Bolatimes.com - Curacao telah merilis nama pemain untuk menghadapi Timnas Indonesia di FIFA Matchday September 2022. Salah satunya ada nama Shurandy Sambo asal klub Belanda Sparta Rotterdam.
Curacao rupanya pantang meremehkan Timnas Indonesia pada pertandingan persahabatan nanti. Mereka menyiapkan 40 pemain untuk menghadapi anak asuh Shin Tae-yong.
Sejumlah pemain terbaik dikerahkan. Ada beberapa jebolan Liga Inggris yang akan membela tim yang kini menempati ranking 84 FIFA tersebut. Termasuk Leandro Bacuna yang pernah memperkuat Aston Villa
Selain itu, ada juga adik Leandro Bacuna yakni Juninho Bacuna yang kini bermain di Birmingham City. Kakak adik itu, diprediksi bisa menjadi ancaman bagi skuad Garuda.
Menurut rencana, laga Timnas Indonesia kontra Curacao akan digelar dua kali yakni 24 dan 27 September 2022 mendatang di venue yang berbeda yaitu Stadion Gelora Bandung Lautan Api (GBLA) dan Stadion Pakansari.
Lewat akun Instagram resminya, Timnas Curacao mengumumkan nama-nama pemain yang masuk daftar pra seleksi untuk bertanding lawan Timnas Indonesia di FIFA Matchday.
"Kami menerima undangan dari PSSI untuk berpartisipasi dalam dua laga persahabatan pada 24 dan 27 September 2022," terang akun @curacao_football, Kamis (8/9/2022).
1. Vuron Anita
2. Juninho Bacuna
3. Leandro Bacuna
4. Charlison Benschop
5. Tyrick Bodak
6. Roly Bonevacia
7. Shanon Carmelia
8. Roshon Van Eijma
9. Kevin Felida
10. Jurien Gaari
11. Kenjir Gorre
12. Quilindschy Hartman
13. Elsin Hooi
14. Rangelo Janga
15. Gino van Kessel
16. Brandley Kuwas
17. Darryl Lachman
18. Michael Maria
19. Rhu - Endly Martina
20. Jeremy De Nooijer
21. Eloy Room
22. Rowendy Sumter
23. Bryan Anastatia
24. Jean- Marc Antersijn
25. Jarchinio Antonia
26. Jeremy Antonisse
27. Jafar Arias
28. Anthony Van Den Hurk
29. Giovanni Troupee
30. Jaron Vicario
31. Bradley Martis
32. Ayrton Statie
33. Shurandy Sambo
34. Jurich Carolina
35. Shermaine Martina
36. Rigino Cicilia
37. Gevaro Nepomuceno
38. Nathan Holder
39. Juruel Bernadina
40. Justin Ogenia
Berita Terkait
-
Shin Tae-yong Legowo Dipecat dari Timnas Indonesia
-
Ultras Garuda Ke Patrick Kluivert: Kami Butuh Pembuktian!
-
Shin Tae-yong ke Nova Arianto: Tolong Jaga Pemain Lokal Kita
-
8 Komentar Menarik Shin Tae-yong Selama Lima Tahun Melatih Timnas Indonesia
-
Pemain LOSC Lille Mitchel Bakker Dilaporkan Keturunan Maluku, PSSI Bergerak
-
Erick Thohir Ingin Timnas Indonesia Konsisten Lolos ke Piala Dunia
-
Marselino Ferdinan Minta Maaf Gagal Lolos Fase Grup Piala AFF 2024
-
Erick Thohir: Lawan Filipina Harus Menang!
-
Komentar Shin Tae-yong usai Sukses Kalahkan Myanmar, Mainkan 8 Debutan
-
Tiket Timnas Indonesia Ludes Terjual, Erick Thohir: Alhamdulillah
Terpopuler
-
RESMI: BRI Liga 1 Musim Depan Terapkan Aturan 8 Pemain Asing, Bebas dari Mana Saja
-
Jadwal Babak 16 Besar Euro 2024, Dibuka oleh Laga Swiss vs Italia
-
Daftar Tim yang Lolos ke Babak 16 Besar Euro 2024, Ada Negara Kejutan
-
Resmi! Shin Tae-yong Tidak akan Hadir di Drawing Kualifikasi Piala Dunia 2026
-
Klasemen Grup A Piala AFF U-16 2024: Indonesia Ditempel Ketat Laos dengan Poin Sama
Terkini
-
PSS Sleman Fokus Tingkatkan Kebugaran dan Performa Penggawa
-
Imran Nahumarury Berharap Adaptasi Pemain Asing Baru Malut United Lancar
-
Shin Tae-yong Legowo Dipecat dari Timnas Indonesia
-
Debut Manis Pratama Arhan bersama Bangkok United, Kalahkan Buriram United 3-2
-
Ultras Garuda Ke Patrick Kluivert: Kami Butuh Pembuktian!
-
Shin Tae-yong ke Nova Arianto: Tolong Jaga Pemain Lokal Kita
-
8 Komentar Menarik Shin Tae-yong Selama Lima Tahun Melatih Timnas Indonesia
-
Pemain LOSC Lille Mitchel Bakker Dilaporkan Keturunan Maluku, PSSI Bergerak
-
Erick Thohir Ingin Timnas Indonesia Konsisten Lolos ke Piala Dunia
-
Marselino Ferdinan Minta Maaf Gagal Lolos Fase Grup Piala AFF 2024