
-
Tiket Timnas Indonesia Ludes Terjual, Erick Thohir: Alhamdulillah
Terpopuler
-
RESMI: BRI Liga 1 Musim Depan Terapkan Aturan 8 Pemain Asing, Bebas dari Mana Saja
-
Jadwal Babak 16 Besar Euro 2024, Dibuka oleh Laga Swiss vs Italia
-
Daftar Tim yang Lolos ke Babak 16 Besar Euro 2024, Ada Negara Kejutan
-
Resmi! Shin Tae-yong Tidak akan Hadir di Drawing Kualifikasi Piala Dunia 2026
-
Klasemen Grup A Piala AFF U-16 2024: Indonesia Ditempel Ketat Laos dengan Poin Sama
Terkini
-
PSS Sleman Fokus Tingkatkan Kebugaran dan Performa Penggawa
-
Imran Nahumarury Berharap Adaptasi Pemain Asing Baru Malut United Lancar
-
Shin Tae-yong Legowo Dipecat dari Timnas Indonesia
-
Debut Manis Pratama Arhan bersama Bangkok United, Kalahkan Buriram United 3-2
-
Ultras Garuda Ke Patrick Kluivert: Kami Butuh Pembuktian!
-
Shin Tae-yong ke Nova Arianto: Tolong Jaga Pemain Lokal Kita
-
8 Komentar Menarik Shin Tae-yong Selama Lima Tahun Melatih Timnas Indonesia
-
Pemain LOSC Lille Mitchel Bakker Dilaporkan Keturunan Maluku, PSSI Bergerak
-
Erick Thohir Ingin Timnas Indonesia Konsisten Lolos ke Piala Dunia
-
Marselino Ferdinan Minta Maaf Gagal Lolos Fase Grup Piala AFF 2024