Bolatimes.com - Mantan kapten Borneo FC, Diego Michiels, tidak tinggal diam dengan kritikan netizen terhadap performa kiper Timnas Indonesia, Nadeo Argawinata, dalam pertandingan melawan Vietnam.
Seperti diketahui, Timnas Indonesia terbantai 0-4 ketika menghadapi Vietnam dalam lanjutan Kualifikasi Piala Duni 2022 di Stadion Maktoum, UEA, Senin (8/6/2022).
Nah, dalam kekalahan itu, netizen mengkritik Nadeo Argawinata. Kiper Bali United itu sebut mudah kebobolan, baik dari bola mudah atau bola jauh. Apalagi eks kiper Borneo FC itu juga gemar marah-marah.
Baca Juga:
Pratama Arhan Jadi Sorotan Media Vietnam Pasca Kekalahan Timnas Indonesia
Menariknya, komentar netizen itu ditanggapi oleh Diego Michiels. Ia bertanya apakah netizen itu pernah bermain sepak bola atau tidak. Sebab, menurut Diego, empat gol yang bersarang di gawang Indonesia bukan semua salah Nadeo.
"Pernah main bola gak? 4 goal semuanya bukan kesalahan dia," tulis Diego Michiels.
Baca Juga:
Shin Tae-yong Salahkan Wasit usai Timnas Indonesia Dibantai Vietnam
Terlepas dari itu, Nadeo Argawinata merupakan kiper andalan dari Shin Tae-yong. Ia selalu tampil penuh dalam dua pertandingan lanjutan Kualifikasi Piala Dunia 2022.
Berita Terkait
-
Shin Tae-yong Legowo Dipecat dari Timnas Indonesia
-
Ultras Garuda Ke Patrick Kluivert: Kami Butuh Pembuktian!
-
Shin Tae-yong ke Nova Arianto: Tolong Jaga Pemain Lokal Kita
-
8 Komentar Menarik Shin Tae-yong Selama Lima Tahun Melatih Timnas Indonesia
-
Pemain LOSC Lille Mitchel Bakker Dilaporkan Keturunan Maluku, PSSI Bergerak
-
Erick Thohir Ingin Timnas Indonesia Konsisten Lolos ke Piala Dunia
-
Marselino Ferdinan Minta Maaf Gagal Lolos Fase Grup Piala AFF 2024
-
Erick Thohir: Lawan Filipina Harus Menang!
-
Komentar Shin Tae-yong usai Sukses Kalahkan Myanmar, Mainkan 8 Debutan
-
Tiket Timnas Indonesia Ludes Terjual, Erick Thohir: Alhamdulillah
Terpopuler
-
RESMI: BRI Liga 1 Musim Depan Terapkan Aturan 8 Pemain Asing, Bebas dari Mana Saja
-
Jadwal Babak 16 Besar Euro 2024, Dibuka oleh Laga Swiss vs Italia
-
Daftar Tim yang Lolos ke Babak 16 Besar Euro 2024, Ada Negara Kejutan
-
Resmi! Shin Tae-yong Tidak akan Hadir di Drawing Kualifikasi Piala Dunia 2026
-
Klasemen Grup A Piala AFF U-16 2024: Indonesia Ditempel Ketat Laos dengan Poin Sama
Terkini
-
PSS Sleman Fokus Tingkatkan Kebugaran dan Performa Penggawa
-
Imran Nahumarury Berharap Adaptasi Pemain Asing Baru Malut United Lancar
-
Shin Tae-yong Legowo Dipecat dari Timnas Indonesia
-
Debut Manis Pratama Arhan bersama Bangkok United, Kalahkan Buriram United 3-2
-
Ultras Garuda Ke Patrick Kluivert: Kami Butuh Pembuktian!
-
Shin Tae-yong ke Nova Arianto: Tolong Jaga Pemain Lokal Kita
-
8 Komentar Menarik Shin Tae-yong Selama Lima Tahun Melatih Timnas Indonesia
-
Pemain LOSC Lille Mitchel Bakker Dilaporkan Keturunan Maluku, PSSI Bergerak
-
Erick Thohir Ingin Timnas Indonesia Konsisten Lolos ke Piala Dunia
-
Marselino Ferdinan Minta Maaf Gagal Lolos Fase Grup Piala AFF 2024