Bolatimes.com - Skuad Timnas Indonesia mendapat ratusan juta jelang training camp (TC) persiapan Piala AFF 2020 di Turki. Shin Tae-yong juga mendapatkannya.
Hadiah ini merupakan bonus yang diberikan oleh PSSI kepada skuad Timnas Indonesia atas torehan di Kualifikasi Piala Asia 2023.
Secara total, PSSI mengucurkan dana Rp 160 juta dengan rincian Rp 100 juta untuk para pemain, Rp 35 juta untuk pelatih Shin Tae-yong, dan Rp 25 juta untuk assisten pelatih Choi In-cheol.
Baca Juga:
Bawa Jerman Menang Besar, Hansi Flick Catatkan Rekor Istimewa
Bonus tersebut dikucurkan PSSI untuk Evan Dimas dan kawan-kawan atas keberhasilan timnas Indonesia melaju ke putaran ketiga Kualifikasi Piala Asia 2023 beberapa waktu lalu.
Untuk diketahui, Timnas Indonesia mampu mengalahkan Taiwan dengan agregat 5-1 pada babak Play-off Kualifikasi Pialas Asia 2023 di Thailand pada 7 dan 11 Oktober 2021.
Terkini, skuad senior timnas Indonesia tengah bersiap untuk mengikuti Piala AFF 2020 yang akan berlangsung di Singapura pada 5 Desember 2021 hingga 1 Januari 2022.
Baca Juga:
Aksi Mulia Ronaldo, Beri Jerseynya kepada Fans Cilik Irlandia
Sebagai persiapan, Shin Tae-yong memboyong pemainnya ke Turki untuk TC dan menggelar dua laga uji coba kontra Afghanistan (16 November) dan Myanmar (25 November).
"Saya insyaallah optimistis melawan Afghanistan dan Myanmar meski secara posisi di FIFA di atas Timnas Indonesia," kata ketua Umum PSSI, Mochamad Iriawan saat ditemui di Hotel Sultan, Kamis (11/11/2021).
"Insyaallah anak-anak sudah dalam kondisi yang baik secara mental dan fisik. Saya mengharapkan mereka fight lawan siapapun juga," terangnya.
Baca Juga:
Profil Aminata Diallo, Pemain PSG Diciduk Polisi usai Aniaya Rekan Setim
Timnas Indonesia tergabung di Grup B bersama Vietnam, Malaysia, Kamboja, dan Laos di Piala AFF 2020,
(Suara.com/Arief Apriadi)
Baca Juga:
Video Pemain Fiorentina Mauro Bressan Cetak Gol Tercantik di Liga Champions
Berita Terkait
-
Jay Idzes Resmi Debut di Serie A Italia, Tampil Starter Lawan Fiorentina
-
Indra Sjafri Manfaatkan Turnamen di Korea Selatan untuk Uji Pemain Baru
-
Rumah Tangga Pratama Arhan Retak, Azizah Salsha Digosipkan Berselingkuh
-
Marselino Ferdinan Resmi Gabung Klub Divisi 2 Inggris, Lebih Tinggi dari Elkan Baggott
-
Update Terkini Kondisi Welber Jardim Jelang Lawan Malaysia di Semifinal Piala AFF U-19 2024
-
Shin Tae-yong Dioperasi 6 Jam, Berat Badan Turun 5 Kg
-
Jadwal Lengkap Timnas Indonesia U-19 di Piala AFF U-19 2024
-
Bek Timnas Indonesia Akan Jaga Striker Italia di Laga Perdana Serie A
-
Belum Terdaftar di Sidang CAS, Maarten Paes Justru Berpotensi Main di Kualifikasi Piala Dunia 2026
-
Kenzo Riedewald, Keponakan Eks Pemain Crystal Palace yang Nyatakan Ingin Bela Timnas Indonesia
Terpopuler
-
RESMI: BRI Liga 1 Musim Depan Terapkan Aturan 8 Pemain Asing, Bebas dari Mana Saja
-
Jadwal Babak 16 Besar Euro 2024, Dibuka oleh Laga Swiss vs Italia
-
Daftar Tim yang Lolos ke Babak 16 Besar Euro 2024, Ada Negara Kejutan
-
Resmi! Shin Tae-yong Tidak akan Hadir di Drawing Kualifikasi Piala Dunia 2026
-
Klasemen Grup A Piala AFF U-16 2024: Indonesia Ditempel Ketat Laos dengan Poin Sama
Terkini
-
Indomie Dukung Persib Sebagai Wakil Indonesia Di AFC Champions League 2 Musim 2024/2025
-
Jay Idzes Resmi Debut di Serie A Italia, Tampil Starter Lawan Fiorentina
-
Indra Sjafri Manfaatkan Turnamen di Korea Selatan untuk Uji Pemain Baru
-
Marselino Ferdinan Resmi Gabung Klub Divisi 2 Inggris, Lebih Tinggi dari Elkan Baggott
-
Persib Bandung Vs PSBS Biak: Regulasi Larangan Suporter Tamu Masih Berlaku
-
Piala Presiden 2024, Cerminan Hiburan Rakyat dan Indonesia
-
Persib Bandung Luncurkan Program Membersib
-
Dapatkan Tiketnya dan Berikan Dukungan Terbaik di Pesta Rakyat Persib
-
Update Terkini Kondisi Welber Jardim Jelang Lawan Malaysia di Semifinal Piala AFF U-19 2024
-
Persib Bandung Tak Pasang Target Tinggi di Piala Presiden 2024