Bolatimes.com - Evan Dimas menuai pujian dari netizen usai menunjukkan gestur berkelas saat menolak pemberian ban kapten dari Asnawi Mangkualam.
Sebagaimana diketahui, Evan Dimas merupakan kapten utama di timnas Indonesia. Namun, dia tak bermain sebagai starter dalam laga melawan Vietnam.
Alhasil Asnawi Mangkualam akhirnya menjadi kapten di laga timnas Indonesia melawan Vietnam. Pasalnya, eks PSM Makassar itu memang pemain nomor dua dalam urutan kapten tim Merah Putih.
Baca Juga:
4 Calon Kapten Baru Arsenal usai Pierre-Emerick Aubameyang Dicopot
Evan Dimas yang sebelumnya duduk di bangku cadangan, akhirnya diturunkan Shin Tae-yong pada paruh kedua. Pemain berusia 26 tahun ini menggantikan Rachmat Irianto.
Otomatis saat Evan Dimas masuk ke lapangan, Asnawi mencoba memberikan ban kapten kepada pemain Bhayangkara tersebut.
Akan tetapi, Evan Dimas menunjukkan gestur menolak pemberian ban kapten dari Asnawi. Dia mempersiilahkan juniornya itu melanjutkan laga sebagai kapten.
Baca Juga:
Jadwal Liga Inggris Malam Ini: Arsenal Ditantang West Ham
Nah, gestur Evan Dimas ini kemudian menuai pujian dari netizen di media sosial. Banyak netizen menyukai sikap saling rispek tersebut.
"What a gesture Evan Dimas," tulis @ridho***
"Seneng banget ngeliat gestur Evan Dimas nolak ban kapten dari Asnawi. True leader," komentar @firda***
Baca Juga:
5 Tim yang Seharusnya Tak Turun Kasta ke Liga Europa 2021-2022
"Salut sama Evan Dimas, mau dikasih ban kapten tapi nolak," timpal @Swas***
Sementara itu, timnas Indonesia berhasil menahan imbang Vietnam dalam lanjutan Grup B Piala AFF 2020, Rabu (15/12/2021).
Meski Vietnam menunjukkan dominasi dalam laga melawan Indonesia, tapi anak asuh Shin Tae-yong mampu menunjukkan pertahanan apik hingga laga berakhir dengan skor 0-0.
Baca Juga:
Jadwal Babak 8 Besar Liga 2 2021: Duel Sriwijaya FC vs Persiba Jadi Pembuka
Berita Terkait
-
Membangun Ekonomi Inklusif: Komitmen Pemuda di Youth Economic Summit 2024
-
Jay Idzes Resmi Debut di Serie A Italia, Tampil Starter Lawan Fiorentina
-
Indra Sjafri Manfaatkan Turnamen di Korea Selatan untuk Uji Pemain Baru
-
Rumah Tangga Pratama Arhan Retak, Azizah Salsha Digosipkan Berselingkuh
-
Marselino Ferdinan Resmi Gabung Klub Divisi 2 Inggris, Lebih Tinggi dari Elkan Baggott
-
Update Terkini Kondisi Welber Jardim Jelang Lawan Malaysia di Semifinal Piala AFF U-19 2024
-
Shin Tae-yong Dioperasi 6 Jam, Berat Badan Turun 5 Kg
-
Pemain Keturunan Belum Starter, Timnas Putri Indonesia Kalah 2-3 dari Hong Kong
-
Jadwal Lengkap Timnas Indonesia U-19 di Piala AFF U-19 2024
-
Daftar 24 Pemain Timnas Putri Indonesia vs Hong Kong, Ada Trio Keturunan Amerika Serikat
Tag
Terpopuler
-
RESMI: BRI Liga 1 Musim Depan Terapkan Aturan 8 Pemain Asing, Bebas dari Mana Saja
-
Jadwal Babak 16 Besar Euro 2024, Dibuka oleh Laga Swiss vs Italia
-
Daftar Tim yang Lolos ke Babak 16 Besar Euro 2024, Ada Negara Kejutan
-
Resmi! Shin Tae-yong Tidak akan Hadir di Drawing Kualifikasi Piala Dunia 2026
-
Klasemen Grup A Piala AFF U-16 2024: Indonesia Ditempel Ketat Laos dengan Poin Sama
Terkini
-
Indomie Dukung Persib Sebagai Wakil Indonesia Di AFC Champions League 2 Musim 2024/2025
-
Jay Idzes Resmi Debut di Serie A Italia, Tampil Starter Lawan Fiorentina
-
Indra Sjafri Manfaatkan Turnamen di Korea Selatan untuk Uji Pemain Baru
-
Marselino Ferdinan Resmi Gabung Klub Divisi 2 Inggris, Lebih Tinggi dari Elkan Baggott
-
Persib Bandung Vs PSBS Biak: Regulasi Larangan Suporter Tamu Masih Berlaku
-
Piala Presiden 2024, Cerminan Hiburan Rakyat dan Indonesia
-
Persib Bandung Luncurkan Program Membersib
-
Dapatkan Tiketnya dan Berikan Dukungan Terbaik di Pesta Rakyat Persib
-
Update Terkini Kondisi Welber Jardim Jelang Lawan Malaysia di Semifinal Piala AFF U-19 2024
-
Persib Bandung Tak Pasang Target Tinggi di Piala Presiden 2024