Bolatimes.com - Timnas Indonesia vs Timor Leste akan digelar sebentar lagi di Stadion Utama Gelora Bung Karno, Senayan, Jakarta, Selasa (13/11/2018) 19:00 WIB. Pelatih Bima Sakti melakukan banyak rotasi pemain untuk lawan Timor Leste.
Timnas Indonesia dan Timor Leste telah mengumumkan para pemainnya di laga kedua grup B Piala AFF 2018. Pelatih Timnas Indonesia Bima Sakti pun melakukan beberapa perubahan dalam skuatnya menghadapi laga Timor Leste
Bima Sakti melakukan lima pergantian pemain dalam line up Timnas Indonesia menghadapi Timor Leste. Andik Vermansah dan Septian David Maulana dimainkan menggantikan posisi Irfan Jaya dan Stefano Lilipaly.
Baca Juga:
#KosongkanGBK Viral Jelang Timnas Indonesia vs Timor Leste
Sementara Muhammad Hargianto menggantikan posisi Zulfiandi dan akan berduet dengan Evan Dimas Darmono di lini tengah. Alfath Faathier dimainkan bersama Fachruddin Aryanto di lini pertahanan.
Ini akan menjadi laga penting bagi Timnas Indonesia. Kemenangan akan membuka peluang bagi Timnas Indonesia untuk bisa lolos ke babak berikutnya di Piala AFF 2018 ini.
Susunan Pemain :
Baca Juga:
Antonin Panenka Komentari Sergio Ramos yang Tiru Gaya Penaltinya
Timnas Indonesia: Andritany Ardhiyasa; Gavin Kwan Adsit, Fachruddin Aryanto, Hansamu Yama Pranata (C), Alfath Faathier; Evan Dimas, Muhammad Hargianto; Andik Vermansah, Septian david Maulana, Febri Hariyadi; Beto Goncalves.
Pelatih: Bima Sakti
Timnas Timor Leste: Fagio Pereira; Gumario Augusto Da Silva, Jose Guterres Silva, Adelino Trindade Manek De Oliveira; Armindo Correira De Almeida, Filomeno Junior Da Costa, Feliciano Pinheiro Goncalves, Mataniel De Jesus reis (C) ; Rufino Walter Gama, Joao Pedro Da Silva Freitas, Henrique Wilson Da Cruz Martins
Baca Juga:
Patah Kaki, Pelari Jepang Merangkak Sampai Finish
Pelatih: Norio Tsukitate
Berita Terkait
-
Shin Tae-yong Legowo Dipecat dari Timnas Indonesia
-
Ultras Garuda Ke Patrick Kluivert: Kami Butuh Pembuktian!
-
Shin Tae-yong ke Nova Arianto: Tolong Jaga Pemain Lokal Kita
-
8 Komentar Menarik Shin Tae-yong Selama Lima Tahun Melatih Timnas Indonesia
-
Pemain LOSC Lille Mitchel Bakker Dilaporkan Keturunan Maluku, PSSI Bergerak
-
Erick Thohir Ingin Timnas Indonesia Konsisten Lolos ke Piala Dunia
-
Marselino Ferdinan Minta Maaf Gagal Lolos Fase Grup Piala AFF 2024
-
Erick Thohir: Lawan Filipina Harus Menang!
-
Komentar Shin Tae-yong usai Sukses Kalahkan Myanmar, Mainkan 8 Debutan
-
Tiket Timnas Indonesia Ludes Terjual, Erick Thohir: Alhamdulillah
Terpopuler
-
RESMI: BRI Liga 1 Musim Depan Terapkan Aturan 8 Pemain Asing, Bebas dari Mana Saja
-
Jadwal Babak 16 Besar Euro 2024, Dibuka oleh Laga Swiss vs Italia
-
Daftar Tim yang Lolos ke Babak 16 Besar Euro 2024, Ada Negara Kejutan
-
Resmi! Shin Tae-yong Tidak akan Hadir di Drawing Kualifikasi Piala Dunia 2026
-
Klasemen Grup A Piala AFF U-16 2024: Indonesia Ditempel Ketat Laos dengan Poin Sama
Terkini
-
PSS Sleman Fokus Tingkatkan Kebugaran dan Performa Penggawa
-
Imran Nahumarury Berharap Adaptasi Pemain Asing Baru Malut United Lancar
-
Shin Tae-yong Legowo Dipecat dari Timnas Indonesia
-
Debut Manis Pratama Arhan bersama Bangkok United, Kalahkan Buriram United 3-2
-
Ultras Garuda Ke Patrick Kluivert: Kami Butuh Pembuktian!
-
Shin Tae-yong ke Nova Arianto: Tolong Jaga Pemain Lokal Kita
-
8 Komentar Menarik Shin Tae-yong Selama Lima Tahun Melatih Timnas Indonesia
-
Pemain LOSC Lille Mitchel Bakker Dilaporkan Keturunan Maluku, PSSI Bergerak
-
Erick Thohir Ingin Timnas Indonesia Konsisten Lolos ke Piala Dunia
-
Marselino Ferdinan Minta Maaf Gagal Lolos Fase Grup Piala AFF 2024