Bolatimes.com - Striker Timnas Indonesia U-19, Hokky Caraka, memilih untuk legowo usai Garuda Nusantara gugur di Piala AFF U-19 2022. Ia mengatakan kegagalan ini sebagai pembelajaran.
Timnas Indonesia U-19 gugur menyakitkan di Piala AFF U-19 2022. Meski punya 11 poin dan selisih gol +15, anak asuh Shin Tae-yong kalah dari Thailand U-19 dan Vietnam U-19.
Pasalnya aturan AFF yang dipakai adalah head to head. Jadi Vietnam U-19 dan Thailand U-19 yang berhasil melenggang ke semifinal Piala AFF U-19 2022 setelah mereka bermain imbang 1-1 di laga terakhir.
Gugurnya timnas Indonesia U-19 ini diterima legawa oleh Hokky Caraka. Hal disampaikan striker asal Gunung Kidul ini via akun Instagramnya.
"Boleh sedih, bleh kesel, lalu bangkit! Kita mampu dan bisa! Jadikan ini pembelajaran atau anggap saja batu lompatan untuk membuat kita semakin kuat, kita semua hebat!" ucapnya.
Hokky menegaskan bahwa Piala AFF U-19 2022 ini adalah awal proses timnas Indonesia U-19 2022. Meski gugur, jadi harus diterima dan dievaluasi.
Memang timnas Indonesia U-19 2022 ini dipersiapkan untuk ajang yang lebih besar. Pemain Garuda Nusantara diharapkan terus berkembang karena akan bermain di Piala Dunia U-20 2023 mendatang.
Indonesia sendiri sudah pasti lolos karena akan menjadi Piala Dunia U-20 2022. Jadi Shin Tae-yong terus meramu strategi dan mental para pemain agar bisa bersaing di level dunia.
Berita Terkait
-
Jay Idzes Resmi Debut di Serie A Italia, Tampil Starter Lawan Fiorentina
-
Indra Sjafri Manfaatkan Turnamen di Korea Selatan untuk Uji Pemain Baru
-
Rumah Tangga Pratama Arhan Retak, Azizah Salsha Digosipkan Berselingkuh
-
Marselino Ferdinan Resmi Gabung Klub Divisi 2 Inggris, Lebih Tinggi dari Elkan Baggott
-
Update Terkini Kondisi Welber Jardim Jelang Lawan Malaysia di Semifinal Piala AFF U-19 2024
-
Shin Tae-yong Dioperasi 6 Jam, Berat Badan Turun 5 Kg
-
Pemain Keturunan Belum Starter, Timnas Putri Indonesia Kalah 2-3 dari Hong Kong
-
Jadwal Lengkap Timnas Indonesia U-19 di Piala AFF U-19 2024
-
Daftar 24 Pemain Timnas Putri Indonesia vs Hong Kong, Ada Trio Keturunan Amerika Serikat
-
Bek Timnas Indonesia Akan Jaga Striker Italia di Laga Perdana Serie A
Terpopuler
-
RESMI: BRI Liga 1 Musim Depan Terapkan Aturan 8 Pemain Asing, Bebas dari Mana Saja
-
Jadwal Babak 16 Besar Euro 2024, Dibuka oleh Laga Swiss vs Italia
-
Daftar Tim yang Lolos ke Babak 16 Besar Euro 2024, Ada Negara Kejutan
-
Resmi! Shin Tae-yong Tidak akan Hadir di Drawing Kualifikasi Piala Dunia 2026
-
Klasemen Grup A Piala AFF U-16 2024: Indonesia Ditempel Ketat Laos dengan Poin Sama
Terkini
-
Indomie Dukung Persib Sebagai Wakil Indonesia Di AFC Champions League 2 Musim 2024/2025
-
Jay Idzes Resmi Debut di Serie A Italia, Tampil Starter Lawan Fiorentina
-
Indra Sjafri Manfaatkan Turnamen di Korea Selatan untuk Uji Pemain Baru
-
Marselino Ferdinan Resmi Gabung Klub Divisi 2 Inggris, Lebih Tinggi dari Elkan Baggott
-
Persib Bandung Vs PSBS Biak: Regulasi Larangan Suporter Tamu Masih Berlaku
-
Piala Presiden 2024, Cerminan Hiburan Rakyat dan Indonesia
-
Persib Bandung Luncurkan Program Membersib
-
Dapatkan Tiketnya dan Berikan Dukungan Terbaik di Pesta Rakyat Persib
-
Update Terkini Kondisi Welber Jardim Jelang Lawan Malaysia di Semifinal Piala AFF U-19 2024
-
Persib Bandung Tak Pasang Target Tinggi di Piala Presiden 2024