Bolatimes.com - Kapten Curacao yang bernama Cuco Martina ternyata sudah mencari kelebihan timnas Indonesia jelang bentrok antarkedua negara di FIFA Matchday September 2022 ini.
Curacao sebelumnya mungkin asing di telinga publik Indonesia. Namun, negara tersebut kini disorot karena akan menjadi lawan tanding skuad Garuda di FIFA Matchday.
Jelang pertandingan ini, kapten Curacao mengungkapkan bahwa ternyata ia tidak buta dengan kekuatan timnas Indonesia. Sebab, ia sudah diberitahu oleh rekan-rekannya yang ada di Belanda.
Baca Juga:
Blak-blakan Tertarik Main di Liga 1, Elkan Baggott: Mungkin di Akhir Karier Saya
Cuco Martina sendri memang pemain yang punya pengalaman berkarier di Belanda. Tercatat ia sempat berseragam RKC Waalwijk, Twente FC, Feyenoord, dan terakhir GA Eagles.
Maka dari itu, pemain berusia 32 tahun tersebut punya banyak teman di Belanda. Bahkan, ia juga mengetahui bintang naturalisasi timnas Indonesia, Marc Klok.
"Saya tahu Marc Klok karena dia orang Belanda. Saya memiliki banyak teman di Belanda, mereka memberitahu saya soal Indonesia," kata Cuco Martina saat konferensi pers, Jumat (23/9/2022).
Baca Juga:
5 Klub Paling Produktif Hingga Pekan ke-10 Liga 1 2022, Persib Bandung Kedua
Sementara itu, Cuco Martina menjadi salah satu pemain Curacao yang harus diwaspadai anak asuh Shin Tae-yong. Pasalnya, kariernya terbilang mentereng.
Martina diketahui pernah berkarier di Liga Inggris juga. Tercatat, ia sempat membela Southampton, Everton, dan Stoke City.
Adapun pertandingan pertama FIFA Matchday timnas Indonesia melawan Curacao digelar pada hari ini, Sabtu (24/9/2022) di Stadion Gelora Bandung Lautan Api.
Baca Juga:
Liga 1 2022 Berjalan 10 Pekan, Berikut 4 Suporter Terbanyak yang Datang ke Stadion
Berita Terkait
-
Shin Tae-yong Legowo Dipecat dari Timnas Indonesia
-
Ultras Garuda Ke Patrick Kluivert: Kami Butuh Pembuktian!
-
Shin Tae-yong ke Nova Arianto: Tolong Jaga Pemain Lokal Kita
-
8 Komentar Menarik Shin Tae-yong Selama Lima Tahun Melatih Timnas Indonesia
-
Pemain LOSC Lille Mitchel Bakker Dilaporkan Keturunan Maluku, PSSI Bergerak
-
Erick Thohir Ingin Timnas Indonesia Konsisten Lolos ke Piala Dunia
-
Marselino Ferdinan Minta Maaf Gagal Lolos Fase Grup Piala AFF 2024
-
Erick Thohir: Lawan Filipina Harus Menang!
-
Komentar Shin Tae-yong usai Sukses Kalahkan Myanmar, Mainkan 8 Debutan
-
Tiket Timnas Indonesia Ludes Terjual, Erick Thohir: Alhamdulillah
Terpopuler
-
RESMI: BRI Liga 1 Musim Depan Terapkan Aturan 8 Pemain Asing, Bebas dari Mana Saja
-
Jadwal Babak 16 Besar Euro 2024, Dibuka oleh Laga Swiss vs Italia
-
Daftar Tim yang Lolos ke Babak 16 Besar Euro 2024, Ada Negara Kejutan
-
Resmi! Shin Tae-yong Tidak akan Hadir di Drawing Kualifikasi Piala Dunia 2026
-
Klasemen Grup A Piala AFF U-16 2024: Indonesia Ditempel Ketat Laos dengan Poin Sama
Terkini
-
PSS Sleman Fokus Tingkatkan Kebugaran dan Performa Penggawa
-
Imran Nahumarury Berharap Adaptasi Pemain Asing Baru Malut United Lancar
-
Shin Tae-yong Legowo Dipecat dari Timnas Indonesia
-
Debut Manis Pratama Arhan bersama Bangkok United, Kalahkan Buriram United 3-2
-
Ultras Garuda Ke Patrick Kluivert: Kami Butuh Pembuktian!
-
Shin Tae-yong ke Nova Arianto: Tolong Jaga Pemain Lokal Kita
-
8 Komentar Menarik Shin Tae-yong Selama Lima Tahun Melatih Timnas Indonesia
-
Pemain LOSC Lille Mitchel Bakker Dilaporkan Keturunan Maluku, PSSI Bergerak
-
Erick Thohir Ingin Timnas Indonesia Konsisten Lolos ke Piala Dunia
-
Marselino Ferdinan Minta Maaf Gagal Lolos Fase Grup Piala AFF 2024