Bolatimes.com - Simon McMenemy sukses memetik debut manis bersama Timnas Indonesia pada pertandingan persahabatan melawan Myanmar di Stadion Mandalathiri, Mandalay, Senin (25/3/2019) malam WIB. Ya, skuat Garuda menang dengan skor 2-0.
Kemenangan eks pelatih Bhayangkara FC itu menjadi sejarah baru bagi sepak bola Indonesia. Pasalnya, sejak tahun 2000 tidak ada pelatih asing yang mampu meraih kemenangan pada laga debut, termasuk Luis Milla.
Simon McMenemy pun tampak mensyukuri kemenangan itu melalui unggahan Instagram pada Senin (25/3/2019) malam WIB. Ia merasa kemenangan atas Myanmar sebagai langkah awal yang positif.
Baca Juga:
Hasil Kualifikasi Piala Eropa 2020, Prancis dan Inggris Menang Besar
"Langkah pertama yang sangat positif," tulis Simon McMenemy.
Menariknya, unggahan itu turut mendapat reaksi dari pemain Liga Belgia, Sandy Walsh. Pemain yang berposisi sebagai bek kiri itu memberikan ucapan selamat sembari menambahkan emoticon berdoa.
"Kerja yang bagus, coach," tulis Sandy Walsh dalam bahasa Inggris.
Baca Juga:
Cedera saat Lawan Serbia, Cristiano Ronaldo Santai
Sebagai informasi, Sandy Walsh merupakan pemain asal Belanda yang ingin memperkuat Timnas Indonesia. Ia mewarisi darah Indonesia dari sang ibu.
Bek Zulte Waregem itu dikabarkan juga sudah mengajukan dokumen untuk menjadi Waga Negara Indonesia (WNI). Namun, belum diketahui secara pasti bagaimana kelanjutan proses naturalisasi pemain 24 tahun tersebut.
Baca Juga:
4 Fakta Menarik di Balik Kemenangan Timnas Indonesia atas Myanmar
Berita Terkait
-
Shin Tae-yong Legowo Dipecat dari Timnas Indonesia
-
Ultras Garuda Ke Patrick Kluivert: Kami Butuh Pembuktian!
-
Shin Tae-yong ke Nova Arianto: Tolong Jaga Pemain Lokal Kita
-
8 Komentar Menarik Shin Tae-yong Selama Lima Tahun Melatih Timnas Indonesia
-
Pemain LOSC Lille Mitchel Bakker Dilaporkan Keturunan Maluku, PSSI Bergerak
-
Erick Thohir Ingin Timnas Indonesia Konsisten Lolos ke Piala Dunia
-
Marselino Ferdinan Minta Maaf Gagal Lolos Fase Grup Piala AFF 2024
-
Erick Thohir: Lawan Filipina Harus Menang!
-
Komentar Shin Tae-yong usai Sukses Kalahkan Myanmar, Mainkan 8 Debutan
-
Tiket Timnas Indonesia Ludes Terjual, Erick Thohir: Alhamdulillah
Terpopuler
-
RESMI: BRI Liga 1 Musim Depan Terapkan Aturan 8 Pemain Asing, Bebas dari Mana Saja
-
Jadwal Babak 16 Besar Euro 2024, Dibuka oleh Laga Swiss vs Italia
-
Daftar Tim yang Lolos ke Babak 16 Besar Euro 2024, Ada Negara Kejutan
-
Resmi! Shin Tae-yong Tidak akan Hadir di Drawing Kualifikasi Piala Dunia 2026
-
Klasemen Grup A Piala AFF U-16 2024: Indonesia Ditempel Ketat Laos dengan Poin Sama
Terkini
-
PSS Sleman Fokus Tingkatkan Kebugaran dan Performa Penggawa
-
Imran Nahumarury Berharap Adaptasi Pemain Asing Baru Malut United Lancar
-
Shin Tae-yong Legowo Dipecat dari Timnas Indonesia
-
Debut Manis Pratama Arhan bersama Bangkok United, Kalahkan Buriram United 3-2
-
Ultras Garuda Ke Patrick Kluivert: Kami Butuh Pembuktian!
-
Shin Tae-yong ke Nova Arianto: Tolong Jaga Pemain Lokal Kita
-
8 Komentar Menarik Shin Tae-yong Selama Lima Tahun Melatih Timnas Indonesia
-
Pemain LOSC Lille Mitchel Bakker Dilaporkan Keturunan Maluku, PSSI Bergerak
-
Erick Thohir Ingin Timnas Indonesia Konsisten Lolos ke Piala Dunia
-
Marselino Ferdinan Minta Maaf Gagal Lolos Fase Grup Piala AFF 2024