Bolatimes.com - Insiden tak terduga terjadi dalam pertandingan Timnas Indonesia vs Uni Emirat Arab (UEA), Jumat (11/6/2021). Saat hendak menyanyikan lagu kebangsaan Indonesia, panpel pertandingan malah memutar lagu kebangsaan Malaysia, yaitu Negaraku.
Momen salah lagu ini diabadikan dan diunggah oleh akun Instagram @lambeturah_bola. Para pemain pun tampak kebingungan dan panpel pertandingan segera mengganti lagu dengan Indonesia Raya.
"Semakin diremehkan," tulis moch_solechan.
"Panpel bahlul," tulis sugekk_17.
"Ternyata gak cuma bendera yg sering salah,lagu kebangsaan pun bisa ketukar," tulis sholehfirmino.
"Psywar kah," tulis kelvinhamad1187.
"Perang mental. Dari awal udah kena mental Timnas kita," tulis wahir_jr10.
Namun, tidak hanya netizen Indonesia, insiden ini turut diunggah oleh klub bola penggemar sepak bola Malaysia, @harimaumalayatv.my. Menariknya, Malaysia yang dikenal sebagai rival Indonesia tak ada yang menghina dan justru ikut membela Garuda.
"Ini aib manajemen yang buruk. Bagaimana bisa salah?! Pertandinga ini bertaraf dunia. Kasih tahu orang intern untuk persiapan. Kita serumpun," tulis amadshafie.
"Kita serumpun saudaraku indonesia," tulis netizen lainnya.
Hingga berita ini diturunkan, belum ada klarifikasi apapun dari panpel atau Federasi Sepak Bola UEA (UAE FA) terkait insiden tersebut. Semoga insiden itu memang hanya murni dari ketidaksengajaan.
Berita Terkait
-
Jay Idzes Resmi Debut di Serie A Italia, Tampil Starter Lawan Fiorentina
-
Indra Sjafri Manfaatkan Turnamen di Korea Selatan untuk Uji Pemain Baru
-
Rumah Tangga Pratama Arhan Retak, Azizah Salsha Digosipkan Berselingkuh
-
Marselino Ferdinan Resmi Gabung Klub Divisi 2 Inggris, Lebih Tinggi dari Elkan Baggott
-
Update Terkini Kondisi Welber Jardim Jelang Lawan Malaysia di Semifinal Piala AFF U-19 2024
-
Shin Tae-yong Dioperasi 6 Jam, Berat Badan Turun 5 Kg
-
Jadwal Lengkap Timnas Indonesia U-19 di Piala AFF U-19 2024
-
Bek Timnas Indonesia Akan Jaga Striker Italia di Laga Perdana Serie A
-
Belum Terdaftar di Sidang CAS, Maarten Paes Justru Berpotensi Main di Kualifikasi Piala Dunia 2026
-
Kenzo Riedewald, Keponakan Eks Pemain Crystal Palace yang Nyatakan Ingin Bela Timnas Indonesia
Terpopuler
-
RESMI: BRI Liga 1 Musim Depan Terapkan Aturan 8 Pemain Asing, Bebas dari Mana Saja
-
Jadwal Babak 16 Besar Euro 2024, Dibuka oleh Laga Swiss vs Italia
-
Daftar Tim yang Lolos ke Babak 16 Besar Euro 2024, Ada Negara Kejutan
-
Resmi! Shin Tae-yong Tidak akan Hadir di Drawing Kualifikasi Piala Dunia 2026
-
Klasemen Grup A Piala AFF U-16 2024: Indonesia Ditempel Ketat Laos dengan Poin Sama
Terkini
-
Indomie Dukung Persib Sebagai Wakil Indonesia Di AFC Champions League 2 Musim 2024/2025
-
Jay Idzes Resmi Debut di Serie A Italia, Tampil Starter Lawan Fiorentina
-
Indra Sjafri Manfaatkan Turnamen di Korea Selatan untuk Uji Pemain Baru
-
Marselino Ferdinan Resmi Gabung Klub Divisi 2 Inggris, Lebih Tinggi dari Elkan Baggott
-
Persib Bandung Vs PSBS Biak: Regulasi Larangan Suporter Tamu Masih Berlaku
-
Piala Presiden 2024, Cerminan Hiburan Rakyat dan Indonesia
-
Persib Bandung Luncurkan Program Membersib
-
Dapatkan Tiketnya dan Berikan Dukungan Terbaik di Pesta Rakyat Persib
-
Update Terkini Kondisi Welber Jardim Jelang Lawan Malaysia di Semifinal Piala AFF U-19 2024
-
Persib Bandung Tak Pasang Target Tinggi di Piala Presiden 2024