Bolatimes.com - Pelatih Timnas Indonesia U-16, Bima Sakti mengaku pihaknya memiliki pilihan tiga kota sebagai venue pemusatan latihan alias training camp (TC) skuat Garuda Asia. Tiga kota tersebut adalah Jakarta, Bekasi, dan Bogor.
TC sendiri rencananya akan digelar pada bulan depan. Namun, Bima Sakti mengaku masih berkomunikasi dengan PSSI soal rencana TC secara berkelompok dan bukan virtual ini.
"Rencananya TC di Jakarta. Tapi ada dua rencana lain juga, di Bogor atau Bekasi," kata Bima Sakti.
Baca Juga:
Manchester City Menang, tapi Sergio Aguero Cedera Parah
Mantan kapten Timnas Indonesia tersebut pun mengungkapkan, dirinya akan memanggil 24 pemain untuk mengikuti TC ini.
Muka-muka lama masih akan menjadi prioritas, namun tidak menutup kemungkinan ada pemain-pemain baru yang ikut serta. Pasalnya, Timnas Indonesia U-16 masih membutuhkan beberapa pemain kelahiran tahun 2004.
"Mungkin ada beberapa pemain yang terdaftar. Kami juga masih harus mencari pemain kelahiran tahun 2004," ujar Bima.
Baca Juga:
Juventus dan AC Milan Menang, Berikut Klasemen Terbaru Serie A Italia
TC Timnas Indonesia U-16 ini sendiri dilakukan sebagai persiapan menghadapi ajang Piala Asia U-16 2020 di Bahrain pada 25 November - 12 Desember mendatang.
Tim Garuda Asia tergabung di Grup D bersama dengan tim-tim tangguh macam Jepang, Arab Saudi, serta China.
"Semoga kami bisa lolos ke fase berikutnya. Yang terpenting sekarang fokus dahulu di babak grup ini," pungkas Bima Sakti.
Baca Juga:
Manchester City Bantai Burnley, Berikut Klasemen Terbaru Liga Inggris
Berita Terkait
-
Hasil Timnas Indonesia U-16 vs Vietnam, Garuda Muda Pesta Besar!
-
Ketum PSSI Gerah dengan Selebrasi Lebay Timnas Australia U-16
-
Main dengan 10 Pemain, Timnas Indonesia U-16 Kalah 3-5 dari Australia
-
Klasemen Grup A Piala AFF U-16 2024: Indonesia Ditempel Ketat Laos dengan Poin Sama
-
Erick Thohir Kagum dengan Kekuatan Fisik Pemain Timnas Indonesia U-16
-
Komentar Nova Arianto usai Timnas Indonesia U-16 Bantai Singapura di Laga Debut
-
Profil Fabio Azka Irawan, 'The Next' Pratama Arhan dari Timnas Indonesia U-16
-
Miroslav Fernando Kembangkan Talenta di Eropa usai Terpental dari Seleksi Timnas Indonesia U-16
-
Nova Arianto Eks Bek Persib Berjuluk Suster Ngesot yang kini Punya Jabatan Mentereng dari Orang Dalam Istana
-
Terima Kasih Bima Sakti, PSSI Resmi Mendepaknya dari Kursi Pelatih Timnas Indonesia U-17
Terpopuler
-
RESMI: BRI Liga 1 Musim Depan Terapkan Aturan 8 Pemain Asing, Bebas dari Mana Saja
-
Jadwal Babak 16 Besar Euro 2024, Dibuka oleh Laga Swiss vs Italia
-
Daftar Tim yang Lolos ke Babak 16 Besar Euro 2024, Ada Negara Kejutan
-
Resmi! Shin Tae-yong Tidak akan Hadir di Drawing Kualifikasi Piala Dunia 2026
-
Klasemen Grup A Piala AFF U-16 2024: Indonesia Ditempel Ketat Laos dengan Poin Sama
Terkini
-
PSS Sleman Fokus Tingkatkan Kebugaran dan Performa Penggawa
-
Imran Nahumarury Berharap Adaptasi Pemain Asing Baru Malut United Lancar
-
Shin Tae-yong Legowo Dipecat dari Timnas Indonesia
-
Debut Manis Pratama Arhan bersama Bangkok United, Kalahkan Buriram United 3-2
-
Ultras Garuda Ke Patrick Kluivert: Kami Butuh Pembuktian!
-
Shin Tae-yong ke Nova Arianto: Tolong Jaga Pemain Lokal Kita
-
8 Komentar Menarik Shin Tae-yong Selama Lima Tahun Melatih Timnas Indonesia
-
Pemain LOSC Lille Mitchel Bakker Dilaporkan Keturunan Maluku, PSSI Bergerak
-
Erick Thohir Ingin Timnas Indonesia Konsisten Lolos ke Piala Dunia
-
Marselino Ferdinan Minta Maaf Gagal Lolos Fase Grup Piala AFF 2024