Bolatimes.com - Sosok Kevin-Prince Boateng pernah punya karier gemilang bersama AC Milan. Namun sayang, semuanya terhenti secara tiba-tiba karena satu penyebab.
Pada periode 2010-2013, Boateng tercatat penah mempersembahkan satu gelar juara Serie A Italia untuk AC Milan. Namun kiprahnya bersama Rossoneri tak berjalan mulus, ia kemudian dijual karena kerap mengalami cedera.
Melansir dari The Sun, penyebab cedera yang dialami Boateng cukup menggelikan. Pemain yang kini berusia 33 tahun itu kerap menepi gegera keseringan bercinta dengan kekasihnya saat itu, yakni Melissa Satta.
Baca Juga:
Rekor Baru Lionel Messi, Sudah Cetak 700 Gol Sepanjang Kariernya
Hal tersebut diungkapkan langsung oleh Melissa Satta. Tak tanggung-tanggung, ia bercinta dengan Boateng sebanyak 10 kali dalam satu minggu.
''Kami selalu bercinta tujuh hingga 10 kali dalam seminggu. Itulah yang menyebabkan dia (Kevin-Prince Boateng) selalu mengalami cedera,'' ujar Melissa Satta, beberapa waktu lalu.
Setelah tak terpakai bersama AC Milan, Boateng hijrah ke tim Liga Jerman, Schalke 04. Ia kemudian malang melintang ke sejumlah klub, antara lain Sassuolo, sempat berseragam Barcelona, Fiorentina, dan kini membela klub Turki, Besiktas.
Baca Juga:
Barcelona Ditahan Imbang Atletico, Berikut Klasemen Terbaru La Liga Spanyol
Boateng dan Melissa Satta sendiri kini telah menikah. Menjalin hubungan sejak 2011, kemudian bertunangan pada 2014, mereka akhirnya resmi menikah pada 2016.
Kini mereka telah hidup bahagia. Keduanya telah dikaruniai seorang putra bernama Jermaine-Prince Boateng.
Baca Juga:
Juventus Bungkam Genoa, Berikut Klasemen Terbaru Serie A Italia
Berita Terkait
-
Olivier Giroud Siap Bikin Kejutan, Siap-Siap AC Milan Gigit Jari
-
5 Ribu Gol Pulisic di AC Milan Bikin Merinding, Legenda Brasil Bisa Geleng-Geleng
-
Drawing 16 Besar Liga Europa, Final Dini AC Milan vs Liverpool, Siapa yang Atur?
-
Sempat Dilirik Shin Tae-yong, Gelandang AC Milan Keturunan Indonesia Jadi Sorotan Publik San Siro
-
Syarat Berat AC Milan Bertengger di Puncak Klasemen Liga Champions, Awas Borussia Dortmund Buka Kaleng-Kaleng
-
Derbi Milan, Inter Milan Bantai AC Milan 5-1
-
Prediksi Tim yang Lolos ke 16 Besar Liga Champions 2023/2024, Ada Klub yang Dibela Pemain Keturunan Indonesia
-
Profil Alexander Simmelhack, Wonderkid Denmark yang Dijuluki The Next Ibrahimovic
-
Pemain Keturunan Indonesia Dipuji Legenda AC Milan, Dianggap sebagai Gelandang yang Cerdas
-
Debut Bareng AC Milan, Pemain Keturunan Tijjani Reijnders Bikin Assist yang Berujung Gol Olivier Giroud
Terpopuler
-
RESMI: BRI Liga 1 Musim Depan Terapkan Aturan 8 Pemain Asing, Bebas dari Mana Saja
-
Jadwal Babak 16 Besar Euro 2024, Dibuka oleh Laga Swiss vs Italia
-
Daftar Tim yang Lolos ke Babak 16 Besar Euro 2024, Ada Negara Kejutan
-
Resmi! Shin Tae-yong Tidak akan Hadir di Drawing Kualifikasi Piala Dunia 2026
-
Klasemen Grup A Piala AFF U-16 2024: Indonesia Ditempel Ketat Laos dengan Poin Sama
Terkini
-
Lamine Yamal, Bocah 16 Tahun 362 Hari Cetak Gol di Euro 2024
-
Bek Timnas Indonesia Akan Jaga Striker Italia di Laga Perdana Serie A
-
Jadwal Perempatfinal Euro 2024, Jerman vs Spanyol hingga Portugal vs Prancis
-
Jadwal Babak 16 Besar Euro 2024, Dibuka oleh Laga Swiss vs Italia
-
Dilepas Gratis SC Heerenveen, Media Belanda Bongkar Masa Depan Gelandang Timnas Indonesia
-
Ambisi Granit Xhaka Bisa Semulus Bayer Leverkusen? Percaya Timnas Swiss Juara di Bawah Kendali Murat Yakin
-
BUBUK! Jerman Memang Keterlaluan, Andy Robertson Buka-bukaan Skotlandia Hancur di Laga Pertama Euro 2024 Grup A
-
Ini Tiga Negara yang Baru Bergabung ke Babak Final Euro 2024
-
Jadwal Vietnam vs Indonesia Kualifikasi Piala Dunia Zona Asia Putaran Kedua
-
5 Fakta Menarik Jelang Laga Euro 2024, Tiket Nonton Tahap Pertama Jadi Buruan Suporter