Bolatimes.com - Ganda putra Indonesia, Kevin Sanjaya Sukamuljo/Marcus Fernaldi Gideon dinyatakan menang WO di laga kedua BWF World Tour Finals 2021, Kamis (2/12/2021).
Kevin/Marcus atau Minions menang tanpa bertanding hari ini setelah rivalnya, ganda putra India, setelah Satwiksairaj Rankireddy/Chirag Shetty mengundurkan diri jelang laga.
Minions dan Rankireddy/Shetty tergabung dalam grup A BWF World Tour Finals 2021 bersama wakil Denmark, Kim Astrup/Anders Skaarup Rasmussen dan ganda putra Taiwan, Lee Yang/Wang Chi-Lin.
Baca Juga:
Egy Maulana Vikri Absen Bela Timnas Indonesia di Fase Grup Piala AFF 2020
Dengan mundurnya pasangan India, berdampak pada hasil yang diperoleh rekan satu grup. Posisi Kevin/Marcus terbilang aman setelah menyegel satu kemenangan pada babak laga perdana ketika menghadapi Lee/Wang
Sementara, kemenangan Astrup/Rasmussen atas Rankireddy/Shetty pada laga kemarin dibatalkan. Wakil India mundur dan tidak akan tampil hingga babak akhir WTF 2021.
Kekinian, ketiga pasangan ganda putra Grup A pun berebut dua tiket semifinal BWF World Tour Finals 2021. Minions diprediksi akan menghadapi Astrup/Rasmussen esok hari, Jumat (3/12).
Baca Juga:
Malaysia Krisis Gelandang Jelang Piala AFF 2020, Tan Cheng Hoe Pusing
Sebelumnya, Kevin/Marcus yang merupakan ganda putra ranking satu dunia berhasil menyabet gelar juara Indonesia Open 2021 usai menjadi runner up Indonesia Masters 2021.
Berita Terkait
-
Persib Absen, Kevin Ray Mendoza Gagal Lagi
-
Kiper Persib Kembali Masuk Nominasi, Beruntungkah Kevin Ray Mendoza Kali Ini?
-
Persib Diminta Kembali Mainkan Teja Paku Alam
-
Persib vs Persis, Passos Pilih Siapa di Bawah Mistar?
-
Kiper Persib Lebih 'Berisik'
-
Pertahanan Persib Tak Kebobolan Saat Hadapi Dewa United, Kevin: Tapi Tidak Banyak yang Saya Lakukan
-
Kevin Ingin Tetap 'Bersih' Saat Kawal Gawang Persib di Liga 1
-
Kevin Akui Gara-gara Mereka Tugasnya di Persib Jadi Lebih Mudah: Itu Bagus!
-
Persib Menang Usai Libur Panjang, Begini Penilaian Kevin Ray Mendoza
-
Persib Libur Tanding, Kevin Ray Mendoza Gatal Ingin Main
Tag
Terpopuler
-
RESMI: BRI Liga 1 Musim Depan Terapkan Aturan 8 Pemain Asing, Bebas dari Mana Saja
-
Jadwal Babak 16 Besar Euro 2024, Dibuka oleh Laga Swiss vs Italia
-
Daftar Tim yang Lolos ke Babak 16 Besar Euro 2024, Ada Negara Kejutan
-
Resmi! Shin Tae-yong Tidak akan Hadir di Drawing Kualifikasi Piala Dunia 2026
-
Klasemen Grup A Piala AFF U-16 2024: Indonesia Ditempel Ketat Laos dengan Poin Sama
Terkini
-
PSS Sleman Fokus Tingkatkan Kebugaran dan Performa Penggawa
-
Imran Nahumarury Berharap Adaptasi Pemain Asing Baru Malut United Lancar
-
Shin Tae-yong Legowo Dipecat dari Timnas Indonesia
-
Debut Manis Pratama Arhan bersama Bangkok United, Kalahkan Buriram United 3-2
-
Ultras Garuda Ke Patrick Kluivert: Kami Butuh Pembuktian!
-
Shin Tae-yong ke Nova Arianto: Tolong Jaga Pemain Lokal Kita
-
8 Komentar Menarik Shin Tae-yong Selama Lima Tahun Melatih Timnas Indonesia
-
Pemain LOSC Lille Mitchel Bakker Dilaporkan Keturunan Maluku, PSSI Bergerak
-
Erick Thohir Ingin Timnas Indonesia Konsisten Lolos ke Piala Dunia
-
Marselino Ferdinan Minta Maaf Gagal Lolos Fase Grup Piala AFF 2024