Bolatimes.com - Pemain Timnas Indonesia, Asnawi Mangkualam menjadi pahlawan klubnya Jeonnam Dragons. Klub Korea Selatan tersebut selamat dari kekalahan berkat aksi impresif Asnawi.
Jeonnam Dragons menjalani laga pekan ke-20 K-League 2 menghadapi Ansan Mugungwa, Senin (10/7/2023).
Pada laga tersebut, Asnawi Mangkualam lagi-lagi diparkir oleh pelatih Lee Jang-kwan. Ia tak dimainkan sejak awal pertandingan.
Baca Juga:
Dibawa KMSK Deinze ke Belanda, Marselino Ferdinan Berpeluang Hadapi 'Pabrik' Pemain Top Eropa
Tanpa kehadiran Asnawi Mangkualam, Jeonnam Dragons justru terseok-seok. Bahkan klub Korea Selatan tersebut nyaris mengalami kekalahan.
Jeonnam Dragons kebobolan tiga gol oleh Kang Min-geu (15'), Kim Seung-ho (51'), dan Robson (63'). Sedangkan dua gol Jeonnam Dragons dicatatkan atas nama No Geon-woo (67') dan Valdivia (88').
Di menit-menit akhir, pelatih Lee Jang-kwan memasukkan Asnawi Mangkualam pada menit ke-88. Alhasil, masuknya Asnawi ini bak jimat bagi Jeonnam Dragons.
Baca Juga:
Bocoran Klub Baru Elkan Baggott, Pelatih Ipswich Town Sampaikan Hal Ini
Pasca masuknya Asnawi, Jeonnam Dragons berhasil mencetak gol yang dicetak oleh Chu Sang-hun (90+4').
Apakah dengan masuknya Asnawi di menit akhir, membuat pelatih Jeonnam Dragons menarik kata-kata yang menyebut kalau bek Timnas Indonesia tersebut akan mulai diparkir.
Baca Juga:
2 Pemain Barito Putera Dipanggil TC Timnas Indonesia U-17, Sang Pelatih Ikut Bangga
Sebelumnya, Lee Jang-kwan berujar kalau pemain asing mulai dibatasi jam bermain
"Pemain lokal mempunyai skill bagus. Saya tidak mau membawa tim ini ketergantungan dengan pemain asing," tutur Lee Jang-kwan dikutip dari Sports-G.
"Anda harus menggunakannya dengan bijak," jelasnya.
Berita Terkait
-
Jay Idzes Resmi Debut di Serie A Italia, Tampil Starter Lawan Fiorentina
-
Indra Sjafri Manfaatkan Turnamen di Korea Selatan untuk Uji Pemain Baru
-
Rumah Tangga Pratama Arhan Retak, Azizah Salsha Digosipkan Berselingkuh
-
Marselino Ferdinan Resmi Gabung Klub Divisi 2 Inggris, Lebih Tinggi dari Elkan Baggott
-
Update Terkini Kondisi Welber Jardim Jelang Lawan Malaysia di Semifinal Piala AFF U-19 2024
-
Shin Tae-yong Dioperasi 6 Jam, Berat Badan Turun 5 Kg
-
Jadwal Lengkap Timnas Indonesia U-19 di Piala AFF U-19 2024
-
Bek Timnas Indonesia Akan Jaga Striker Italia di Laga Perdana Serie A
-
Belum Terdaftar di Sidang CAS, Maarten Paes Justru Berpotensi Main di Kualifikasi Piala Dunia 2026
-
Kenzo Riedewald, Keponakan Eks Pemain Crystal Palace yang Nyatakan Ingin Bela Timnas Indonesia
Terpopuler
-
RESMI: BRI Liga 1 Musim Depan Terapkan Aturan 8 Pemain Asing, Bebas dari Mana Saja
-
Jadwal Babak 16 Besar Euro 2024, Dibuka oleh Laga Swiss vs Italia
-
Daftar Tim yang Lolos ke Babak 16 Besar Euro 2024, Ada Negara Kejutan
-
Resmi! Shin Tae-yong Tidak akan Hadir di Drawing Kualifikasi Piala Dunia 2026
-
Klasemen Grup A Piala AFF U-16 2024: Indonesia Ditempel Ketat Laos dengan Poin Sama
Terkini
-
Lamine Yamal, Bocah 16 Tahun 362 Hari Cetak Gol di Euro 2024
-
Bek Timnas Indonesia Akan Jaga Striker Italia di Laga Perdana Serie A
-
Jadwal Perempatfinal Euro 2024, Jerman vs Spanyol hingga Portugal vs Prancis
-
Jadwal Babak 16 Besar Euro 2024, Dibuka oleh Laga Swiss vs Italia
-
Dilepas Gratis SC Heerenveen, Media Belanda Bongkar Masa Depan Gelandang Timnas Indonesia
-
Ambisi Granit Xhaka Bisa Semulus Bayer Leverkusen? Percaya Timnas Swiss Juara di Bawah Kendali Murat Yakin
-
BUBUK! Jerman Memang Keterlaluan, Andy Robertson Buka-bukaan Skotlandia Hancur di Laga Pertama Euro 2024 Grup A
-
Ini Tiga Negara yang Baru Bergabung ke Babak Final Euro 2024
-
Jadwal Vietnam vs Indonesia Kualifikasi Piala Dunia Zona Asia Putaran Kedua
-
5 Fakta Menarik Jelang Laga Euro 2024, Tiket Nonton Tahap Pertama Jadi Buruan Suporter