Bolatimes.com - Di Piala Dunia 2018, pecinta sepak bola dunia dikagumkan oleh aksi para pemain Timnas Jepang yang membersihkan ruang ganti stadion setelah resmi tersingkir di babak 16 besar.
Tidak hanya sekadar membersihkan, skuat Samurai Biru juga meninggalkan ucapan terima kasih untuk kompetisi bergengsi antar negara terbesar di dunia itu.
Kini, budaya keren itu juga merembet ke Timnas Indonesia saat melawat ke markas Yordania di Stadion King Abdullah II, Amman, Selasa (11/6/2019).
Baca Juga:
Mengagumkan, Gelandang Persela Lamongan Diincar Klub Elite Eropa
Dalam unggahan Instagram mantan penerjemah Luis Milla, Bayu Eka Sari, Timnas Indonesia meninggalkan ruang ganti stadion milik Yordania dengan bersih dan rapi.
Anak asuh Simon McMenemy juga mengucapkan terima kasih dalam bahasa Inggris serta menyertakan gambar bendera Indonesia yang berkibar.
Baca Juga:
Makin Dekat, Ini Jadwal Lengkap Pertandingan Fase Grup Copa America 2019
Setelah pertandingan melawan Yordania, Timnas Indonesia akan kembali bersiap untuk menghadapi pertandingan uji coba lainnya melawan Vanuatu. Rencananya, laga tersebut akan dihelat di Stadion Utama Gelora Bung Karno, Jakarta, Sabtu (15/6/2019) mendatang.
Berita Terkait
-
Shin Tae-yong Legowo Dipecat dari Timnas Indonesia
-
Ultras Garuda Ke Patrick Kluivert: Kami Butuh Pembuktian!
-
Shin Tae-yong ke Nova Arianto: Tolong Jaga Pemain Lokal Kita
-
8 Komentar Menarik Shin Tae-yong Selama Lima Tahun Melatih Timnas Indonesia
-
Pemain LOSC Lille Mitchel Bakker Dilaporkan Keturunan Maluku, PSSI Bergerak
-
Erick Thohir Ingin Timnas Indonesia Konsisten Lolos ke Piala Dunia
-
Marselino Ferdinan Minta Maaf Gagal Lolos Fase Grup Piala AFF 2024
-
Erick Thohir: Lawan Filipina Harus Menang!
-
Komentar Shin Tae-yong usai Sukses Kalahkan Myanmar, Mainkan 8 Debutan
-
Tiket Timnas Indonesia Ludes Terjual, Erick Thohir: Alhamdulillah
Terpopuler
-
RESMI: BRI Liga 1 Musim Depan Terapkan Aturan 8 Pemain Asing, Bebas dari Mana Saja
-
Jadwal Babak 16 Besar Euro 2024, Dibuka oleh Laga Swiss vs Italia
-
Daftar Tim yang Lolos ke Babak 16 Besar Euro 2024, Ada Negara Kejutan
-
Resmi! Shin Tae-yong Tidak akan Hadir di Drawing Kualifikasi Piala Dunia 2026
-
Klasemen Grup A Piala AFF U-16 2024: Indonesia Ditempel Ketat Laos dengan Poin Sama
Terkini
-
PSS Sleman Fokus Tingkatkan Kebugaran dan Performa Penggawa
-
Imran Nahumarury Berharap Adaptasi Pemain Asing Baru Malut United Lancar
-
Shin Tae-yong Legowo Dipecat dari Timnas Indonesia
-
Debut Manis Pratama Arhan bersama Bangkok United, Kalahkan Buriram United 3-2
-
Ultras Garuda Ke Patrick Kluivert: Kami Butuh Pembuktian!
-
Shin Tae-yong ke Nova Arianto: Tolong Jaga Pemain Lokal Kita
-
8 Komentar Menarik Shin Tae-yong Selama Lima Tahun Melatih Timnas Indonesia
-
Pemain LOSC Lille Mitchel Bakker Dilaporkan Keturunan Maluku, PSSI Bergerak
-
Erick Thohir Ingin Timnas Indonesia Konsisten Lolos ke Piala Dunia
-
Marselino Ferdinan Minta Maaf Gagal Lolos Fase Grup Piala AFF 2024