Bolatimes.com - Striker Timnas Indonesia, Alberto Goncalves alias Beto yakin bahwa timnya bisa mengakhiri catatan buruk saat menghadapi Yordania dalam laga persahabatan. Pertandingan itu sendiri akan dihelat di Stadion King Abdullah, Amman, Selasa (11/6/2019) malam WIB.
Sebagaimana diketahui, kedua tim sudah tiga kali saling bertemu di level senior. Namun, tiga pertemuan tersebut berakhir dengan kekalahan untuk Timnas Indonesia.
Beto cukup yakin kali ini skuat Garuda mampu meladeni perlawanan Yordania. Meski persiapan singkat, striker Madura United ini mengaku sudah siap tampil di laga tersebut.
Baca Juga:
Sergio Ramos Masuk Daftar Pencetak Gol Terbanyak Timnas Spanyol
"Saya optimis Tim sudah berlatih dengan baik dan suasana tim juga bagus. Meskipun banyak yang belum percaya kita bisa dapat hasil yang positif lawan Yordania," kata Beto seperti dikutip dari Suara.com, Selasa (11/6/2019).
"Tapi percayalah. Sudah saatnya kita lupakan catatan buruk di masa lalu. Sekarang adalah kesempatan kita untuk mengubah tren negatif tersebut," ungkapnya.
Uji coba melawan Yordania menjadi rangkaian persiapan Timnas Indonesia untuk menghadapi Kualifikasi Piala Dunia 2022 serta Kualifikasi Piala Asia 2023.
Baca Juga:
Tak Peduli Hasil, Ini Fokus Timnas Indonesia Jelang Hadapi Yordania
Selain menghadapi Yordania, Andik Vermansah dan kawan-kawan akan melakoni satu kali uji coba lagi melawan Republik Vanuatu.
Laga uji coba kedua tersebut akan berlangsung di Stadion Utama Gelora Bung Karno, Senayan, Jakarta, Sabtu (15/6/2019).
Baca Juga:
Bantai Swedia, Spanyol Kokoh di Puncak Klasemen Grup F Piala Eropa 2020
Berita Terkait
-
Shin Tae-yong Legowo Dipecat dari Timnas Indonesia
-
Ultras Garuda Ke Patrick Kluivert: Kami Butuh Pembuktian!
-
Shin Tae-yong ke Nova Arianto: Tolong Jaga Pemain Lokal Kita
-
8 Komentar Menarik Shin Tae-yong Selama Lima Tahun Melatih Timnas Indonesia
-
Pemain LOSC Lille Mitchel Bakker Dilaporkan Keturunan Maluku, PSSI Bergerak
-
Erick Thohir Ingin Timnas Indonesia Konsisten Lolos ke Piala Dunia
-
Marselino Ferdinan Minta Maaf Gagal Lolos Fase Grup Piala AFF 2024
-
Erick Thohir: Lawan Filipina Harus Menang!
-
Komentar Shin Tae-yong usai Sukses Kalahkan Myanmar, Mainkan 8 Debutan
-
Tiket Timnas Indonesia Ludes Terjual, Erick Thohir: Alhamdulillah
Tag
Terpopuler
-
RESMI: BRI Liga 1 Musim Depan Terapkan Aturan 8 Pemain Asing, Bebas dari Mana Saja
-
Jadwal Babak 16 Besar Euro 2024, Dibuka oleh Laga Swiss vs Italia
-
Daftar Tim yang Lolos ke Babak 16 Besar Euro 2024, Ada Negara Kejutan
-
Resmi! Shin Tae-yong Tidak akan Hadir di Drawing Kualifikasi Piala Dunia 2026
-
Klasemen Grup A Piala AFF U-16 2024: Indonesia Ditempel Ketat Laos dengan Poin Sama
Terkini
-
PSS Sleman Fokus Tingkatkan Kebugaran dan Performa Penggawa
-
Imran Nahumarury Berharap Adaptasi Pemain Asing Baru Malut United Lancar
-
Shin Tae-yong Legowo Dipecat dari Timnas Indonesia
-
Debut Manis Pratama Arhan bersama Bangkok United, Kalahkan Buriram United 3-2
-
Ultras Garuda Ke Patrick Kluivert: Kami Butuh Pembuktian!
-
Shin Tae-yong ke Nova Arianto: Tolong Jaga Pemain Lokal Kita
-
8 Komentar Menarik Shin Tae-yong Selama Lima Tahun Melatih Timnas Indonesia
-
Pemain LOSC Lille Mitchel Bakker Dilaporkan Keturunan Maluku, PSSI Bergerak
-
Erick Thohir Ingin Timnas Indonesia Konsisten Lolos ke Piala Dunia
-
Marselino Ferdinan Minta Maaf Gagal Lolos Fase Grup Piala AFF 2024