Bolatimes.com - Gelandang naturalisasi, Marc Klok, merasa antusias dengan proyek yang akan dilakukan pelatih timnas Indonesia, Shin Tae-yong.
Melalui akun Instagramnya pada Jumat (14/1/2022), Marc Klok membagikan momen ketika dirinya berbincang dengan Shin Tae-yong. Mereka asyik ngobrol di tribune stadion.
Sebagaimana diketahui, momen Marc Klok bertemu juru taktik asal Korea Selatan itu terjadi ketika Persib Bandung bertemu Bali United.
Baca Juga:
Persikabo Libas Persik Kediri, Berikut Klasemen Terbaru Liga 1 2021/2022
Pada laga tersebut, pemain naturalisasi ini memang tidak dimainkan. Hal itu membuatnya punya waktu luang untuk berbicara dengan Shin Tae-yong.
Di keterangan postingannya, Marc Klok sendiri mengaku dirinya sangat antusias dengan proyek yang akan dilakukan pelatih berusia 51 tahun ini.
"Antusias mendengar proyek ke depan dari coach Shin Tae-yong," tulis Marc Klok.
Baca Juga:
Link Live Streaming Persik Kediri Vs Tira Persikabo, Kick Off 15.15 WIB
Sontak unggahan itu langsung menjadi sorotan. Bahkan pemain timnas Indonesia, Alfeandra Dewangga memberikan komentar berupa emoji tepuk tangan.
Dengan munculnya potret ini, rumor Marc Klok akan segera membela timnas Indonesia kian membesar. Sebab pemain berusia 28 tahun ini sudah naturalisasi.
Sebelumnya Marc Klok sendiri sempat curhat karena ia belum bisa memperkuat skuad Garuda. Ia mengaku kecewa dan sangat menantikan berseragam Merah Putih.
Baca Juga:
5 Pemain yang Potensial Sabet Ballon d'Or Jika Maksimalkan Bakatnya
Akan tetapi, dalam keterangannya tersebut, pemain kelahiran Belanda ini menyebut bahwa pada April 2022 ia sudah bisa membela timnas Indonesia.
"Namun kabar baiknya adalah pada April 2022 mendatang, saya sudah bisa membela Timnas Indonesia, dan itu hanya 6 bulan saja untuk menunggu momennya," kata pemain Persib Bandung itu pada 8 November lalu.
Jika hal itu benar, maka besar kemungkinan Marc Klok bisa memperkuat timnas Indonesia yang akan menjalani Kualifikasi Piala Asia pada Juni mendatang.
Baca Juga:
Karut Marut Piala Afrika, Salah Putar Lagu Kebangsaan hingga Perang Sipil
Berita Terkait
-
Jay Idzes Resmi Debut di Serie A Italia, Tampil Starter Lawan Fiorentina
-
Indra Sjafri Manfaatkan Turnamen di Korea Selatan untuk Uji Pemain Baru
-
Rumah Tangga Pratama Arhan Retak, Azizah Salsha Digosipkan Berselingkuh
-
Marselino Ferdinan Resmi Gabung Klub Divisi 2 Inggris, Lebih Tinggi dari Elkan Baggott
-
Update Terkini Kondisi Welber Jardim Jelang Lawan Malaysia di Semifinal Piala AFF U-19 2024
-
Shin Tae-yong Dioperasi 6 Jam, Berat Badan Turun 5 Kg
-
Jadwal Lengkap Timnas Indonesia U-19 di Piala AFF U-19 2024
-
Bek Timnas Indonesia Akan Jaga Striker Italia di Laga Perdana Serie A
-
Belum Terdaftar di Sidang CAS, Maarten Paes Justru Berpotensi Main di Kualifikasi Piala Dunia 2026
-
Kenzo Riedewald, Keponakan Eks Pemain Crystal Palace yang Nyatakan Ingin Bela Timnas Indonesia
Terpopuler
-
RESMI: BRI Liga 1 Musim Depan Terapkan Aturan 8 Pemain Asing, Bebas dari Mana Saja
-
Jadwal Babak 16 Besar Euro 2024, Dibuka oleh Laga Swiss vs Italia
-
Daftar Tim yang Lolos ke Babak 16 Besar Euro 2024, Ada Negara Kejutan
-
Resmi! Shin Tae-yong Tidak akan Hadir di Drawing Kualifikasi Piala Dunia 2026
-
Klasemen Grup A Piala AFF U-16 2024: Indonesia Ditempel Ketat Laos dengan Poin Sama
Terkini
-
Indomie Dukung Persib Sebagai Wakil Indonesia Di AFC Champions League 2 Musim 2024/2025
-
Jay Idzes Resmi Debut di Serie A Italia, Tampil Starter Lawan Fiorentina
-
Indra Sjafri Manfaatkan Turnamen di Korea Selatan untuk Uji Pemain Baru
-
Marselino Ferdinan Resmi Gabung Klub Divisi 2 Inggris, Lebih Tinggi dari Elkan Baggott
-
Persib Bandung Vs PSBS Biak: Regulasi Larangan Suporter Tamu Masih Berlaku
-
Piala Presiden 2024, Cerminan Hiburan Rakyat dan Indonesia
-
Persib Bandung Luncurkan Program Membersib
-
Dapatkan Tiketnya dan Berikan Dukungan Terbaik di Pesta Rakyat Persib
-
Update Terkini Kondisi Welber Jardim Jelang Lawan Malaysia di Semifinal Piala AFF U-19 2024
-
Persib Bandung Tak Pasang Target Tinggi di Piala Presiden 2024