Bolatimes.com - Kapten Brentford, Christian Norgaard mengatakan bahwa ia tak bisa berkata apa-apa usai kalah melawan Gillingham FC di Carabao Cup pada Rabu (9/11/2022) dini hari WIB.
Brentford tersingkir menyakitkan kala menghadapi tim yang dibela Elkan Baggott. Awalnya -5The Bees memang unggul lebih dulu berkat gol Ivan Toney pada menit ke-3.
Akan tetapi, Gillingham FC mampu menyamakan kedudukan di menit ke-75. Skor 1-1 bertahan hingga waktu normal.
Alhasil pemenang pertandingan harus ditentukan via adu penalti. Siapa sangka Gillingham FC sukses menang dalam babak tos-tosan dengan skor 6-5.
Tersingkir di Carabao Cup melawan Brentford, sang kapten yang bernama Christian Norgaard mengaku kecewa dan sedih. Ia juga menyoroti lini pertahanan The Gills yang dikawal Elkan Baggott.
"Gillingham bermain sangat rendah (pertahanan) tapi kami mendapatkan gol awal dan saya pikir kami punya dua atau tiga peluang bagus di babak pertama," ucap Norgaard dikutip dari situs resmi Brentford pada Kamis (10/11/2022).
Baca Juga:
Disebut Susul TC Timnas Indonesia U-20 di Turki, Ivar Jenner dan Justin Hubner Dapat Petuah
"Itu tidak cukup bagus. Kami memasuki pertandingan dengan keinginan untuk menang. Kami punya tim yang kuat dan memiliki bangku cadangan bagus. Entahlah, sebenarnya saya spechless. Saya sangat sedih karena kami tidak bisa lolos," imbuhnya.
Norgaard pun menyampaikan minta maaf atas performa yang kurang apik dari Brentford, sehingga busa kalah menghadapi Gillingham FC.
Adapun Gillingham FC akhirnya lolos ke babak keempat Carabao Cup. Elkan Baggott akan menunggu lawan berat selanjutnya di ajang ini.
Berita Terkait
-
Bek Timnas Indonesia Terdaftar di Skuad Premier League 2024/2025, Jadi Andalan Ipswich Town?
-
Dua Gol Bunuh Diri Bisa Rusak Mimpi Timnas Indonesia di Piala Asia 2023
-
Kapten Timnas Indonesia, Asnawi Mangkualam Resmi Digaet Klub Thailand, Prestasi Port FC Dipertanyakan
-
Ada 2 Striker Nganggur, Shin Tae-yong Pilih Eksperimen Pasang Elkan Baggott Jadi Striker
-
Marselino Ferdinan dan Elkan Baggott Nonaktifkan Komentar, Erick Thohir: Harus Siap Dikritik Kalau Mau Jadi Bintang
-
Ketika Gelandang Persib dan Pemain Ipswich Kompak Ambil Keputusan yang Sama Selama Piala Asia
-
Elkan Baggott Pilih Tak Buka Instagram Demi Fokus Piala Asia 2023: Karena Banyak Sekali Komentar
-
Elkan Baggott Ungkap Perasaan Membela Timnas Indonesia di Piala Asia Kepada Media Inggris BBC: Ini Cukup Aneh
-
Alasan Jordy Amat Pantas Menjadi Kapten Timnas Indonesia di Piala Asia Gantikan Asnawi Mangkualam
-
Ilmu Serang Balik Timnas Indonesia Lemah, Pemain Belakang Banyak Salah, Elkan Baggott Optimistis
Tag
Terpopuler
-
RESMI: BRI Liga 1 Musim Depan Terapkan Aturan 8 Pemain Asing, Bebas dari Mana Saja
-
Jadwal Babak 16 Besar Euro 2024, Dibuka oleh Laga Swiss vs Italia
-
Daftar Tim yang Lolos ke Babak 16 Besar Euro 2024, Ada Negara Kejutan
-
Resmi! Shin Tae-yong Tidak akan Hadir di Drawing Kualifikasi Piala Dunia 2026
-
Klasemen Grup A Piala AFF U-16 2024: Indonesia Ditempel Ketat Laos dengan Poin Sama
Terkini
-
Lamine Yamal, Bocah 16 Tahun 362 Hari Cetak Gol di Euro 2024
-
Bek Timnas Indonesia Akan Jaga Striker Italia di Laga Perdana Serie A
-
Jadwal Perempatfinal Euro 2024, Jerman vs Spanyol hingga Portugal vs Prancis
-
Jadwal Babak 16 Besar Euro 2024, Dibuka oleh Laga Swiss vs Italia
-
Dilepas Gratis SC Heerenveen, Media Belanda Bongkar Masa Depan Gelandang Timnas Indonesia
-
Ambisi Granit Xhaka Bisa Semulus Bayer Leverkusen? Percaya Timnas Swiss Juara di Bawah Kendali Murat Yakin
-
BUBUK! Jerman Memang Keterlaluan, Andy Robertson Buka-bukaan Skotlandia Hancur di Laga Pertama Euro 2024 Grup A
-
Ini Tiga Negara yang Baru Bergabung ke Babak Final Euro 2024
-
Jadwal Vietnam vs Indonesia Kualifikasi Piala Dunia Zona Asia Putaran Kedua
-
5 Fakta Menarik Jelang Laga Euro 2024, Tiket Nonton Tahap Pertama Jadi Buruan Suporter