Bolatimes.com - Jadwal siaran langsung Timnas Indonesia vs Timor Leste dalam laga uji coba interasional (FIFA Matchday) akan berlangsung di Stadion Kapten I Wayan Dipta, Gianyar, Bali, Kamis (27/1/2022) malam WIB. Laga ini akan disiarkan live di TV nasional.
Bagi timnas Indonesia, duel menghadapi Timor Leste dalam laga uji coba merupakan rangkaian persiapan Skuad Garuda jelang Piala AFF U-23 2022 di samping untuk menaikan ranking FIFA.
Untuk melakoni pertandingan ini Shin Tae-yong memanggil 27 pemain, yang dalam praktiknya hanya terkumpul 26 setelah Elkan Baggot tak bisa ke Tanah Air karena tengah membela Ipswich Town di Inggris.
Baca Juga:
Pelatih Timor Leste Akui Suka Evan Dimas, Pernah Ingin Bawa ke Kuala Lumpur
Dari 26 pemain yang dibawa juru formasi asal Korea Selatan itu, mayoritas berusia di bawah 23 tahun.
Meski cuma berlabel laga uji coba, Shin Tae-yong dipastikan tak akan menganggap enteng laga ini, mengingat timnas Indonesia tengah mencari poin guna mendongrak ranking FIFA.
Kenaikan ranking FIFA dibutuhkan timnas Indonesia untuk memperbaiki pot skuad Garuda di Kualifikasi Piala Asia 2023 mendatang.
Baca Juga:
Memanas, Faris Ramli Dukung Sindiran Bek Singapura ke Asnawi Mangkualam
Mengacu ranking saat ini, Indonesia berada di peringkat 164 sehingga masuk ke dalam pot 4 dan berpotensi bertemu lawan-lawan kuat di kualifikasi.
Kondisi itu bisa dihindari apabila ranking FIFA Indonesia naik dengan cara meraih hasil positif dalam dua laga uji coba kontra Timor Leste.
Di sisi lain, Timor Leste juga turun dengan pemain-pemain muda di dua laga uji coba ini. Mayoritas yang dibawa mereka juga berusia di bawah 23 tahun.
Baca Juga:
Daftar Skuat Indonesia di Kejuaraan Bulu Tangkis Beregu Asia 2022
Di atas kertas Tim Merah Putih memang lebih diunggulkan. Dari dua pertemuan terakhir di level senior, Timnas Indonesia berhasil memenangi semuanya.
Evan Dimas dan kawan-kawan juga bermodalkan hasil runner-up di Piala AFF 2020. Sementara Timor Leste hanya bertahan di fase grup.
Berikut jadwal siaran langsung timnas Indonesia vs Timor Leste
Baca Juga:
Stadion Utama Rusak, Laga Perempatfinal & Semifinal Piala Afrika Dipindah
Pertandingan: Indonesia vs Timor Leste (uji coba FIFA Matchday)
Venue: Kapten I Wayan Dipta, Gianyar, Bali
Waktu dan tanggal: Kamis (27/1/2022) pukul 18.30 WIB
Siarang langsung: Indosiar
Berita Terkait
-
Jay Idzes Resmi Debut di Serie A Italia, Tampil Starter Lawan Fiorentina
-
Indra Sjafri Manfaatkan Turnamen di Korea Selatan untuk Uji Pemain Baru
-
Rumah Tangga Pratama Arhan Retak, Azizah Salsha Digosipkan Berselingkuh
-
Marselino Ferdinan Resmi Gabung Klub Divisi 2 Inggris, Lebih Tinggi dari Elkan Baggott
-
Update Terkini Kondisi Welber Jardim Jelang Lawan Malaysia di Semifinal Piala AFF U-19 2024
-
Shin Tae-yong Dioperasi 6 Jam, Berat Badan Turun 5 Kg
-
Jadwal Lengkap Timnas Indonesia U-19 di Piala AFF U-19 2024
-
Bek Timnas Indonesia Akan Jaga Striker Italia di Laga Perdana Serie A
-
Belum Terdaftar di Sidang CAS, Maarten Paes Justru Berpotensi Main di Kualifikasi Piala Dunia 2026
-
Kenzo Riedewald, Keponakan Eks Pemain Crystal Palace yang Nyatakan Ingin Bela Timnas Indonesia
Tag
Terpopuler
-
RESMI: BRI Liga 1 Musim Depan Terapkan Aturan 8 Pemain Asing, Bebas dari Mana Saja
-
Jadwal Babak 16 Besar Euro 2024, Dibuka oleh Laga Swiss vs Italia
-
Daftar Tim yang Lolos ke Babak 16 Besar Euro 2024, Ada Negara Kejutan
-
Resmi! Shin Tae-yong Tidak akan Hadir di Drawing Kualifikasi Piala Dunia 2026
-
Klasemen Grup A Piala AFF U-16 2024: Indonesia Ditempel Ketat Laos dengan Poin Sama
Terkini
-
Indomie Dukung Persib Sebagai Wakil Indonesia Di AFC Champions League 2 Musim 2024/2025
-
Jay Idzes Resmi Debut di Serie A Italia, Tampil Starter Lawan Fiorentina
-
Indra Sjafri Manfaatkan Turnamen di Korea Selatan untuk Uji Pemain Baru
-
Marselino Ferdinan Resmi Gabung Klub Divisi 2 Inggris, Lebih Tinggi dari Elkan Baggott
-
Persib Bandung Vs PSBS Biak: Regulasi Larangan Suporter Tamu Masih Berlaku
-
Piala Presiden 2024, Cerminan Hiburan Rakyat dan Indonesia
-
Persib Bandung Luncurkan Program Membersib
-
Dapatkan Tiketnya dan Berikan Dukungan Terbaik di Pesta Rakyat Persib
-
Update Terkini Kondisi Welber Jardim Jelang Lawan Malaysia di Semifinal Piala AFF U-19 2024
-
Persib Bandung Tak Pasang Target Tinggi di Piala Presiden 2024