Bolatimes.com - Jadwal Piala AFF U-23 2022 yang akan digelar di Kamboja pada 14-26 Februari mendatang. Timnas Indonesia U-23 akan menghadapi Laos di laga perdana Grup B.
Dari jadwal yang dirilis oleh AFF, Timnas Indonesia akan menghadapi Laos pada 15 Februari mendatang. Lalu Myanmar tiga hari setelahnya, kemudian ditutup melawan Malaysia pada 21 Februari 2022.
Juara dari masing-masing grup serta satu runner-up terbaik bakal melaju ke babak semifinal.
Baca Juga:
Lama Menghilang, Paul Pogba Bisa Kembali Bela Man United di Awal Februari
Timnas Indonesia datang ke Piala AFF U-23 2022 sebagai juara bertahan. Garuda Muda menjadi kampiun pada edisi 2019 ketika masih ditukangi oleh Indra Sjafri.
Ketika itu, Timnas Indonesia berhasil menang 2-1 atas Thailand di Stadion Olympic, Kamboja. Gol kemenangan Timnas Indonesia dicetak olehbSani Rizky Fauzi dan Osvaldo Haay.
Di bawah asuhan Shin Tae-yong, Timnas Indonesia berambisi mempertahankan gelar juara. Persiapan pun sudah mulai dilakukan.
Baca Juga:
Sadis, Petinju Asal Iran Dihukum Gantung Gara-gara Protes Kasus Korupsi
Salah satunya dengan memanfaatkan partai FIFA Matchday kontra Timor Leste pada Januari ini sebagai persiapan. Adapun Shin Tae-yong banyak menyertakan pemain-pemain muda untuk bertanding.
Sementara itu, laga Indonesia vs Timor Leste akan digelar dua kali. Pertandingan akan digelar di Stadion Kapten I Wayan Dipta, Gianyar, Bali pada 24 dan 27 Januari mendatang.
Berikut jadwal pertandingan Timnas Indonesia di Piala AFF U-23 2022.
Baca Juga:
Profil Duncan Ferguson, Pelatih Interim Everton yang Pernah Dipenjara
15 Februari 2022
Indonesia vs Laos 15.00 WIB
18 Februari 2022
Indonesia vs Myanmar 18.00 WIB
21 Februari 2022
Indonesia vs Malaysia 18.00 WIB
Baca Juga:
5 Calon Gelandang Andalan Timnas Indonesia di Piala AFF U-23
Berita Terkait
-
Shin Tae-yong Legowo Dipecat dari Timnas Indonesia
-
Ultras Garuda Ke Patrick Kluivert: Kami Butuh Pembuktian!
-
Shin Tae-yong ke Nova Arianto: Tolong Jaga Pemain Lokal Kita
-
8 Komentar Menarik Shin Tae-yong Selama Lima Tahun Melatih Timnas Indonesia
-
Pemain LOSC Lille Mitchel Bakker Dilaporkan Keturunan Maluku, PSSI Bergerak
-
Erick Thohir Ingin Timnas Indonesia Konsisten Lolos ke Piala Dunia
-
Marselino Ferdinan Minta Maaf Gagal Lolos Fase Grup Piala AFF 2024
-
Peter Cklamovski Jadi Pelatih Baru Timnas Malaysia, Target 100 Besar Dunia
-
Erick Thohir: Lawan Filipina Harus Menang!
-
Komentar Shin Tae-yong usai Sukses Kalahkan Myanmar, Mainkan 8 Debutan
Tag
Terpopuler
-
RESMI: BRI Liga 1 Musim Depan Terapkan Aturan 8 Pemain Asing, Bebas dari Mana Saja
-
Jadwal Babak 16 Besar Euro 2024, Dibuka oleh Laga Swiss vs Italia
-
Daftar Tim yang Lolos ke Babak 16 Besar Euro 2024, Ada Negara Kejutan
-
Resmi! Shin Tae-yong Tidak akan Hadir di Drawing Kualifikasi Piala Dunia 2026
-
Klasemen Grup A Piala AFF U-16 2024: Indonesia Ditempel Ketat Laos dengan Poin Sama
Terkini
-
PSS Sleman Fokus Tingkatkan Kebugaran dan Performa Penggawa
-
Imran Nahumarury Berharap Adaptasi Pemain Asing Baru Malut United Lancar
-
Shin Tae-yong Legowo Dipecat dari Timnas Indonesia
-
Debut Manis Pratama Arhan bersama Bangkok United, Kalahkan Buriram United 3-2
-
Ultras Garuda Ke Patrick Kluivert: Kami Butuh Pembuktian!
-
Shin Tae-yong ke Nova Arianto: Tolong Jaga Pemain Lokal Kita
-
8 Komentar Menarik Shin Tae-yong Selama Lima Tahun Melatih Timnas Indonesia
-
Pemain LOSC Lille Mitchel Bakker Dilaporkan Keturunan Maluku, PSSI Bergerak
-
Erick Thohir Ingin Timnas Indonesia Konsisten Lolos ke Piala Dunia
-
Marselino Ferdinan Minta Maaf Gagal Lolos Fase Grup Piala AFF 2024