Bolatimes.com - Timnas Indonesia U-19 memiliki setidaknya empat pemain keturunan asal Belanda, tiga di antaranya adalah para pemain yang diminta naturalisasinya oleh Shin Tae-yong.
Keempat pemain keturunan ini nantinya akan dibawa Shin Tae-yong memperkuat timnas Indonesia U-19 di Piala Dunia U-20 2023.
Empat pemain keturunan Belanda ini juga sudah mengaku siap membela timnas Indonesia U-20 di Piala Dunia U-20 mendatang.
Baca Juga:
Wajib Waspada, Ini 3 Pemain Nepal yang Bakal Sulitkan Timnas Indonesia
Meski begitu, Shin Tae-yong tetap akan melakukan seleksi dan hanya pemain dengan kriteria yang masuk sang pelatih yang akan dibawa.
Lantas siapa saja para pemain tersebut? berikut empat pemain keturunan Belanda yang bersiap membela timnas Indonesia U-19.
Baca Juga:
Tampil Tanpa Beban, Nepal Siap Habis-habisan Lawan Timnas Indonesia
Pemain keturunan ini bukan sosok yang sembarangan, di usianya yang masih belia Max Christoffel mengawali kariernya bersama Feyenord Rotterdam U-18.
Kini sang bermain melawan Willem II U-18, berposisi sebagai fullback dan saat ini sudah berada di Toulon, Prancis menjalani pemusatan latihan dengan timnas Indonesia U-19.
2. Kai Boham
Baca Juga:
Timnas Indonesia Berpeluang Lolos ke Piala Asia 2023 sebagai Juara Grup A, Begini Hitungannya
Berpostur tinggi dan berposisi sama dengan Elkan Baggott, Kai Boham bakal menjadi palang pintu timnas Indonesia U-19.
Kai Boham juga sudah berada di Prancis untuk menjalani pemusatan latihan, melalui akun media sosial pribadinya Kai sangat antusias membela tim nasional Indonesia.
3. Jim Croque
Baca Juga:
Nepal Tanpa Skuat Terbaik, Peluang Timnas Indonesia Menang Telak Makin Terbuka
Berusia 18 tahun, dan bahkan Hasani Abdulgani selaku anggota Exco PSSI bakal menemuinya langsung di Belanda.
Jim Croque bakal mengisi lini serang timnas Indonesia U-18, sang pemain juga sudah bergabung dalam pemusatan latihan di Prancis.
4. Ivar Jenner
Sosok yang paling berbahaya bagi para steriker lokal, Ivan Jenner memiliki pengalaman bermain luar biasa di FC Utrecht U-18.
Berposisi sebagai gelandang serang, tipe pemainan yang sama dengan bintang muda asal Persebaya Surabaya, Marselino Ferdinand.
Namun begitu, Ivan Jenner belum bergabung dengan timnas Indonesia U-19 di Prancis menjalani pemusatan latihan.
(Kontributor: Eko Isdiyanto)
Berita Terkait
-
Jay Idzes Resmi Debut di Serie A Italia, Tampil Starter Lawan Fiorentina
-
Indra Sjafri Manfaatkan Turnamen di Korea Selatan untuk Uji Pemain Baru
-
Rumah Tangga Pratama Arhan Retak, Azizah Salsha Digosipkan Berselingkuh
-
Marselino Ferdinan Resmi Gabung Klub Divisi 2 Inggris, Lebih Tinggi dari Elkan Baggott
-
Update Terkini Kondisi Welber Jardim Jelang Lawan Malaysia di Semifinal Piala AFF U-19 2024
-
Shin Tae-yong Dioperasi 6 Jam, Berat Badan Turun 5 Kg
-
Jadwal Lengkap Timnas Indonesia U-19 di Piala AFF U-19 2024
-
Bek Timnas Indonesia Akan Jaga Striker Italia di Laga Perdana Serie A
-
Belum Terdaftar di Sidang CAS, Maarten Paes Justru Berpotensi Main di Kualifikasi Piala Dunia 2026
-
Kenzo Riedewald, Keponakan Eks Pemain Crystal Palace yang Nyatakan Ingin Bela Timnas Indonesia
Tag
Terpopuler
-
RESMI: BRI Liga 1 Musim Depan Terapkan Aturan 8 Pemain Asing, Bebas dari Mana Saja
-
Jadwal Babak 16 Besar Euro 2024, Dibuka oleh Laga Swiss vs Italia
-
Daftar Tim yang Lolos ke Babak 16 Besar Euro 2024, Ada Negara Kejutan
-
Resmi! Shin Tae-yong Tidak akan Hadir di Drawing Kualifikasi Piala Dunia 2026
-
Klasemen Grup A Piala AFF U-16 2024: Indonesia Ditempel Ketat Laos dengan Poin Sama
Terkini
-
Indomie Dukung Persib Sebagai Wakil Indonesia Di AFC Champions League 2 Musim 2024/2025
-
Jay Idzes Resmi Debut di Serie A Italia, Tampil Starter Lawan Fiorentina
-
Indra Sjafri Manfaatkan Turnamen di Korea Selatan untuk Uji Pemain Baru
-
Marselino Ferdinan Resmi Gabung Klub Divisi 2 Inggris, Lebih Tinggi dari Elkan Baggott
-
Persib Bandung Vs PSBS Biak: Regulasi Larangan Suporter Tamu Masih Berlaku
-
Piala Presiden 2024, Cerminan Hiburan Rakyat dan Indonesia
-
Persib Bandung Luncurkan Program Membersib
-
Dapatkan Tiketnya dan Berikan Dukungan Terbaik di Pesta Rakyat Persib
-
Update Terkini Kondisi Welber Jardim Jelang Lawan Malaysia di Semifinal Piala AFF U-19 2024
-
Persib Bandung Tak Pasang Target Tinggi di Piala Presiden 2024